PENGARUH SKILL REPRESENTASI MATEMATIS TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN MODEL DISCOVERY LEARNING

Illa Mafiroh, Chandra Ertikanto, Ismu Wahyudi

Abstract


Most of the students assume that physics is one of the difficulties and boring subjects because a lot of formulas and concepts of physics that should be memorized. Therefore, this research aims to determine the effect of mathematical representation skill of learning outcomes using Discovery Learning model withNewton's Laws of Motion as the main topic. This research was conducted at SMA Negeri 2 Pringsewu in the second semester of academic year 2016/2017. The samples were 35 students in class X MIPA 1. The learning design was One Shot Case Study Design. Based on the results of simple linear regression test showed that there was a linear effect positive and significant correlation between skill to the mathematical representation of student learning outcomes using Discovery Learning model.

Banyak siswa yang menganggap bahwa fisika merupakan salah satu mata pelajaran yang sulit dan membosankan karena banyak rumus dan konsep fisika yang harus dihapal. Oleh karena itu, penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh skill representasi matematis terhadap hasil belajar siswa menggunakan model pembelajaran Discovery Learning pada materi pokok Hukum Newton tentang Gerak. Penelitian ini dilakukan di SMA Negeri 2 Pringsewu semester genap tahun ajaran 2016/2017. Sampel penelitian adalah kelas X MIPA 1 berjumlah 35 siswa, dengan desain penelitian One Shot Case Study Design. Berdasarkan hasil uji regresi linear sederhana ditunjukkan bahwa terdapat pengaruh linear yang positif dan signifikan antara skill representasi matematis tehadap hasil belajar siswa menggunakan model Discovery Learning.

Kata Kunci:Discovery Learning,Hasil Belajar, SkillRepresentasi Matematis



Full Text:

PDF

References


Abdurrahman, Liliasari, dan Bruche. 2011. Implementasi Pembelajaran Berbasis Multi Representasi untuk Penguasaan Konsep Fisika Kuantum. Jurnal Cakrawala Pendidikan. Vol. 1. No.01. Hal: 30-45.

Artha, Ria Anzani. 2014. Penerapan Model Pembelajaran Berbasis Masalah Untuk Meningkatkan Kemampuan Representasi Matematis Siswa. Jurnal Pendidikan Matematika (JPM) Unila. (Online). Tersedia: http://download. portal. garuda.org/ article. php, diakses tanggal 30 September 2016.

Effendi, Leo Adhar. 2012. Pembelajaran Matematika dengan Metode Penemuan Terbimbing untuk Meningkatkan Kemampuan Representasi dan Pemecahan Masalah Matematis Siswa SMP. Jurnal Penelitian Pendidikan. Vol. 13. No. 2. Hal. 1-10.

Haryadi, Heni Pujiastuti. 2015. Pengaruh Kemampuan Matematis terhadap Hasil Belajar Fisika. Penelitian Karya Ilmiah. ISBN: 978-602-19655-9-7. Hal 174-177. (Online). Tersedia: http://portal.fi.itb.ac.id, diakses tanggal 12 Oktober 2016.

Gunawan, Imam dan Anggaini Palupi. 2015. Taksonomi BloomRevisi Ranah Kognitif: Kerangka Landasan untuk Pembelajaran Pengajaran, dan Penilaian. Jurnal Premiere Educandum. Vol. 2. No. 2. Hal. 16-40. (Online).

Sudjana, Nana. 2009. Penilaian Hasil Proses Belajar Mengajar. Bandung: PT. Remaja Rosda Karya.

Muhammad, Nurdin. 2016. Pengaruh Model Discovery Learning untuk Meningkatkan Representasi Matematis dan Percaya Diri Siswa. Jurnal Pendidikan Universitas Garut. Vol. 09. No. 01. Hal: 9-22.

Purwanto. 2009. Evaluasi Hasil Belajar. Yogyakarta: Pustaka Belajar.

Sugiyono. 2012. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Suharto. 2008. Korelasi Nilai Matematika dengan Nilai Fisika pada Siswa MAN Cikarang Tahun Pelajaran 2007-2008. (Online). Tersedia: http:// www. Mancikarang.Sch.Id, diakses pada 18 Oktober 2016.

Thobroni, M. 2015. Belajar dan Pembelajaran Teori dan Praktik. Jakarta: Ar-Ruzz Media.

Yazid, Ahmad. 2012. Pengembangan Perangkat Pembelajaan Matematika Model Kooperatif dengan Strategi TTW (Think-Talk-Write) pada Materi Volume Bangun Ruang Sisi Datar. Jurnal of Primary Education. Vol. 01. No. 1. Hal. 31-37.

Yusup, M. 2009. Multirepresentasi dalam Pembelajaran Fisika. In: Makalah disampaikan pada Seminar Nasional Pendidikan FKIP Unsri.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2017 Jurnal Pembelajaran Fisika



  Lisensi Creative Commons
Copyright of the article is reserved by the authors. Published by the Program Studi S1 Pendidikan Fisika, FKIP, Universitas Lampung in collaboration with the Physical Society of Indonesia (since 2019).  This article is an open-access article under the Creative Commons non-commercial-share-alike 4.0 International License (CC BY-NC-SA 4.0).  license.