Pengembangan Bahan Ajar dengan Metode PQ4R untuk Memfasilitasi Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa

Siti Rohani AR, Tina Yunarti, Asmiati Asmiati

Abstract


This development  research aimed to develop Teaching Material with the Preview, Questiona, read, Reflect, Recite  And Review (PQ4R)  method for  facilitate  mathematical  communication.  The subject of this research was students of XI grade for specialisation mathematics and natural Sciences program at SMAN 1 Gedongtataan Pesawaran, in academic years of  2017/2018. The data  collection techniques used of observation interviews, documentation and questionnaires. The results showed that the Teaching Material using PQ4R method that was able to facilitate mathematical communication of  them, and provide convenience to students. This can be seen from the development of students’  mathematics score that reached 90,63% a bove the passing gruade.  And the assesment of students’ attitudes  was getting better in learning. The analysis of the student’s response and findings during implementation was used  for a basis of  further improvement of  the teaching material.

Penelitian pengembangan (Research & Development) ini bertujuan untuk mengembangkan bahan ajar  dengan menggunakan metode Preview, Questiona, read, Reflect, Recite  And Review (PQ4R). untuk memfasilitas komunikasi matematis.  Subyek penelitian  adalah  siswa kelas XI program wajib Matematika danIlmu-ilmu Alam (MIA) di SMAN 1 Gedong Tataan Pesawaran tahun pembelajaran 2017/2018. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara, dokumentasi dan angket. Hasil penelitian menunjukkan bahwa bahan ajar statistika dengan menggunakan metode PQ4R, mampu memfasilitasi kemampuan komunikasi matematis siswa dan memberi kemudahan pada siswa. Hal ini terlihat dari perkembangan nilai matematika siswa yang  mencapai 90,63%  jauh di atas KKM dan penilaian sikap siswa semakin membaik dalam pembelajaran.  Analisis terhadap respon siswa dan temuan-temuan selama implementasi dijadikan landasan untuk perbaikan Bahan ajar  selanjutnya.

Kata Kunci: bahan ajar,  metode PQ4R,  komunikasi matematis


Full Text:

PDF

References


Akker. (1999). Kevalidan,kepraktisan Dan Efek Potensial Suatu Bahan Ajar.:http://aisyahyazid.blogspot.com/2011/12/kevalidan-kepraktisan-dan-efek.html. [5 Juni 2015]

Ansari, B.I 2005. Menumbuh Kembangkan Kemampuan Pemahaman dan Komunikasi Matematik Siswa SMU melalui Strategi Think-Talk-Write. Disertasi Doktor pada PPs UPI Bandung.

Cai, J.L, dan Jakabcsin, M.S. 1996. The Role of Open-Ended Tasks and Holistic Scoring Rubrics: Assessing Students’ Mathematical Reasoning and Communication.Communication in Mathematics K-12 and Beyond. Virginia: NCTM.

Central Connecticut State University. 2016. Most Littered Nation In the World.

Dharma K, Dody, D. Supardan, Gunawan. 2009. Contextual Teaching and Learning.Bandung. Rahayasa Research & Training.

Permendikbud RI. 2014. Lampiran Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan SMA dan MA. Jakarta. Depdiknas

Perrmendiiknas. 2003. Undan Undang Sistem Pendidikan Nasional.Jakarta:Depdiknas.

Gall, M, D; Gall, J, P; dan Borg, W, R.2003. Educational Research Introduction Seven. edition. United State Of America; Pearson Education.

Hatono, Ingaki. 2010. Pembelajara MIPA/UPI. UPI Bandung

Hudoyo, H. 2007. Teori Belajar Dalam Proses Belajar Mengajar Matematika. Jakarta: Depdikbud.

Jihad, Asep. 2008. Pengembangan Kurikulum Matematika (Tinjauan Teoritis dan Historis). Yogyakarta: Multi Pressindo.

Majid, Abdul. 2007. Perencanaan Pembelajaran:Mengembangkan Standar Kompetensi Guru. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

National Council of Teachers of Mathematics. (2000). Principles and Standarts for School Mathematics. Reston,NCTM.

Polya, G. 2015. Mathematical Discovery On Understanding, Learning and Teaching Problem Solving. New York: John Wiley & Sons.

Pratiwi Anggun, Santoso, b., dan Mulyono, .2015. Kemampuan Metakognitif Siswa Dalam Pembelajaran Matematika Menggunakan Model Kooperatif Tipe Investigasi Kelompok (GI) di SMA Negeri 18 Palembang. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Matematika.Universitas Sriwijaya. [online].

Pugalee,D.A.2001.Usin Communication to Develop Students' Mathematical Literacy. Journal.

Suherman, E. 2001. Strategi Pembelajaran Matematika Kontemporer. Bandung. JICA Universitas Pendidikan Indonesia.

Sugiyono. 2014. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung : Alfabeta.

Sulistyaningsih, D., Prihaswati, M. 2015.Pembelajaran Matematika Dengan Model REACT Untuk Meningkatkan Kemampuan Koneksi Matematika Materi Dimensi Tiga Kelas X.JKPM. Vol. 2 No. 2. Unimus

Sumarmo, U. 2006. Pembelajaran Keterampilan Membaca Matematika pada Siswa Sekolah Menengah. Bandung: FMIPAUPI.

TIMSS 2011. International Result in Mathematics. Chesnut Hills, MA:TIMSS & PIRLS International Study Center Boston College.

Trianto. 2014. Mendesain Model Pembelajaran Inovatif Kontekstual. Bumi Aksara

Wahyudin & Sudrajat. 2007. Ensiklopedi Matematika & Peradaban Manusia. Jakarta. CV. Tarity Samudra Berlian.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Indexing by:

      

                               

        

 

 

 

Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-NonKomersial-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.