PENERAPAN PROBLEM POSING PADA PEMBELAJARAN IPS UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS DAN HASIL BELAJAR

Yuyun Eka Purwanti, Yulina Hamdani, Asmaul khair

Abstract

The purpose of this study was to improve critical thinking skills and study result of social study in VthB class of 5 west Metro through the application of the problem posing model. Data collection techniques used were non test techniques and tests, while the data collection tool used observation sheets and questions test, then it was analyzed with qualitative analysis techniques and quantitative analysis. The results showed that by applying problem posing models can improve critical thinking skills and study result. Students who have critical thinking skills at the first cycle were 51,45% and 77,77% second cycle increased 26,32%. The average value of study result at the first cycle were 62.91 and 75,32 second cycle increased 12,41. The percentage of study result at the first cycle were 43,75%, and 83,30% second cycle increased 39,55%.

Tujuan penelitian ini untuk meningkatkan keterampilan berpikir kritis dan hasil belajar IPS siswa kelas VB SD Negeri 5 Metro Barat melalui penerapan model problem posing. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah teknik nontes dan tes, sedangkan alat pengumpul data menggunakan lembar observasi dan soal-soal tes, kemudian di analisis dengan teknik analisis kualitatif dan analisis kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dengan menerapkan model problem posing dapat meningkatkan kemampuan berpikir kritis dan hasil belajar siswa. Siswa yang memiliki keterampilan berpikir kritis siklus I sebesar 51,45% dan siklus II 77,77% meningkat 26,32%. Rata-rata nilai hasil belajar siswa siklus I sebesar 62,91 dan siklus II 75,32 meningkat 12,41. Persentase ketuntasan belajar siklus I sebesar 43,75%, dan siklus II 83,30% meningkat 39,55%.

Kata kunci: keterampilan berpikir kritis, hasil belajar, problem posing

References

Amri, Sofan. 2013. Pengembangan dan Model Pembelajaran dalam Kurikulum 2013. Jakarta: PT Prestasi Pustakarya.

Arikunto, Suharsimi, dkk. 2006. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Bumi. Aksara.

Eggen Paul & Don Kauchak. 2012. Strategi dan Model Pembelajaran: Mengajarkkan Konten dan Keterampilan Berpikir. Jakarta: Permata Puri Media.

Hariyanto & Suyono. 2012. Belajar dan Pembelajaran. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Rosyada, Dede. 2004. Paradigma Pendidikan Demokratis Sebuah Modal Masyarakat dalam Penyelenggaraan Pendidikan. Jakarta: Prenada Media.

Sanjaya, Wina. 2006. Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Jakarta: Prenada Media Group.

Sapriya, dkk,. 2007. Pengembangan Pendidikan IPS di SD. Bandung: UPI Press.

Suprijono, Agus. 2009. Cooperative Learning: Teori dan Aplikasi Paikem. Yogyakarta: Pustaka Belajar.

Suryani & Agung. 2012. Strategi Belajar Mengajar. Yogyakarta: Penerbit Ombak.

Suryosubroto, A. 2009. Proses Belajar Mengajar di Sekolah. Jakarta: Rineka Cipta.

Thobroni Muhammad & Arif Mustofa. 2012. Belajar dan Pembelajaran: Pengembangan Wacana dan Praktik Pembelajaran dalam Pembengunan Nasional. Yogyakarta: Ar-ruzz Media.

Tim Penyusun. 2010. Format Penulisan Karya Ilmiah. Bandar Lampung: Universitas Lampung.

Trianto. 2010. Mendesain Model Pembelajaran Terpadu. Jakarta: Bumi Aksara.

Refbacks

  • There are currently no refbacks.