PENGGUNAAN MODEL DISCOVERY LEARNING PADA KESETIMBANGAN KIMIA DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERPIKIR ORISINIL
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan efektivitas model discovery learning dalam meningkatkan keterampilan berpikir orisinil siswa pada materi kesetimbangan kimia. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas XI IPA MAN 1 Metro semester ganjil Tahun Pelajaran 2013-2014. Sampel diambil dengan teknik purposive sampling sehingga diperoleh kelas XI IPA2 dan XI IPA3. Metode penelitian ini adalah kuasi eksperimen dengan Non Equivalent Control Group Design. Efektivitas model discovery learning ditunjukkan berdasarkan perbedaan n-gain yang signifikan antara kelas kontrol dan kelas eksperimen. Hasil penelitian menunjukkan bahwa rata-rata n-gain keterampilan berpikir orisinil pada kelas kontrol dan kelas eksperimen sebesar 0,25 dan 0,52. Pengujian hipotesis, diketahui bahwa pembelajaran menggunakan model discovery learningefektif dalam meningkatkan keterampilan berpikir orisinil pada materi kesetimbangan kimia.
Kata kunci: kesetimbangan kimia, keterampilan berpikir orisinil, model discovery learning
Full Text:
PDFReferences
Amri, S. 2013. Pengembangan dan Model Pembelajaran. Jakarta. PT. Prestasi Pustakaraya.
Craswell, J. W. 1997. Research Design Qualitative & Quantitative Approaches. Thousand Oaks-London-New. New Delhi: Sage Publications.
Filasaime, D.K. 2008. Menguak Rahasia Berpikir Kritis dan Kreatif. Jakarta: Prestasi Pustaka.
Gabel. 1994. Handbook of research on science teaching and learning. A Project of the National Science Teachers Association. Mc Milan Publishing Co. N.Y.
Hasan, I dan Misbahuddin. 2013. Analisis Data Penelitian dengan Statistik. Jakarta: Bumi Aksara.
Killen, R. 2009. Effective Teaching Strategies. Australia: Social Science Press.
Mulyatiningsih, E. 2011. Metode Penelitian Terapan Bidang Pendidikan. Bandung: Alfabeta.
Munandar, S. C. U. 2012. Pengembangan Kreativitas Anak Berbakat. Jakarta: Rineka Cipta.
Mutoharoh, S. 2011. Pengaruh Model Guided Discovery Learning terhadap Hasil Belajar Kimia Siswa pada Konsep Laju Reaksi. (Skripsi). Jakarta: UIN.
Rohim, F., Susanto, H. dan Ellianawati. 2012. Penerapan Model Discovery Terbimbing Pada Pembelajaran Fisika Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kreatif. (Jurnal). Semarang: UNES.
Setyosari, P. 2013. Metode Penelitian Pendidikan dan Pengembangan. Jakarta: Kencana Prenadamedia Group.
Sudjana, N. 2005. Metode Statistika Edisi keenam. Bandung: PT. Tarsito.
Sugiyono. 2010. Metode Penelitian Pendidikan “Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R & D”. Bandung: Alfabeta.
Syah, M. 2004. Psikologi Pendidikan Dengan Pendekatan Baru. Bandung: PT.Remaja Rosda Karya.
Syaodih, N. 2009. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.
Tim Pengembang Ilmu Pendidikan FIP-UPI. 2007. Ilmu dan Aplikasi Pendidikan Bagian III: Pendidikan Disiplin Ilmu. Bandung: Intima.
Tim Penyusun. 2013. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 54 Tahun 2013 Tentang Standar Kompetensi Lulusan Pendidikan Dasar Dan Menengah. Jakarta: Kemdikbud.
Refbacks
- There are currently no refbacks.