Pengembangan LKPD Berbasis Strategi TAPPS untuk Meningkatkan Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa
Abstract
This research development aimed to develop of TAPPS strategy worksheet for increasing mathematical communication ability. This study was initiated with preliminary studies, the composing, the validation, preliminary field testing, and main field testing. The subject of this research was students of VII D class of SMP N 1 Seputih Raman. The result of preliminary study indicated that there was a need to develop worksheet. The arranges of worksheet were started with the draft-preperation and all of components based on the composing guidelines. The result of the validation showed that the worksheet got the standard qualification for its content and design. The field trial results showed that students mathematical communication aspect was good enough because more than 70 % of the students have reached minimum criteria.
Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan yang bertujuan untuk mengetahui bagaimana hasil pengembangan LKPD berbasis strategi TAPPS untuk meningkatkan kemampuan komunikasi matematis. Penelitian ini diawali dari studi pendahuluan, penyusunan LKPD, validasi LKPD, uji coba lapangan awal, dan uji lapangan. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas VII-D SMP Negeri 1 Seputih Raman Tahun Pelajaran 2016/2017. Hasil studi pendahuluan menunjukkan adanya kebutuhan dikembangkannya LKPD berbasis startegi TAPPS. Penyusunan LKPD diawali dengan menyusun draft LKPD dan semua komponennya berdasarkan panduan penyusunan LKPD. Hasil validasi menunjukkan bahwa LKPD telah memenuhi standar kelayakan isi, dan desain. Hasil uji coba lapangan menunjukkan bahwa LKPD termasuk dalam kategori baik. Hasil uji lapangan menunjukkan bahwa aspek komunikasi matematis siswa cukup baik karena lebih dari 70% siswa telah memenuh kriteria ketuntasan minimal.
Kata kunci: Komunikasi matematis, LKPD, TAPPS.
Full Text:
PDFReferences
Eggen, Paul. dan Kauchak. 2012. Strategi dan Model Pembelajaran. Jakarta: Indeks.
Jatmiko, M. Anang. 2014. Pengaruh metode TAPPS terhadap kemampuan komunikasi matematik siswa. Skripsi pada FMIPA UIN Jakarta: Tidak diterbitkan.
Johnson and Chung. 1999. The Effect of Thinking Aloud Pair Problem Solving (TAPPS) on the Troubleshooting Ability Aviation Technician Students. Jurnal of Industrial Teacher Education (Volume 37, Number 1). [online]. Tersedia :http://scholar.lib.vt.edu (diakses pada 25 Oktober 2014).
NCTM. 2000. Principles and Stan-dard for School Mathematics: The Learning Principles. [online] tersedia : http://nctm.org. (diakses pada 25 Oktober 2014).
OECD. 2014. PISA 2012. Results in Focus What 15-year-olds Know and What They Can Do with They Know. Paris: OECD
Sanjaya, Wina. 2013. Penelitian Pendidikan jenis, Metode, dan Prosedur. Jakarta : Prenada Media Grup.
Sudijono, Anas. 2008. Pengantar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: Raja Grafindo Persada.
Sugiyono. 2008. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: CV. ALFABETA.
Trianto. 2009. Mendesain Pembelajaran Inovatif Progesif. Jakarta: Kencana Pranada Media Group.
Winsler, Adam. 2009. Private Speech, Executive Funtioning, and The Development of Verbal Self-Regulation. Cambridge University Press:New York.
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Indexing by:
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-NonKomersial-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.