Pengembangan Lembar Kerja Siswa Berbasis Literasi Visual pada Materi Larutan Elektrolit dan Nonelektrolit

Shinta Purnama Sari, M Setyarini, Lisa Tania

Abstract


This research was aimed to develop a student worksheets based on visual literacy on electrolyte and nonelectrolyte solutions topic, to describe the characteristics and the validity teacher and student's response, and obstacles in the development of student worksheets. This research used Borg and Gall design of research and development with only focused on the first five stage. The expert validation showed that the average percentage on content suitability aspect was 80,00% with very high criteria, while construction, and readability aspects were 85,36%, and 90,00% respectively with high criteria.The teachers’ responses on suitability, construction, and readability aspects were 98,00%, 98,60%, and 88,80%, respectively with very high criteria. The students’ responses on readability and attractiveness were 94,67% and 94,40%, respectively with very high criteria. Based on these results, the student worksheet generated by this research is valid and suitable as sources of learning.

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan Lembar Kerja Siswa (LKS) berbasis literasi visual pada materi larutan elektrolit dan nonelektrolit, mendeskripsikan karakteristik, validitas, tanggapan guru, tanggapan siswa, serta kendala-kendala dalam pengembangan LKS. Penelitian ini menggunakan desain penelitian dan pengembangan menurut Borg dan Gall dengan hanya berfokus pada lima tahap pertama. Validasi ahli menunjukan bahwa rata-rata persentase aspek kesesuaian isi sebesar 80,00% dengan kriteria sangat tinggi, sedangkan aspek konstruksi, dan keterbacaan berturut-turut sebesar 85,36%, dan 90,00% dengan kriteria tinggi. Tanggapan guru pada aspek kesesuaian isi,konstruksi, dan keterbacaan berturut-turut sebesar 98,00%, 98,60%, dan 88.80% dengan kriteria sangat tinggi. Tanggapan siswa pada aspek keterbacaan dan kemenarikan berturut-turut sebesar 94,67% dan 94,40% dengan kriteria sangat tinggi. Berdasarkan hal tersebut, LKS yang dihasilkan dari penelitian ini valid dan layak digunakan sebagai media belajar.

Kata kunci:  Lembar Kerja Siswa, literasi visual, larutan elektrolit dan nonelektrolit


Full Text:

PDF

References


Anisa, 2014. Relevansi Kualitas Media Visual dan Literasi Visual Siswa SMA pada Konsep Sistem Pencernaan. Antologi Pendidikan Biologi1(1):17

Arikunto, S. 2008. Dasar-dasar Evaluasi Pendidikan. Bumi Aksara, Jakarta.

................ 2010. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Rineka Cipta,Yogyakarta

Ausburn, L. J., & Ausburn, F. B. 1978. Visual literacy: Background, Theory and Practice. Programmed Learning &Educational Technology. 15(4), 291-297.

Avgerinou, M. D. 2009. Re-Viewing Visual Literacy in the "Bain d' Images" Era. TechTrends. 28(2): 28-34

Badan Standar Nasional Pendidikan. 2006. Standar Isi Mata Pelajaran Kimia SMA/MA. Jakarta : BSNP

Gabel, D. 1999. Improving Teaching and Learning through Chemistry Education Research: A Look to the Feature. Chemical Education. 76: 548-553.

Herda. 2014. Pengembangan Media Interaktif pada Pembelajaran Larutan Elektrolit dan Nonelektrolit untuk Siswa SMA Kelas X. Journal Edu Sains. 3(1), 1-6.

Inayati, I,. Subroto, T,. & Supardi, K.I. 2012. Pembelajaran Visualisasi, Menggunakan Media Swishmax Materi Elektrolit Dan Non-Elektrolit. Chem in Education. 2 (1): 35-41.

Kemendikbud. 2016. Silabus Mata Pelajaran Sekolah Menengah Atas/Madrasah Aliyah. Kemendikbud, Jakarta.

Kusuma, E., Wibowo, L. S., & Wijayanti, N., 2008. Pembelajaran Kooperatif Tipe NHT berbasis SAVI untuk Meningkatkan Hasil Belajar Kimia Pokok Bahasan Laju Reaksi. Jurnal Inovasi Pendidikan Kimia.2(1): 216-223.

Meirina, A. M. 2013. Pengembangan Media Animasi Berbasis Multipel Representasi pada Materi Fator-Faktor yang Mempengaruhi Kesetimbangan Kimia. Skripsi. Universitas Lampung, Bandar Lampung.

Setyosari, P. 2012. Metode Penelitian Pendidikan dan Pengembangan. Kencana, Jakarta.

Siddiq, M. D., Isniatun, M, dan Sungkono. 2008. Pengembangan Bahan Pembelajaran SD. Ditjen Dikti Diknas, Jakarta.

Sudjana, N. 2005. Metode Statistika Edisi keenam. Tarsito, Bandung.

Sungkono. 2009. Pengembangan Bahan Ajar. Yogyakarta. Universitas Negeri Yogyakarta.

Wu, H. K., Krajcik, J. S., & Soloway,E. 2001. Promoting Understanding of Chemical Representations: Students’ Use of a Visualization Tool in the Classroom. Journal of Research in Science Teaching. 38(7): 821-842


Refbacks

  • There are currently no refbacks.