Cover Image

ANALISIS PENGGUNAAN GAYA BAHASA PERBANDINGAN PADA CERPEN “KOTA INI ADALAH SUMUR” KARYA MASHDAR ZAINAL

Harummi Fakhtiah, Heru Prasetyo Prasetyo, Rahmat Prayogi

Abstract


Karya sastra merupakan hasil cipta pengarang dengan penuangan penggambaran kehidupan. Sejatinya, yang disajikan dalam suatu karya sastra bersifat fiktif karena tidak terlepas dari kreativitas pengarangnya. Untuk membangun kesan dan pemaknaan pembaca, suatu karya dibangun dengan adanya unsur intrinsik dan ekstrinsi, salah satunya adalah penggunaan bahasa. Gaya bahasa atau yang akrab disebut majas, merupakan bahasa kias sebagai karakteristik pengarang dalam menyampaikan pesan kepada pembaca. Gaya bahasanya dibedakan menjadi gaya bahasa perbandingan, pertentangan, sindiran, dan penegasan.Adapun pisau bedah yang digunakan pada penelitian ini adalah analisis penggunaan gaya bahasa perbandingan meliputi gaya bahasa personifikasi, asosiasi, simile, metafora, hiperbola, dan metonimia.

Kata Kunci: cerita pendek, gaya Bahasa perbandingan,Mashdar Zainal


Full Text:

PDF (Indonesian)

References


Alamsyah, F. (2020). Pemakaian Majas di Antologi Puisi pada Ciptaan Sapardi Djoko Damono. Scolae: Journal of Pedagogy, 3(1), 19–26.

Aloysia, D. A. M. L., & Utami, S. (2022). Majas dalam puisi dan lagu karya Fiersa Besari. Linguista: Jurnal Ilmiah Bahasa, Sastra, Dan Pembelajarannya, 6(2), 86–107.

Andhini, A. D., & Arifin, Z. (2021). Gaya bahasa perbandingan dalam novel catatan juang karya fiersa besari: kajian stilistika dan relevansinya sebagai bahan ajar sastra di sma. Enggang: Jurnal Pendidikan, Bahasa, Sastra, Seni, Dan Budaya, 2(1), 44–57.

Anggraini, D. (2020). Variasi tindak tutur dalam cerpen ‘Pispot’karya Hamsad Rangkuti. Jubindo: Jurnal Ilmu Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia, 5(2), 111–119.

Astutik, N., Danugiri, D., & Hartati, D. (2022). Analisis Gaya Bahasa pada Novel Jalan Pasti Berujung Karya Benyaris Adonia Pardosi dan Pemanfaatannya Sebagai Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) di SMA. Tunjuk Ajar: Jurnal Penelitian Ilmu Pendidikan, 5(1), 78–86.

Dewi, G. K., & Sumiharti, S. (2020). Gaya Bahasa dalam Kumpulan Puisi Biarkan Jariku Kini yang Mengungkapkannya Karya Kawe’Arkaan. Aksara: Jurnal Ilmiah Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia, 4(1), 48–58.

Fakhrurozi, J., & Adrian, Q. J. (2021). Kajian Dan Praktik Ekranisasi Cerpen Perempuan di Rumah Panggung ke Film Pendek Angkon. Deiksis: Jurnal Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia, 8(1), 31–40.

Febrianti, A., Destiana, S. C., & Nugraha, M. I. (2022). Analisis Majas Dan Citraan Pada Puisi “Bawa Saja Aku” Karya Heri Isnaini Dengan Pendekatan Stilistika. Jurnal Riset Rumpun Ilmu Bahasa (JURRIBAH), 1(1), 28–34.

Ghassani, B. C. (2021). Analisis Analisis Majas Metafora dan Personifikasi pada Syair Perahu Karya Hamzah Fansuri. TEXTURA, 2(1), 39–47.

Izzati, R. R. N. (2020). Gaya bahasa dalam kumpulan puisi Di Balik Jendela Koruki karya Kusfitria Marstyasih sebagai alternatif bahan ajar puisi di SMA. Seminar Nasional Literasi, 5, 631–645.

Kasmi, H. (2020). Kajian Majas pada Artikel Jurnalisme Warga Serambi Indonesia. Jurnal Metamorfosa, 8(2), 219–230.

Khairussibyan, M., & Tamara, Y. (2022). Deviasi Semantik Dalam Wujud Majas Simile Pada Kumpulan Puisi Binatang Kesepian Dalam Tubuhmu Karya Ilda Karwayu Dan Implikasinya Dalam Pembelajaran Bahasa Di Sma. Sarasvati, 4(1), 36–50.

Lestari1, S. P., Amalia, S. N., & Sukawati, S. (2019). Analisis majas dalam lirik lagu “hingga ujung waktu” karya eross candra.

Nabila, U., & Hasanah, M. (2021). Metafora dalam Kumpulan Puisi Sajak-sajak Lengkap 1961-2001 Karya Goenawan Mohamad. BASINDO: Jurnal Kajian Bahasa, Sastra Indonesia, Dan Pembelajarannya, 5(2), 239–249.

Narayukti, N. N. D. (2020). Analisis dialog percakapan pada cerpen kuda putih dengan judul “surat dari puri”: Sebuah kajian pragmatik “deiksis.” Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Bahasa Indonesia, 9(2), 86–94.

Rahma, M. (2022). Majas dalam Cerita Fanfiction oleh Penggemar K-Pop di Aplikasi Wattpad. BASINDO: Jurnal Kajian Bahasa, Sastra Indonesia, Dan Pembelajarannya, 6(2), 241–258.

Rezeki, L. S. (2021). Analisis Majas Personifikasi pada Novel Ibuk Karya Iwan Setyawan. Berasa, 1(2), 50–58.

Salwia, F., Syahbuddin, S., & Efendi, M. (2022). Analisis Majas Dalam Novel Pasung Jiwa Karya Okky Madasari. Jurnal Ilmiah Profesi Pendidikan, 7(4), 2228–2231.

Sari, S. I., Hartati, Y. S., & Satini, R. (2021). Gaya bahasa perbandingan dalam novel karya Okky Madasari. Jurnal Inovasi Penelitian, 1(11), 2499–2504.

Wulandari, S., & Siregar, E. D. (2020). Kajian Semiotika Charles Sanders Pierce: Relasi Trikotomi (Ikon, Indeks dan Simbol) dalam Cerpen Anak Mercusuar Karya Mashdar Zainal. Titian: Jurnal Ilmu Humaniora, 4(1), 29–41.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.