The Effect of Problem Based Instruction on Students Learning Outcomes in Respiratory System
Abstract
Abstract This study aims to determine whether or not there is an influence of the learning model using the problem based instruction (PBI) learning model on student learning outcomes on the respiratory system material for class XI at the Dar al-Maarif Islamic Boarding School. This research method uses a quantitative approach with a quasi-experimental type of research. The population in this study were students of class XI Islamic boarding school Dar al-Maarif. The samples used in this study were students of class XI A (experimental class) and class XI B (control class). The samples used in this study were 2 classes totaling 40 students. Sampling in this study was conducted using a random sampling technique. Sampling in this study was carried out using a random sampling technique. The results of the study were the results of student learning outcomes using the Problem Based Instruction (PBI) learning model in the control class, the highest score was obtained at 72 while the lowest score from the control class was 36 with the average score. an average of 56.2 and while the experimental class the highest score was obtained at 96 while the lowest value from the experimental class was 40 with an average score of 66.4. The experimental class has a higher score because the use of the Problem Based Instruction (PBI) learning method is easier to understand and easy for students to understand.
Keywords problem based instruction, learning outcomes, respiratory system.
Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui ada tidaknya pengaruh model pembelajaran penggunaan model pembelajaran problem based intruction (PBI) terhadap hasil belajar siswa pada materi sistem pernapasan kelas XI dipondok pesantren dar al-maarif.Metode penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan jenis penelitian quasi eksperimen. Populasi didalam penelitian ini adalah siswa kelas XI pesantren dar al-maarif. Sampel yang digunakan didalam penelitian ini yaitu siswa kelas XI A (kelas eksperimen) dan kelas XI B (kelas kontrol). Sampel yang digunakan dalam penelitian ini diambil sebanyak 2 kelas berjumlah 40 Siswa. Pengambilan sampel dalam penelitian ini dilakukan dengan menggunakan teknik random sampling. Pengambilan sampel dalam penelitian ini dilakukan dengan menggunakan teknik random sampling.Hasil dari penelitian hasil dari hasil belajar Siswa dengan Penggunaan Model Pembelajaran Problem Based Intruction (PBI) di kelas control nilai tertinggi di peroleh sebesar 72 sedangkan nilai terendah dari kelas control 36 dengan hasil nilai rata rata sebesar 56,2 dan sedangkan kelas exsperimen nilai tertinggi di peroleh sebesar 96 sedangkan nilai terendah dari kelas exsperimen 40 dengan hasil nilai rata rata sebesar 66,4. Kelas eksperimen memiliki nilai lebih tinggi disebebkan karna penggunaan metode pembelajaran Problem Based Instruction (PBI) lebih mudah dipahami serta mudah dimengerti oleh siswa. Kata kunci: pembelajaran berbasis masalah, hasil belajar, sistem respiratori.
Full Text:
PDFReferences
Berutu, D. E. O. M., & Muhammad, I. (2021). Pengaruh Model Pembelajaran Logan Avenue Problem Solving- Heuristic terhadap kemampuan pemecahan masalah matematis siswa kelas VII SMP Negeri 2 Badar. Jurnal Pembelajaran Dan Matematika Sigma (JPMS, 7(2), 60–69.
Dwi Lathif Kurniawan, D. S. (n.d.). Pengaruh lingkungan belajra minat belajar dan motivasi belajar terhadp prestasi belajar siswa pada mata pelajaran Tik kelas X SMA 1 kota mungkid, magelang. 1–4.
Eka Trisianawatia, Tomo Djudinb, dan R. S. (2016. Pengaruh model pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Materi Vektor Di Kelas X SMA Negeri 1 Sanggau Ledo. Jurnal Penelitian Fisika Dan Aplikasinya (JPFA), 06(02), 51–60. http://journal. unesa.ac. id/index.php/jpfa
Firdayanti. (2018). Pengaruh penggunaan model Problem Based Introduction (PBI) Terhadap Hasil Belajar IPS Murid Kelas IV SD Inpres Kampung Parang Kecamatan Bajeng Barat Kabupaten Gowa Skripsi.
Hadi, K., & Susanti, N. V. (2017). Pengaruh model pebelajaran Problem Based Instruction ( PBI ) Terhadap hasil belajar siswa pada materi sistem pencernaan manusia di kelas VIII SMP Negeri 2 Meureubo. Jurnal Bionatural, 4(1), 46–55.
Harahap, risma delima, & Nazlia, R. (2019). Pengaruh Model pembelajaran Mind Mapping terhadap hasil belajar siswa pada materi respirasi di kelas XI SMA Negeri 2 Bilah Hulu. Jurnal Biolokus, 2(2), 2621–3702.
