Hubungan Lingkungan Belajar di Sekolah terhadap Prestasi Belajar Matematika SD
Abstract
The purpose of this study is to determine the relationship between learning environment in school on mathematics learning achievement IV grade students of SD Muhammadiyah Central Metro. The type of the research is quantitative, while theresearch method is ex-postfacto correlation.The population of this research is all students of IV grade of SD Muhammadiyah Metro Pusat. The sample of research is 70 respondents.The data are collected using questionnaire and documentation study. The data are analyzed used Product Moment Correlation and t-test. The result of the research shows that there is a significant correlation between learning environment in school to the students' mathematics learning achievement with tcount3,483> ttable 1,995 (with ? = 0,05).
Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui hubungan lingkungan belajar di sekolah terhadap prestasi belajar matematika peserta didik kelas IV SD Muhammadiyah Metro Pusat. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif, sedangkan metode penelitian, yaitu ex-postfactokorelasi. Populasi penelitian ini adalah seluruh peserta didik kelas IV SD Muhammadiyah Metro Pusat. Sampel penelitian berjumlah 70 responden. Alat pengumpul data berupa angket dan studi dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan rumus Korelasi Product Moment dan Uji-t. Hasil penelitian menunjukkan terdapat hubungan yang signifikan antara lingkungan belajar di sekolah terhadap prestasi belajar matematika peserta didik dengan thitung3,483 > ttabel 1,995 (dengan ? = 0,05).
Kata kunci: prestasi, lingkungan belajar di sekolah, matematika.
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
Ahmadi, Abu dan Widodo Supriyono. 2004. Psikologi Belajar. Jakarta.PT. Rineka Cipta.
Ariwibowo, Mustofa Setyo. 2010. Pengaruh Lingkungan Belajar terhadap Prestasi Belajar Mahasiswa PPKn Angkatan 2008/2009 Universitas Ahmad Dahlan Semester Ganjil Tahun Akademik 2010/2011. (Online). www.jogjapress.com/index.php/citizenship/article. Diakses 20 November 2016 pukul 21.00 WIB.
Aruwaji. 2012. School Environment as a Determinant of Academic Achievement of Secondary Schools in Sokoto State, Nigeria. (Online). http:// files.eric.ed.gov/fulltext/ED542331.pdf.
Diakses 29 April 2017 pukul 14.29 WIB.
Hamalik, Oemar. 2004. Proses Belajar Mengajar. Jakarta. Bumi Aksara.
Majid, Abdul. 2007. Perencanaan Pembelajaran. Bandung.PT. Remaja Rosdakarya.
Mariyana, Rita. dkk. 2010. Pengelolaan Lingkungan Belajar. Jakarta.Kencana.
Pangestu, Deviyanti. 2015. Hubungan antara Lingkungan Belajar di Sekolah dan Motivasi Belajar dengan Prestasi Belajar IPS Siswa Kelas V SD Negeri 1 Rajabasa Raya Kota Bandar Lampung.(Online). http://digilib.unila.ac.id/bab%2520ii.pdf. Diakses 15 November 2016 pukul 20.00 WIB.
Riduwan. 2009. Belajar Mudah Penelitian. Bandung.Alfabeta.
Saroni, M. 2006. Kiat Menjadi Pendidik yang Kompeten. Yogyakarta.Ar-Ruz Media.
Setiani, Ani dan Donni Juni Priansa. 2015. Manajemen Peserta Didik dan Metode Pembelajaran. Bandung.Alfabeta.
Slameto. 2010. Belajar dan Faktor-faktor yang Mempengaruhi. Jakarta.Rineka Cipta.
Sudjana dan Ahmad Rivai. 2010. Media Pengajaran. Bandung. Sinar Baru Algesindo.
Susanto, Ahmad. 2013. Teori Belajar dan Pembelajaran di Sekolah Dasar. Jakarta.Prenamedia Group.
Suwangsih, E dan Tiurlina. 2006. Model Pembelajaran Matematika. Bandung.UPI Press.
Refbacks
- There are currently no refbacks.