Penerapan Model Tipe Talking Stick Untuk Meningkatkan Aktivitas dan Hasil Belajar Matematika

Wahyuni Nurtiningsih, Mugiadi Mugiadi, Sarengat Sarengat

Abstract

Purpose of the research is to increase activity and study result of student mathematic by implement talking stick using cooperative learning model. Type of the research method is class activity research with stage in every cycle is planning, implementation, observing and reflection. Tool use to collect the data is observation page and tes questioner, data analysis technique use to analyze the data is qualitative and quantitative. Research result show that implementation of talking stick in cooperative learning model can increase activity and study result of student mathematic.

Tujuan penelitian adalah untuk meningkatkan aktivitas dan hasil belajar matematika siswa dengan menerapkan talking stick dalam model cooperative learning. Jenis metode penelitian adalah penelitian tindakan kelas dengan tahapan setiap siklus, yaitu perencanaan, pelaksanaan, pengamatan dan refleksi. Alat pengumpul data berupa lembar observasi dan soal tes. Teknik analisis data menngunakan analisis kualitatif dan kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan talking stick dalam model cooperative learning dapat meningkatkan aktivitas dan hasil belajar matematika siswa.

Kata kunci: talking stick, model cooperative learning.

Full Text:

PDF (Indonesian)

References

Arikunto, Suharmi. 2010. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik.Jakarta. Rineka Cipta

Jamiah. Rizqi. 2016. Pengaruh Model Pembelajaran Talking Stick dengan Metode Math Magic Terhadap Hasil Belajar Matematika pada Pokok Bahasan Kubus dan Balok di Kelas V SD Negeri 200211 Padang Sidimpuan. Medan. AXIOM: Vol. V, No. 2, Juli Desember 2016, ISSN : 2087 8249. UNIMED.

Kunandar. 2010. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta. Rajagrafindo Persada.

Kurniasih, Imas dan Berlin Sani. 2015. Ragam Pengembangan Model Pembelajaran. Jakarta. Kata Pena.

Minariskawati, Evika. Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Talking Stick untuk Meningkatkan Keterampilan Berpikir Kritis dan Hasil Belajar Siswa Kelas V di SDN Hulaan Gresik. Surabaya. JPGSD.Vol 04 No 01 Tahun 2016. Surabaya. Universitas Negeri Surabaya.

Pambudi, Rendi Lilit Iman. Penerapan Model Pembelajaran Talking Stick untuk Meningkatkan Hasil Belajar Matematika pada Siswa Kelas Iv Sd Negeri Suryodiningratan II Tahun Ajaran 2015/2016. Yogyakarta. Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar Edisi 1 Tahun ke-6 2017. Universitas Negeri Yogyakarta.

Puspitawangi, Kadek Rai. Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Talking Stick Berbantuan Media Audio Terhadap Hasil Belajar Ips Siswa. Singaraja. e-Journal PGSD Universitas Pendidikan Ganesha Jurusan PGSD Vol: 4 No: 1 Tahun: 2016. Universitas Pendidikan Ganesha.

Rusman. 2014. Model-Model Pembelajaran. Jakarta. Raja Grafindo Persada.

Sudjana, Nana. 2009. Penelitian Proses Hasil Belajar Mengajar. Bandung. PT Remaja Rosdakarya.

Sutikno, Sobri. 2014. Metode dan Model Pembelajaran. Lombok. Holistika.

Susanto, Achmad. 2016. Teori Belajar & Pembelajaran di Sekolah Dasar. Jakarta. Prenadamedia Group.

Taniredja, Tukiran, dkk,. 2013. Model-Model Pembelajaran Inovatif dan Efektif. Bandung. Alfabeta.

Tim Penyusun. 2006. Permendiknas No. 22 Tahun 2006 tentang Standar Proses. Jakarta. Depdiknas.

Wisnu, A A Gede Agung. Penerapan Model Talking Stick Berbantuan Kartu Soal untuk Meningkatkan Keaktifan dan Hasil Belajar Ipa. Singaraja. e-Journal PGSD Universitas Pendidikan Ganesha Jurusan PGSD Vol: 4 No: 1 Tahun: 2016. Universitas Pendidikan Ganesha.

Refbacks

  • There are currently no refbacks.