Hasmi Syahputra Hrp, N. A. H. (2021). Pengaruh model pembelajran Guided Inqury Dan Modified Free Inquiry Terhadap kemampuan Berfikir Kritis Siswa Pada Materi Pencemaran Lingkungan Di SMA Negeri 1 Kota pinang. Bio-Lectura: Jurnal Pendidikan Biologi, 8(2), 119–128.
Janah, M. C., Widodo, A. T., & Kasmui. (2018). Pengaruh Model Problem Based Learning Terhadap Hasil Belajar Dan Keterampilan Proses Sains. Jurnal Inovasi Pendidikan Kimia, 12(1), 2097–2107.
Kailola, Y., Leiwakabessy, F., & Tuapattinaya, P. M. J. (2017). Implementasi model pemelajaran Problem Based Instruction Berbasis LKS untuk meningkatkan hasill belajar siswa pada konsep sistem pernapasan kelas VIII SMP Negeri 5 Ambon. 4, 68–74.
Kurniati, T., Yusup, I. R., Hermawati, A. S., & Kusumahwardani, D. (2021). Respon Guru Terhadap Kendala Proses Pembelajaran Biologi di Masa. Jurnal Educatio FKIP UNMA, 7(1), 40–46. https://doi.org/10.31949/educatio.v7i1.765
Lepiyanto, N. K. D. N. H. S. A. (n.d.). Pengaruh penggunaan Pmodel pembelajaran Problem Based Instruction ( PBI ) Terhadap hasil belajar Peserta didik dalam pembelajaran biologi BIOEDUKASI Jurnal Pendidikan Biologi Universitas Muhammadiyah Metro, 175–180.
Medianty, S. U., Bahar, A., & Elvinawati, E. (2018). Penerapan Model Discovery Learning Dengan Menggunakan Media Video Untuk Meningkatkan Aktivitas Belajar Dan Hasil Belajar Siswa Kelas Xi Ipa 1 Sman 1 Kota Bengkulu. Jurnal Pendidikan Dan Ilmu KimiaAlotrop, 2(1), 58–65. https://doi.org/10. 33369/ atp.v2i1.4689
Muah, T. (2016). Penggunaan Model Pembelajaran Problem Based Instruction (Pbi) Untuk Meningkatkan Keaktifan Dan Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas 9B Semester Gasal Tahun Pelajaran 2014/2015 Smp Negeri 2 Tuntang - Semarang. Scholaria : Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan, 6(1), 41. https://doi.org/10.24246/j.scholaria.2016.v6.i1.p41-53
Renat, S. E., Novriyanti, E., & Armen. (2017). Pengembangan Modul Dilengkapi Peta Konsep dan Gambar pada Materi Keanekaragaman Makhluk Hidup untuk Siswa Kelas VII SMP. Bioeducation Journal, 1(1), 95–108. http://ejournal .unp.ac.id/index.php/bioeducation/article/view/7159
Robiyanto, A. (2021). Pengaruh Model Brain Based Learning Terhadap Hasil Belajar Siswa. Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar, 1(2), 114–121.https://doi.org/10. 51836 /jedma.v1i2.155
Sa’adah, U. N. (2016). “Pengaruh penerapan model pembelajaran Problem Based Instruction (PBI) Melalui Diskusi Terhadap Hasil Belajar Ekonomi Siswa Kelas X SMA Muhammmadiyah 2 Sumberrejo Tahun Pelajaran 2014/ 2015.” 4(1), 1–23.
Sihombing, R. P. (2018). Pengaruh penggunaan model pembelajaran Problem Based Instruction (PBI) Terhadap Hasil Belajar ekonomi Ekonomi materi permintaan Di Kelas X SMA Negeri 2 Tukak. Jurnal MISI Institut Pendidikan Tapanuli Selatan, 1(1), 90–102.
Sugiyono. 2013. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Titin, Eli Yanti, dan R. G. P. P. (2011). Pengaruh penerapan pembelajaran kontekstual melalui model Problem Based Instruction (PBI) Terhadap hasil Belajar siswa pada materi sistem pernapasan manusia di kelas S VIII SMP Negeri 3 Sukadana Titin1,. Jurnal Penelitian Universitas Tanjungpura, XXI(1).
Utama, K. O. D., & Sukaswanto, S. (2020). Pengaruh Model Pembelajaran Project Based Learning Terhadap Hasil Belajar Dan Keaktifan Belajar Siswa Di Smk Negeri 1 Ngawen. Jurnal Pendidikan Vokasi Otomotif, 2(2), 79–92. https://doi.org/10.21831/jpvo.v2i2.33560
Winarsih, Sajidan, B. A. P. (2014). Pengembangan modul Problem BASED Instruction ( PBI ) yang diterapkan dalam pembelajaranKooperatif Tipe Think Pair. Jurnal inkuri, 3(III), 148–157. http:// jurnal.fkip.uns.ac.id/index.php/sains.
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2022 Jurnal Pendidikan MIPA
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
The copyright is reserved to The Jurnal Pendidikan MIPA that is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.