PEMAHAMAN GURU PAUD TENTANG APE DALAM PROSES PEMBELAJARAN ANAK USIA DINI
Abstract
This research was conducted in responsed to the fact that there were a lot of preschool teachers who have not applied the educational learning tools or Alat Permainan Edukatif (APE) in learning process. The research objective was to describe the understanding of preschool teachers about the educational learning tools for preschool in West Tanjung Karang subdistrict. This research was descriptive research method. The study population were 110 preschool teachers. The sampling technique used was propotional random sampling with 36 of preschool teacher. The data were collected through conducting a test and interview. The data was analyzed by using quantitative descriptive analysis. The result showed that not all of preschool teachers have deep understanding about the educational learning tools. Generally, teachers have only basic knowledge about APE in several aspects like types, benefits, materials, process, and how to use it. Whereas, the concept and evaluation of APE have not been developed.
Penelitian ini dilatar belakangi oleh banyaknya guru yang belum menggunakan APE dalam pembelajaran. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pemahaman guru PAUD tentang alat permainan edukatif dalam proses pembelajaran anak usia dini di Kecamatan Tanjungkarang Barat. Jenis penelitian ini merupakan penelitian deskriptif. Populasi penelitian ini berjumlah 110 guru, dengan sampel 36 guru. Sementara teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah Proportional ramdom sampling. Teknik penggumpulan data pada penelitian ini menggunakan teknik tes dan wawancara. Teknik analisis data pada penelitian ini menggunakan analisis deskriptif kuantitatif. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa belum semua guru memahami tentang APE dalam proses pembelajaran. Pada umumnya guru hanya memahami ciri-ciri APE, jenis APE, manfaat APE, jenis bahan pembuat APE, kriteria pembuatan APE,dan kegunaan APE dalam proses pembelajaran. Sedangkan pada konsep APE dan evaluasi penggunaan APE belum dipahami.
Kata Kunci: pemahaman guru, alat permainan edukatif , APE, proses pembelajaran, anak usia dini
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
Ariesta, R. 2009. Alat Permainan Edukatif Lingkungan Sekitar. Bandung: PT Sandriarta Sukses
Arikunto & Abdul. 2008.Evaluasi Program Pendidikan. Jakarta: Sinar Grafika Offset.
Arikunto, S. 2000. Manajemen Penelitian. Jakarta: PT Rineka Cipta.
Aqib, Z. 2011. Pedoman Teknis Penyelenggaraan PAUD. Bandung: Nuansa Indah.
Hadi, S. 2006. Metodologi Penelitian. Jogjakarta: Andi Ofset.
Isjoni. 2011. Model Pembelajaran Anak Usia Dini. Bandung: Alfabeta
Nuraini, Y. 2009. Konsep Dasar Paud. Anak Usia Dini. Jakarta: PT Indeks
Sangadji, M.E dan Ahophia. 2010. Metodologi Penelitian. Yogyakarta: CV Andi.
Sudijono, A. 2005. Pengantar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.
Tedjasaputra, M S. 2003. Bermain, Mainan dan Permainan. Jakarta: Grasindo.
Trianto. 2010. Mendesain Model Pembelajaran Inovatif-Progresif. Jakarta: Kencana.
Zaman, B. dkk. 2007. Media dan Sumber Belajar TK. Jakarta: Penerbit Universitas Terbuka
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Jurnal Pendidikan Anak under by Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.