Faktor Produksi Pada Usahatani Kopi di Desa Sukapura Kecamatan Sumberjaya Tahun 2016

Dicky Rakasiwi, Nani Suwarni, Dedy Miswar

Abstract


This research aims to get information about coffee production factors. This research is a descriptive research. The population numbered 830 farmers. Sampling using Purposive Sampling technique and got 89 coffee farmers. Methods of data collection using observation, measurement, documentation, and questionnaires. Analytical technique using descriptive method. The results of the research show that: (1) Coffee production is still less successful. (2) The altitude criteria are appropriate. (3) The slope of the slope is quite appropriate with the criteria. (4) The intensity of rainfall is not suitable. (5) Agricultural techniques applied, making old coffee, can be productive again. (6) Farmers are less aware of financial management in coffee farming. (7) Farmers rely more on labor from within the family.

Penelitian ini bertujuan mendapatkan informasi mengenai faktor faktor produksi kopi. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif. Populasi berjumlah 830 petani. Penarikan sampel menggunakan teknik Purposive Sampling dan didapatkan 89 petani kopi. Metode pengumpulan data menggunakan observasi, pengukuran, dokumentasi, dan kuesioner. Teknik analisis menggunakan metode deskriptif. Hasil penelitian didapatkan bahwa: (1) Produksi kopi masih kurang berhasil. (2) Kriteria ketinggian tempat sudah sesuai. (3) Kemiringan lereng cukup sesuai dengan kriteria. (4) Intensitas curah hujan tidak sesuai. (5) Teknik pertanian yang diterapkan, membuat kopi yang sudah tua, bisa produktif kembali. (6) Petani kurang paham tentang pengelolaan keuangan pada usahatani kopi. (7) Petani lebih mengandalkan tenaga kerja dari dalam keluarga.

Kata Kunci: desa sukapura, faktor produksi, usahatani kopi


Full Text:

PDF

References


Bahrein,T Sugihen. 1997. Sosiologi Pedesaan. Jakarta : Balai Pustaka.

Bambang Prastowo. 2010. Budidaya Dan Pasca Panen Kopi. Bogor: Pusat Penelitian Dan Pengembangan Perkebunan.

BPS Provinsi Lampung. 2014. Statistik Daerah Kabupaten 2014. Lampung: BPS Provinsi Lampung.

BPS Lampung Barat. 2016. Statistik Daerah Kecamatan Sumberjaya 2016. Lampung barat: BPS Lampung Barat.

Ernawati. 2008. Teknologi Budaya Kopi Poliklonal. Bogor: Badan Penelitian Dan Pengembangan Pertanian.

Eva Banowati dan Sriyanto. 2013. Geografi Pertanian. Yogyakarta: Ombak.

Girisonta. 1978. Bercocok Tanam Kopi. Yogyakarta: Kanisius.

Najiyati, S., dan Danarti, 1997. Budidaya Kopi dan Pengolahan Pasca Panen. Jakarta: Swadaya.

Soekartawi, dkk. 1986. Ilmu Usaha Tani dan Penelitian Untuk Pengembangan Petani Kecil. Jakarta: Universitas Indonesia.




DOI: http://dx.doi.org/10.23960%2Fjpg.v6i1.14860

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


INDEXING

Index of /public_upgrade/site/images/admin-atturatsDESKRIPSI GAMBAR DESKRIPSI GAMBAR DESKRIPSI GAMBAR DESKRIPSI GAMBAR DESKRIPSI GAMBAR DESKRIPSI GAMBAR DESKRIPSI GAMBAR DESKRIPSI GAMBAR