PROFIL KEMAMPUAN MENGAJAR GURU BIOLOGI KELAS X PADA SMA KATEGORI RINTISAN SEKOLAH STANDAR NASIONAL (RSSN)

Pramudiyanti Pramudiyanti, Tri Jalmo, Rachel Maryam, Octarina Hitta Shiwie

Abstract


The purpose of this research is to describe the teaching competence of biology teachers of class X in planning and implementing the learning process in the senior high school at National Standard School Category in Bandar Lampung with reference of standard process. The population in this research is all the biology teachers of class X in Bandar Lampung. The sampling method used is purposive sampling. The data taken is qualitatitive which was analyzed by using percentages. The results showed that the competence of the biology teachers in planning and implementing learning varies with the category of high, medium and low competence.

Adanya ketidakcocokan antara peraturan yang ada dengan pelaksanaannya di kelas menjadikan proses pembelajaran yang dilakukan guru kurang sesuai dengan standar yang telah ditetapkan pemerintah. Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan kemampuan mengajar guru biologi kelas X  dalam merencanakan dan melaksanakan proses pembelajaran pada SMA kategori RSSN  di Bandar Lampung dengan acuan standar proses. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh guru biologi kelas X di Bandar Lampung. Metode sampling yang digunakan adalah purposive sampling. Data yang diperoleh berupa data kualitatif yang dianalisis dengan menggunakan persentase. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kemampuan guru biologi dalam merencanakan pembelajaran dan melaksanakan pembelajaran bervariasi dengan kategori kemampuan tinggi, sedang dan rendah.

Kata kunci: kemampuan mengajar, profil guru, RSSN

Full Text:

PDF

References


Ali, M. 1992. Penelitian Kependidikan Prosedur dan Strategi. Angkasa. Bandung.

_________. 2005. Peraturan Pemerintah Nomor 19 tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan. Depdiknas. Jakarta.

________. 2007. Peraturan Pemerintah Nomor 41 Tahun 2007 tentang Standar Proses. Depdiknas. Jakarta.

_________. 2008. Model Penyelenggaraan Sekolah Kategori Mandiri/Sekolah Standar Nasional. Depdiknas. Jakarta.

_________. 2008. Panduan Pengembangan Indikator. Depdiknas. Jakarta.

_________. 2008. Panduan Umum Pengembangan Silabus. Depdiknas. Jakarta.

________. 2008. Pengembangan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP). Depdiknas. Jakarta.

Direktorat Pembinaan SMA. 2008. Panduan Supervisi dan Evaluasi Rintisan SKM/SSN. Depdiknas. Jakarta.

Iskandar, Uray. 2010. Upaya Peningkatan Kemampuan Guru Dalam Mempersiapkan RPP. Selakau. Sambas. Diunduh 01/12/10, pukul 08.00 WIB. http://uray-iskandar.blogspot.com/2010/11/pts-upaya-peningkatan-kemampuan-guru.html

Miarso, Yusufhadi. 2009. Kajian Kompetensi Guru Dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan. UPI. Bandung. Diunduh 25/10/10, pukul 11.00 WIB. http://www.yusufhadi.net/kompetensi-guru-dalam-mneingkatkan-mutu-pendidikan

Mulyasa. 2007. Standar Kompetensi dan Sertifikasi Guru. PT Remaja Rosdakarya. Bandung.

Mulyasa. 2008. Implementasi Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan. Bumi Aksara. Jakarta.

Palupi, Dian Kristiana. 2008. Studi Kemampuan Guru Dalam Menyusun Silabus PKn Berdasarkan Kurikulum Berbasis Kompetensi. Universitas Negeri Malang. Malang. Diunduh 25/10/10, pukul 13.30. http://karya-ilmiah.um.ac.id/index.php/PPKN/article/view/2710#

Sanjaya, Wina. 2006. Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Kencana Prenada Media Group. Jakarta.

Sudjarwo dan Basrowi. 2008. Pranata & Sistem Pendidikan. CV Jenggala Pustaka Utama. Jawa Timur.

Sukardi. 2003. Metodologi Penelitian Pendidikan. Bumi Aksara. Jakarta.

Sukmadinata. 2006. Metode Penelitian Pendidikan. Rosdakarya. Bandung.

Uno, Hamzah. 2007. Profesi Kependidikan. Bumi Aksara. Jakarta.

Yuliyanti, Anik. 2010. Hubungan antara Pelaksanaan Teknik Pembinaan Kemampuan Mengajar Guru oleh Kepala Sekolah dan Mutu Pembelajaran di SMA Negeri Se-Kota Pasuruan. Universitas Negeri Malang. Malang. Diunduh 25/10/10, pukul 13.30.http://karyailmiah.um.ac.id/index.php/ASP/article/view/7742#


Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Copyright (c)




View My Stats

Creative Commons License
The copyright is reserved to The Jurnal Pendidikan Progresif that is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.