ANALISIS LATIHAN FISIK ATLET UKM TAEKWONDO UNIVERSITAS LAMPUNG

Muhammad Ridho Aprililah, Marta Dinata, Fransiskus Nurseto, Surisman Surisman

Sari


Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis bagaimana pembinaan latihan fisik atlet UKM Taekwondo Universitas Lampung. Metode yang digunakan dalam peneltian ini adalah metode survei dengan teknik pengambilan data menggunakan angket. Sampel dalam penelitian adalahatlet UKMTaekwondo Universitas Lampung yang berjumlah 30 atlet yang diambil menggunakan teknik total sampling.Teknik analisis data menggunakan analisis deskriptif kuantitatif yang dituangkan dalam bentukpersentase. Hasil penelitian menunjukkan bahwa analisis latihan fisik atlet UKM Taekwondo Universitas Lampung berada pada kategori “sangat kurang” sebesar 3,3% (1 atlet), kategori “kurang” sebesar 43,3% (13 atlet), kategori “sedang” sebesar 30% (9 atlet), kategori “baik” sebesar 13,3% (4 atlet), dan kategori “sangat baik” sebesar 10% (3 atlet). Sehingga dapat disimpulkan bahwa sebagian besar gambaran latihan fisik atlet UKM Taekwondo Universitas Lampung dalam kategori “kurang”.  Kata Kunci: analisis, latihan fisik, taekwondo 

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Arikunto, Suharsimi. 2014. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktis. Rineka Cipta, Jakarta.

Azwar, Saifuddin. 2016. Metode Penelitian. Pustaka Pelajar, Yogyakarta.

Fenanlampir, Albertus . 2020. Ilmu Kepelatihan Olahraga. Jakad Media Publishing, Surabaya.

Khalissyarif, Muhammad Naufal. 2021. Analisis Latihan Fisik Pemain Futsal Sma Negeri 7 Surabaya Selama Pandemi Covid-19. Jurnal Kesehatan Olahraga Vol. 09. No. 03, September 2021, Hal 351 – 360.

Lesmana, H. S., Padli, P., & Broto, E. P. 2018. Pengaruh Recovey Aktif dan Pasif Dalam. JOSSAE (Journal of Sport Science and Education), 2(2), 38-41.

Muh. Akmal Almy, Sukadiyanto. 2014). “Perbedaan Pengaruh Circuit Training dan Fartlek Training Terhadap Peningkatan VO2 Max dan Indeks Massa Tubuh”. Jurnal Keolahragaan. Volume 2 – Nomor 1.

Ronzi, D. E., & Taufik, M. S. 2021. Original Article Effect of circuit and interval training on VO2max in futsal player. 21(4), 2283-2288

Sugiyono. 2010. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, kualitatif, dan R&D. Alfabeta, Bandung.

Sujarweni, Wiratna. 2014. Metodologi Penelitian. Pustaka Baru. Press, Yogyakarta.


Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


##submission.copyrightStatement##

##submission.license.cc.by-nc-nd4.footer##

Gedung H, FKIP Universitas Lampung.

Jln. Prof. Dr. Soemantri Brojonegoro No.1 Rajabasa

Kota Bandar Lampung, Provinsi Lampung

Indonesia

 

Published by Mason Publishing, part of the George Mason University Libraries.

Mason Publishing Logo