EFEKTIVITAS PROBLEM BASED LEARNING TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF MATEMATIS DAN SELF CONCEPT

Dian Maharani, Sri Hastuti Noer, Pentatito Gunowibowo

Abstract


This research aimed to know the effectiveness of problem based learning model to improve students mathematical creative thinking skill and self concept. The population of this research was all students of grade 8th of SMPN 19 Bandarlampung in academic year of 2014/2015 that was distributed into 15 classes. The sample of this research was determined by purposive sampling technique. The design of this research was one group pretest posttest. Based on the analysis of data, it was concluded that problem based learning model was effective to improve students mathematical creative thinking skill, but not effective to improve self concept.

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas model problem based learning dalam meningkatkan kemampuan berpikir kreatif matematis dan self concept siswa. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VIII SMPN 19 Bandarlampung tahun pelajaran 2014/2015 yang terdistribusi dalam lima belas kelas. Sampel penelitian ini ditentukan dengan teknik purposive sampling. Desain penelitian ini adalah one group pretest posttest. Berdasarkan hasil analisis data, disimpulkan bahwa model problem based learning efektif untuk meningkatkan kemampuan berpikir kreatif matematis tetapi tidak efektif untuk meningkatkanself concept siswa.

Kata kunci: berpikir kreatif matematis, problem based learning, self concept


Full Text:

PDF

References


Arends, Richard. 2008. Learning to Teach. Penerjemah: Helly Prajitno & Sri Mulyani. New York: McGraw Hill Company.

Choridah, Dedeh Tresnawati. 2013. Peran Pembelajaran Berbasis Masalah untuk Meningkatkan Kemampuan Komunikasi dan Berpikir Kreatif serta Disposisi Matematis Siswa. Jurnal Ilmiah Program Studi Matematika STKIP Siliwangi Bandung Vol. 02 No. 02, Thn. 2013. [Online]. Tersedia: http://ejournal.stkipsiliwangi.ac.id. [27 September 2014].

Habibullah. 2010. Hubungan Antara Konsep Diri Dengan Penyesuaian Diri Gelandangan dan Pengemis di PSBK Pangudi Luhur Bekasi. Jurnal Penelitian dan Pengembangan Kesejahteraan Sosial, Vol. 15, No. 2. [Online]. Tersedia: http://ejournal.kemsos.go.id. [22 April 2015].

Kompas. 14 Desember 2012. Gawat Darurat Pendidikan. [Online]. Tersedia: http://nasional.kompas.com. [November 2014].

Leonard dan Supardi. 2010. Pengaruh Konsep Diri, Sikap Siswa pada Matematika, dan Kecemasan Siswa Terhadap Hasil Belajar Matematika. FMIPA Universitas Indraprasta PGRI. [Online]. Tersedia: http://download.portalgaruda.org. [28 Oktober 2014].

Noer, Sri Hastuti. 2012. Self Efficacy Mahasiswa Terhadap Matematika. Prosiding Kontribusi Pendidikan Matematika dan Matematika dalam Membangun Karakter Guru dan Siswa. [Online]. Tersedia: http://eprints.uny.ac.id. [14 Oktober 2014].

Nurina, Happy. 2014. Keefektifan PBL Ditinjau dari Kemampuan Berpikir Kritis dan Kreatif Matematis serta Self Esteem Siswa SMP. Jurnal Riset Pendidikan Matematika, Vol. 01, No. 01. [Online]. Tersedia: http://journal.uny.ac.id. [17 Maret 2015].

OECD. 2013. PISA 2012 Result In Focus. [Online]. Tersedia: http://www.oecd.org. [November 2014].

Pratiwi, Dwi Astuti. 2010. PBL dengan Metode Proyek dan Resitasi Ditinjau dari Kreativitas dan Konsep Diri Siswa. Surakarta: Program Pascasarjana Sebelas Maret. (Tesis). [Online]. Tersedia: http://eprints.uns.ac.id. [17 Maret 2015].

Rahman, Risqi. 2012. Hubungan Antara Self Concept Terhadap Matematika dengan Kemampuan Berpikir Kreatif Matematis Siswa. Jurnal Ilmiah Program Studi Matematika STKIP Siliwangi Bandung Vol. 01 No. 01, Tahun. 2012. [Online]. Tersedia: http://publikasi. stkipsiliwangi.ac.id. [14 Oktober 2014].

Salamor, Reinhard. 2013. Pembelajaran Group Investigation dalam Upaya Peningkatan Kemampuan Berpikir Kritis dan Self Concept Matematis Siswa Sekolah Menengah Pertama. (Skripsi). [Online]. Tersedia: http://repository.upi.edu. [15 Oktober 2014].

Suherman, Erman, Turmudi, Didi Suryani, Tatang Herman, Suhendra, Sufyani Prabowo, Nurjanah, dan Ade Rohayati. 2003. Strategi Pembelajaran Matematika Kontemporer. Bandung: JICA Universitas Pendidikan Indonesia.

Sutikno, M. Sobry. 2005. Pembelajaran Efektif. Mataram: NTP Press.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Indexing by:

      

                               

        

 

 

 

Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-NonKomersial-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.