EFEKTIVITAS PENDEKATAN KONTEKSTUAL DITINJAU DARI PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA

Rini Haswin Pala, M. Coesamin, Caswita Caswita

Abstract


This quasi experimental research aimed to find out the effectiveness of contextual teaching and learning in terms of students understanding of mathematical concepts. The population of this research was students of grade VII of Junior High School of 12 Bandarlampung in academic year of 2015/2016 with total 160 students which were distributed into eight classes. The sampling of this research used cluster random sampling and it was chosen students of VII-G and VII-H class as samples. The design of this research was posttest only control group design. The data of this research were obtained by essay test. The result of hypothesis testing showed that contextual teaching and learning was effective in terms of students understanding of mathematical concepts.

Penelitian eksperimen semu ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas pendekatan kontekstual ditinjau dari pemahaman konsep matematis siswa. Populasi penelitian ini adalah siswa kelas VII SMP Negeri 12 Bandar Lampung tahun ajaran 2015/2016 dengan jumlah 160 siswa yang terdistribusi dalam delapan kelas. Pengambilan sampel penelitian ini menggunakan teknik cluster random sampling dan terpilih siswa kelas VII-G dan VII-H sebagai sampel. Desain penelitian ini adalah posttest only control group design. Data penelitian diperoleh melalui tes berupa soal uraian. Hasil uji hipotesis menunjukkan bahwa pendekatan kontekstual efektif ditinjau dari pemahaman konsep matematis siswa.

Kata kunci: efektivitas, pemahaman konsep matematis, pendekatan kontekstual


Full Text:

PDF

References


Djamarah, S. B. 2008. Psikologi Belajar. Jakarta: Rineka Cipta.

Kristina, Elizabeth Cahya. 2014. Efektivitas Pembelajaran Matematika dengan Pendekatan Kontekstual Ditinjau dari Pemahaman Konsep. Skripsi. Bandarlampung: Universitas Lampung.

Purwanto, M. N. 1994. Prinsip-Prinsip dan Teknik Evaluasi Pengajaran Pendidikan. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Sardiman. 2011. Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta: Rajawali Pers.

Suherman, Erman. 2003. Strategi Pembelajaran Matematika Kontemporer. Bandung: JICA-UPI.

Taniredja, Tukiran. 2014. Model-Model Pembelajaran Inovatif dan Efektif. Bandung: ALFABETA.

Tim Pengembang Ilmu Pendidikan FIP-UPI. 2007. Ilmu dan Aplikasi Pendidikan. Bandung: IMTIMA.

TIMMS. 2012. TIMMS 2011 International Results in Mathematics. United States: TIMMS & Pirls International Study Center.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Indexing by:

      

                               

        

 

 

 

Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-NonKomersial-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.