Hubungan Kecerdasan Emosional dengan Prestasi Belajar Matematika SD

Firda Widya Rahma, Sulistiasih Sulistiasih, Sarengat Sarengat

Abstract

The purpose of this research was to find the relation of a significant and positive between emotional intelligence with students mathematics achievement V grade student of SD Negeri 4 Central Metro. The population in this research was to 56 student of grade 5. This research used non probability sample, because total population was under 100 people. The type of the research was quantitative, while the research method was ex-postfacto correlation. The data are collected using questionnaire and test question learning achievement. The data was analyzed used Product Moment Correlation and t-test. The result showed that there was a significant and positive correlation between emotional intelligence for students mathematics achievement with tcount 26,12 > ttable 2,000.

Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui hubungan yang signifikan dan positif antara kecerdasan emosional dengan prestasi belajar matematika siswa kelas V SD Negeri 4 Metro Pusat. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 56 siswa kelas V. Penelitian ini menggunakan sampel jenuh, karena jumlah sampel dibawah 100. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif, sedangkan metode penelitian, yaitu ex-postfacto korelasi. Alat pengumpul data berupa angket dan soal tes prestasi belajar. Teknik analisis data menggunakan rumus korelasi Product Moment dan Uji-t. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang signifikan dan positif antara kecerdasan emosional dengan prestasi belajar matematika dengan thitung 26,12 > ttabel 2,000 .

Kata kunci: kecerdasan emosional, prestasi, matematika.

Full Text:

PDF (Indonesian)

References

Binasih, Gulinda. 2012. Hubungan antara Kecerdasan Emosi dengan Hasil Belajar Matematika pada Materi Pecahan Siswa Kelas IV SD Negeri Donan 5 Kecamatan Cilacap Tengah Kabupaten Cilacap. http://eprints.uny.ac.id/9683/. Diakses pada tanggal 20 September 2016 pukul 11.39 WIB.

Goleman, Daniel. 2015. Emotional Intelligence. Penerjemah: T. Hermaya. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama.

Hamdani. 2011. Strategi Belajar Mengajar. Bandung: CV. Pustaka Setia.

Huda, Saiful, Nazlil. 2015. Hubungan Antara Kecerdasan Emosional Dengan Prestasi Belajar Pada Siswa Kelas VIII SMP Islam Sunan Gunung Jati Ngunut Tulungagung. http://repo.iaintulungagung.ac.id/26%20fix.pdf. Diakses pada tanggal 27 Desember 2016 pukul 07. 39 WIB

Kosasih, Nandang & Dede Sumarna. 2014. Pembelajaran Quantum dan Optimalisasi Kecerdasan. Bandung: Alfabeta.

Mustaqim. 2012. Psikologi Pendidikan. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Semiawan, Cony R. 2008. Belajar dan Pembelajaran Prasekolah dan Sekolah Dasar. Jakarta: PT. Index.

Slameto. 2013. Belajar dan Faktor-Faktor yang Mempengaruhi-nya. Jakarta: Rineka Cipta.

Sugiyono. 2016. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: Alfabeta.

Suryosububroto, B. 2009. Proses Belajar Mengajar di Sekolah. Jakarta: PT. Rineka Cipta.

Susanto, Ahmad. 2016. Teori Belajar dan Pembelajaran di Sekolah Dasar. Jakarta: Prenada Media Group.

Undang-undang 2003. Undang-undang RI No 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional. Jakarta: Depdiknas RI.

Refbacks

  • There are currently no refbacks.