PEMANFAATAN MEDIA TIK SIMULASI UNTUK REMEDIAL PADA PEMBELAJARAN ALAT UKUR DI SMP

Yunita Prastiwi, Eko Suyanto, Viyanti Viyanti

Abstract


The presence of students who did not complete the learning requires teachers to implement the different learning methods in remedial. The purpose of this research is to analyse differences in cognitive remedial learning outcomes, to describe the science process skills, character, activities and attitudes of students’ in remedial learning material measuring tools using media ICT simulation in SMP Miftahul Ulum Sekincau. The results showed that there were differences in learning outcomes of remedial students using media ICT simulation with an average score of N-Gain which is equal to 0.3 or in the medium category. Science process skills students’ formed quite well with the average value of 2.0, while the character of students’ is well established with an average value of 3.0. Students’ also, were active with an average value of 8.3 and the activity showed a positive attitudes towards measurment tool remedial using media ICT simulation.

Adanya siswa yang tidak tuntas mengharuskan guru untuk melaksanakan pembelajaran remedial menggunakan metode pembelajaran yang berbeda. Penelitian ini bertujuan untuk melihat peningkatan hasil belajar remedial ranah kognitif, mendeskripsikan Keterampilan Proses Sains, karakter, aktivitas dan sikap siswa, pada pembelajaran remedial alat-alat ukur menggunakan media TIK simulasi, di SMP Miftahul Ulum Sekincau. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada peningkatan hasil belajar remedial siswa menggunakan media TIK simulasi dengan rata-rata skor N-Gain yakni sebesar 0,3 atau dalam kategori sedang. Keterampilan proses sains siswa terbentuk cukup baik dengan rata-rata nilai sebesar 2,0, sedangkan karakter siswa terbentuk dengan baik dengan rata-rata nilai 3,0. Siswa juga terlihat aktif dengan nilai rata-rata aktivitas sebesar 8,3 dan menunjukkan sikap positif terhadap pembelajaran remedial menggunakan media TIK simulasi.

Kata kunci: media TIK simulasi, remedial, keterampilan proses sains, karakter, aktivitas.


Full Text:

PDF

References


Ibnu, Sakilalove. 2012. Model Pembelajaran Berbasis Komputer.http://sakilaloveibnublogspot.com/2012/10/modelpembelajaran-berbasiskomputer.html. Diakses pada tanggal 24 Mei 2013.

Miarso, Yusuf Hadi.2004.Menyemai Benih Teknologi Pendidikan: Jakarta:Kencana

Prihatiningtyas.S, Prastowo.T, dan Jatmiko.B.2013. Imlementasi Simulasi PhET dan KIT Sederhana untuk Mengajarkan Keterampilan Psikomotor Siswa pada Pokok Bahasan Alat Optik. Jurnal Pendidikan IPA Indonesia (JPII).Vol 2 (1): 18-22

Purwanto, Syukran, dan Saiful. 2013. Efektifitas Remediasi Menggunakan Multimedia Interaktif Listrik Dinamis dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas X di SMA Negeri 1 Sebawi. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran(JIPP).http://jurnal.untan.ac.id/index.php/jpdpb/article/view/1638. Diakses pada tanggal 14 November 2013.

Sutikno, M. Sobri.2013.Belajar dan Pembelajaran. Lombok: Holistica


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c)



  Lisensi Creative Commons
Copyright of the article is reserved by the authors. Published by the Program Studi S1 Pendidikan Fisika, FKIP, Universitas Lampung in collaboration with the Physical Society of Indonesia (since 2019).  This article is an open-access article under the Creative Commons non-commercial-share-alike 4.0 International License (CC BY-NC-SA 4.0).  license.