Development of Moodle Based E Learning Media on the Topics of Atomic Structure

Irma Amalia, Ratih Permana Sari, Molani Paulina Hasibuan, Muhammad Nazar

Abstract


Abstract: The goal of this study is to develop e-learning media based on Moodle for atomic structure material, as well as to determine the feasibility of the media and the teachers response to it. With the ADDIE method derived from Dick and Carrey, this study is included in Research and Development (R and D). Media experts, materials experts, and chemistry teachers are among the studys subjects. Expert validation questionnaires and teacher response questionnaires. The studys findings were that e-learning media based on moodle on atomic structure material had a media feasibility score of 92.8 percent with very feasible criteria and a material feasibility score of 91.7 percent with very feasible criteria. The responses chemistry teachers from Langsa Senior High School yielded an average of 87 percent with very interesting criteria. On the basis of these findings, it can be stated that the Moodle-based e learning media designed for the atomic structure material is suitable for use in the learning process.

Keywords: e-learning, learning media, moodle, development, atomic structure

 

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan media pembelajaran e-learning berbasis moodle pada materi struktur atom dan mengetahui kelayakan media serta mengetahui respon guru terhadap media pembelajaran yang dihasilkan. Penelitian ini termasuk dalam penelitian dan pengembangan atau Research and Developmen (R and D) dengan metode ADDIE yang diadaptasi dari Dick and Carrey. Subjek penelitian adalah ahli media, ahli materi dan guru kimia. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah angket validasi ahli dan angket respon guru. Hasil penelitian berupa media pembelajaran e-learning berbasis moodle pada materi struktur atom dengan penilaian kelayakan media sebesar 92,8 persen dengan kriteria sangat layak dan penilaian kelayakan materi sebesar 91,7 persen dengan kriteria sangat layak.  Hasil respon  guru kimia di SMA Negeri Langsa menunjukkan presentase rata-rata 87 persen dengan kriteria sangat menarik. Berdasarkan hasil  tersebut, dapat disimpulkan bahwa media pembelajaran e-learning berbasis moodle pada materi struktur atom yang dikembangkan layak digunakan dalam proses pembelajaran.

Kata kunci : e-learning, media pembelajaran, moodle, pengembangan, struktur atom.


Full Text:

PDF

References


Arifin, Z., & Setyawan, A. 2012. Pengembangan Pembelajaran Aktif dengan ICT. Yogyakarta: Skripta Media Creative.

Azis, A. A. 2015. Pengembangan Media E-Learning Berbasis LMS Moodle Pada Mata Kuliah Anatomi Fisiologi Manusia. Jurnal Pendidikan Biologi. Vol 7, No 1, hal: 1-8.

Firmansyah, Y., & Kardina, F. 2020. Pengaruh New Normal Ditengah Pandemi Covid-19. Buana Ilmu. Vol 4, No 2, hal: 99–112.

Hassan, H., Hassan, F., Dahalan, O., Zakaria, Z., & Asna, W. 2012. Evaluating mathematics e-learning materials: do evaluators agree with distance learners?. Procedia Social and Behavior Sciences. Vol 6, No 7, hal: 189-195

Hidayatullah, S., Khouroh, U., & Windhyastiti, I. 2020. Implementasi Model Kesuksesan Sistem Informasi Delone And Mclean Terhadap Sistem Pembelajaran Berbasis Aplikasi Zoom Di Saat Pandemi Covid-19. Jurnal Teknologi Dan Manajemen Informatika. Vol 6, No 1, hal: 44–52.

Irianti, N. P., & Wijaya, E. M. S. 2017. Pengembangan Media Pembelajaran E-learning Berbasis Moodle Pada Pokok Bahasan Lingkaran Kelas VIII SMP. Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika. Vol 5, No 2, hal: 122–131.

Prasetya, J. A., & Kusdinar, U. 2016. Pengembangan Media Pembelajaran Matematika Berbasis E-Learning Menggunakan Moodle Pada Materi Bangun Ruang Sisi Datar Untuk Siswa SMP Kelas VIII. Seminar Nasional Pendidikan Matematika Ahmad Dahlan . hal:129-135

Pribadi, B. A. 2014. Desain dan Pengembangan Program Pelatihan Berbasis Kompetensi: Implementasi Model ADDIE Edisi Pertama. Jakarta: Prenada Media Group.

Putra, P. G., Suwatra, W., dan Suartama, K., 2015. Pengembangan E-Learning Berbasis Moodle Pada Mata Pelajaran IPS Kelas VIII Di SMPN 1 Selemadeg. E-Journal Edutech. Vol 3, No 1

Romadhon, M. M., & Munoto. 2018. Pengembangan E-learning Berbasis Moodle Dengan Media Pembelajaran Whiteboard Animation Pada Mata Pelajaran Rangkaian Elektronika Di SMKN 1 Jetis Mojokerto. Jurnal Pendidikan Teknik Elektro. Vol 7, No 3, hal: 231–237.

Setyorini, I. 2020. Pandemi Covid-19 Dan Online Learning : Apakah Berpengaruh Terhadap Proses Pembelajaran Pada Kurukulum 13 ?. Journal of Industrial Engineering & Management Research (JIEMAR). Vol 1, No 1, hal: 95–102.

Sukiman. 2012. Pengembangan Media Pembelajaran. Yogyakarta: Pedagogia.

Sukmadinata, N. S. 2005. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: Remaja Rosda Karya.

Tekege, M. 2017. Pemanfaatan Teknologi Informasi dan Komunikasi dalam Pembelajaran SMA YPPGI. Jurnal Teknologi dan Rekayasa

Widyastono, H. 2017. Pemanfaatan Teknologi Informasi Dan Komunikasi Pada Sekolah Menengah Pertama Negeri Akreditasi A Di Provinsi Jawa Timur. Kwangsan. Vol 5, No 1, Hal 21-38.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Jurnal Pendidikan MIPA

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

View My Stats

Creative Commons License
The copyright is reserved to The Jurnal Pendidikan MIPA that is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.