HUBUNGAN ANTARA MINAT BACA DENGAN PRESTASI BELAJAR IPS SISWA KELAS V

Desi Eriyanti, Sulton Djasmi, Erni Mustakim

Abstract

The problem in this research is low students learning achievement IPS and reading interest of students is still low in the class V students of SD Negeri 4 Sukajawa Bandar Lampung City. The purpose of this research was to determine a positive relationship between reading interest and learning achievement IPS. The method used in this research is quantitative research type used is a correlation. The population in this research is all students class V of SD Negeri 4 Sukajawa Bandar Lampung City, the sampling technique used is total samplin, Which amounted to 65 students. Data collection in this research is by using questionnaire method and documentation. Data analyst technique using product moment correlation. The results of this study indicate that, there is a positive relationship between reading interest with learning achievement IPS class V SD Negeri 4 Sukajawa Bandar Lampung City.

Masalah dalam penelitian ini adalah prestasi belajar IPS siswa yang rendah dan minat baca siswa yang masih rendah pada siswa kelas V SD Negeri 4 Sukajawa Kota Bandar Lampung. Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan antara minat baca dengan prestasi belajar IPS. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuantitatif dan jenis yang digunakan adalah penelitian korelasi. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas V SD Negeri 4 Sukajawa Kota Bandar Lampung, teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah total sampling, yang berjumlah 65 siswa. Pengumpulan data dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan metode angket dan dokumentasi. Teknik analis data menggunakan korelasi product moment. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa, terdapat hubungan yang positif antara minat baca dengan prestasi belajar IPS siswa kelas V SD Negeri 4 Sukajawa Kota Bandar Lampung.

Kata kunci: minat baca, prestasi belajar, IPS.

References

Dalyono. 2012. Psikologi Pendidikan. Jakarta. PT. Rineka Cipta.

Hamalik, Oemar. 2012. Proses Belajar Mengajar. Jakarta. Bumi Aksara.

Margono. 2010. Metodologi Penelitian Pendidikan. Jakarta. Rineka Cipta.

Rahim, Farida. 2011. Pengajaran Membaca di Sekolah Dasar. Jakarta. Bumi Aksara.

Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 tahun 2003. Tentang Sistem Pendidikan Nasional. Jakarta. Kemendikbud.

Refbacks

  • There are currently no refbacks.