PERBANDINGAN MODEL PENDEKATAN TAKTIS DAN TEKNIS TERHADAP KETEPATAN HASIL PUKULAN PERMAINAN KASTI

Ahmad Herwanto, Herman Tarigan, Akor Sitepu

Sari


This study aimed to compare the effect of a tactical approach model and technical approach to the accuracy of baseball punch. The method used in this research was experimental. The sample was 30 students and divided into two groups by using ordinal pairing. Data were taken by initial test and final test and then analyzed by using t-test. The results showed that average of male students scores on the initial tests on tactical group were 2.32 and women 1.77. While the average of male students scores on the technical group were 2.30 and women 1.71. After being given the treatment and conducted final tests it, obtained average scores in both groups were increased, the tactical group with an average score of 3.77 for men and 2.83 for women. While the technical group gained an average final score of 3.07 for men and 2.31 for women.

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbandingan pengaruh model pendekatan taktis dan model pendekatan teknis terhadap ketepatan hasil pukulan bola kasti. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah eksperimen. Sampel yang digunakan berjumlah 30 siswa dan dibagi menjadi dua kelompok dengan menggunakan ordinal pairing. Data diambil dengan tes awal dan tes akhir lalu dianalisis menggunakan uji t. Hasil penelitian menunjukan bahwa tes awal pada kelompok taktis rata-rata skor siswa laki-laki sebesar 2,32 dan perempuan 1,77. Sedangkan kelompok teknis rata-rata skor siswa laki-laki sebesar 2,30 dan perempuan 1,71. Setelah diberikan perlakuan dan dilakukan tes akhir di peroleh data rata-rata skor pada kedua kelompok mengalami peningkatan, yaitu kelompok taktis dengan rata-rata skor 3,77 untuk laki-laki, dan 2,83 untuk perempuan. Sedangkan kelompok teknis diperoleh rata-rata skor akhir 3,07 untuk laki-laki, dan 2,31 untuk perempuan.

Kata kunci : bola kasti, ketepatan hasil pukulan bola kasti, pendekatan taktis, pendekatan teknis.


Teks Lengkap:

PDF (English)

Referensi


Arikunto, S. 2010. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.

Hakim, L. 2013. Pengaruh Model Pendekatan Taktis Dan Modifikasi Alat Tehadap Hasil Belajar Bola Voli. Bandung: Universitas Pendidikan Indonesia

Manan, H.A. 2013. Meningkatkan Ketepatan Dalam Memukul Bola Pada Permainan Kasti Melalui Metode Bagian Siswa Kelas IV SDN 2 Titidu Kecamatan Kwandang Kabupaten Gorontalo Utara. Gorontalo: Universitas Negeri Gorontalo

Ridwan, I. 2008. Atletik. Solo: Widya Duta Grafika

Subarjah, H. 2001. Pendekatan Keterampilan Taktis Dalam Pembelajaran Bulu Tangkis, Konsep Dan Metode. Jakarta: Depdiknas

Sugiyono. 2013. Metode Penelitian Kuantitatif, kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Tomolyus. 2001. Pendekatan Keterampilan Taktis Dalam Pembelajaran Bola Basket. Jakarta: Depdiknas


Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


##submission.copyrightStatement##



Gedung H, FKIP Universitas Lampung.

Jln. Prof. Dr. Soemantri Brojonegoro No.1 Rajabasa

Kota Bandar Lampung, Provinsi Lampung

Indonesia

 

Published by Mason Publishing, part of the George Mason University Libraries.

Mason Publishing Logo