Hubungan Persepsi Tentang Kompetensi Sosial Pendidik dan Motivasi Belajar dengan Hasil Belajar
Abstract
Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hubungan yang positif dan signifikan antara kompetensi sosial pendidik dan motivasi belajar secara bersama-sama dengan hasil belajar tematik. Jenis penelitian yaitu ex-postfacto korelasi. Teknik pengumpulan data yang dilakukan yaitu obeservasi, wawancara, kuesioner (angket), dan studi dokumentasi. Analisis data yang digunakan adalah korelasi metode probability sampling yaitu proporsionionate stratified random sampling. Hasil penelitian, diperoleh bahwa terdapat hubungan yang positif dan signifikan antara kompetensi sosial pendidik dan motivasi belajar secara bersama-sama dengan hasil belajar tematik sebesar 0,582 “kriteria cukup kuat”.
Kata kunci: hasil belajar, kompetensi sosial pendidik, motivasi belajar, tematik.
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
Ali, Muhammad. 2015. Hubungan Antara Persepsi Siswa Terhadap Kompetensi Guru, Konsep Diri, Sikap, dan Hasil Belajar Matematika Siswa. Jurnal Inovasi dan Teknologi Pembelajaran. Vol. 1, No. 2. 165-181.
Asmar. 2018. Persepsi Siswa atas Kompetensi Sosial Guru dan Minat Belajar terhadap Prestasi Belajar Matematika. JKPM. Vol. 3, No. 2. 105-114.
Arulmoly dan Branavan. 2017. The Impact of Academic Motivation on Student’s Academic Achievement and Learning Outcomes in Mathematics among Secondary School Students in Paddiruppu Educational Zone in the Batticaloa District, Sri Lanka. International Journal of Scientific and Research Publications. Vol. 7, No. 5. 115-126.
Asmirah, Nurul. 2018. Hubungan Antara Persepsi Siswa Tentang Kompetensi Guru IPA dengan Motivasi dan Hasil Belajar Siswa. E-prints UNM. Vol. 4, No. 2. 1-13.
Cahyani, Febri. 2014. Hubungan antara Persepsi Siswa Terhadap Kompetensi Pedagogik, Kompetensi Kepribadian, dan Kompetensi Sosial Guru dengan Motivasi Berprestasi Siswa. Jurnal Psikologi Pendidikan dan Pengembangan. Vol. 3, No. 2. 77-88.
Dwi, Asia Ningsih. 2015. Hubungan persepsi siswa terhadap kepribadian guru dengan motivasi belajar siswa di sdn srengseng sawah 07 pagi Jakarta. Vol 7, No. 4. 56-69.
Manaf, Abd. Hubungan Persepsi Siswa tentang Kompetensi Sosial para Guru dengan Motivasi Belajar Siswa. (Skripsi). Malang. Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.
Mardiyana, Tina. 2017. Pengaruh Kompetensi Pedagogik Guru dan Motivasi Belajar Siswa terhadap Hasil Belajar IPS Siswa Kelas V SD Negeri Kecamatan Mijen Kota Semarang (Skripsi). Semarang. Universitas Negeri Semarang.
Mulyasa, 2013. Standar Kompetensi dan Sertifikasi Guru. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.
Nurbilady, Nadya. 2018. Kompetensi sosial guru dan motivasi belajar siswa sebagai determinan prestasi belajar siswa. Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran. Vol. 3, No. 2. 115-122.
Rachmawati, Indah. 2014. Hubungan Motivasi Belajar dengan Hasil Belajar Peserta Didik Pada Mata Pelajaran IPS Kelas IV di SDN 11 Petang Jakarta Timur. Jurnal Unisma. Vol. 8, No. 6. 43-54.
Rusman. 2015. Pembelajaran Tematik Terpadu, Teori Praktik dan Penilaian. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.
Syah, Muhibin. 2006. Psikologi Belajar. Jakarta: Rajagrafindo Persada.
Sulaki, Mohamad. 2018. Pengaruh Persepsi Peserta Didik Tentang Kompetensi Kepribadian Guru Terhadap Motivasi Belajar Siswa. Journal of Mechanical Engineering Education. Vol. 5, No. 2. 200-209.
Susanto, Ahmad. 2013. Teori Belajar & Pembelajaran di sekolah Dasar Jakarta: Prenamedia Group.
Refbacks
- There are currently no refbacks.