PENGEMBANGAN MULTIMEDIA INTERAKTIF MATERI ELASTISITAS BAHAN DAN HUKUM HOOKE BERBASIS PENDEKATAN KONTEKSTUAL

Yulia Zahra, Chandra Ertikanto, Ismu Wahyudi

Abstract


The aim of this research is to produce an interactive multimedia about elasticity material and Hookes law based on contextual approach, describe the attractiveness, the easiness, the expediency, and the effectiveness of the product. The research used research and development model consist of analysis of need, learning objectives, materials, instrument of success, first manuscript, prototype production, evaluation, final manuscript, revision, product test, and final product. The result of the product shows that the attractivenesss value with score 3,20 (attractive), easinesss value with score 3,30 (very easy), and expediencys value with score 3,07 (useful). It is also effective because 78,57% of students reach the standard of achievement score. Based on the result of development research, it can be concluded that the interactive multimedia is effective to be used as a learning media.

Tujuan penelitian ini adalah menghasilkan multimedia interaktif materi elastisitas bahan dan hukum Hooke berbasis pendekatan kontekstual, mendeskripsikan kemenarikan, kemudahan, kemanfaatan, serta keefektifan produk. Penelitian ini menggunakan model penelitian pengembangan meliputi analisis kebutuhan, tujuan pembelajaran, butir-butir materi, alat ukur keberhasilan, naskah awal, produksi prototipe, evaluasi, naskah akhir, revisi, uji coba produk, dan produk final. Hasil uji produk menunjukkan nilai kemenarikan dengan skor 3,20 (menarik), kemudahan dengan skor 3,30 (sangat mudah), dan kemanfaatan dengan skor 3,07 (bermanfaat). Selain itu, produk yang dikembangkan efektif dilihat dari hasil belajar siswa, yaitu 78,57% siswa telah tuntas KKM. Kesimpulan dari penelitian pengembangan ini adalah multimedia interaktif yang dikembangkan efektif sebagai suatu media pembelajaran.

Kata kunci: multimedia interaktif, pendekatan kontekstual, pengembangan.


Full Text:

PDF

References


Afriyeti, Rezy Puspita. 2014. Penerapan Strategi Pembelajaran Aktif Tipe Question Student Have (QSH) melalui Pendekatan Kontekstual pada Pembelajaran Matematika Di Kelas VIII SMP Negeri 5 Padang Panjang. Jurnal Pendidikan Matematika. Sumatera Barat: Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat.

Borg, D. Walter, Joyce P. Gall & Meredith D. Gall. 2003. Educational Research An Introduction. Boston: Pearson Education, Inc.

Daryanto. 2011. Media Pembelajaran. Yogyakarta: PT Gava Media.

Fraenkel, Jack R., & Norman E. Wallen. 2008. How to Design and Evaluate Research in Education. New York: The McGrow-Hill Companies, Inc.

Harianingtias, Dita. 2013. Pengembangan Multimedia Interaktif Tutorial Materi Gaya, Hukum Newton, dan Pesawat Sederhana Menggunakan Pendekatan Kontekstual. Skripsi. Bandar Lampung: Unila (Tidak Diterbitkan).

Murtiani, Ahmad Fauzan, dan Ratna Wulan. 2012. Penerapan Pendekatan Contextual Teaching and Learning (CTL) Berbasis Lesson Study dalam Meningkatkan Kualitas Pembelajaran Fisika di SMP Negeri Kota Padang. Jurnal Penelitian Pembelajaran Fisika. Padang: Universitas Negeri Padang.

Nurseto, Tejo. 2011. Membuat Media Pembelajaran yang Menarik. Jurnal Pendidikan. Yogyakarta: Universitas Negeri Yogyakarta.

Nuryanto, Apri. 2011. Media Pembelajaran. Yogyakarta: Universitas Negeri Yogyakarta.

Permadi, Dimas. 2013. Pengembangan Modul Berbasis Multi Representasi pada Materi Termodinamika. Skripsi. Bandar Lampung: Unila (Tidak Diterbitkan).

Sadiman, Arief S., R. Raharjo, Anung Haryono, dan Rahardjito. 2011. Media Pendidikan: Pengertian, Pengembangan, dan Pemanfaatannya. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Sahri, Dian Ramadhan. 2014. Pengembangan Modul Interaktif Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi Materi Pokok Gelombang dengan Pendekatan Saintifik. Skripsi. Bandar Lampung: Unila (Tidak Diterbitkan).

Sanjaya, Wina. 2012. Perencanaan dan Desain Sistem Pembelajaran. Jakarta: Prenada Media Group.

Sari, Novi Trina. 2014. Implementasi Pendekatan Contextual Teaching and Learning (CTL) Bernuansa Pendidikan Karakter untuk Meningkatkan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa MTsN. Jurnal Didaktik Matematika. Banda Aceh: Universitas Syiah Kuala.

Sularno. 2012. Pengembangan Multimedia Interaktif pada Materi Fluida Statis SMA. Skripsi. Bandar Lampung: Unila (Tidak Diterbitkan).

Viana, Desma. 2013. Pengembangan Multimedia Interektif Model Tutorial pada Materi Listrik Statis dan Listrik Dinamis SMP/MTs. Skripsi. Bandar Lampung: Unila (Tidak Diterbitkan).


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2015 Jurnal Pembelajaran Fisika



  Lisensi Creative Commons
Copyright of the article is reserved by the author(s). Published by the Physics Education Study Program, Faculty of Teacher Training and Education, Universitas Lampung in Collaboration with the Physical Society of Indonesia (since 2019).  This article is an open-access article under the Creative Commons non-commercial-share-alike 4.0 International License (CC BY-NC-SA 4.0) license.