PERBEDAAN PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR BAHASA INGGRIS MELALUI PENDEKATAN KOOPERATIF
Abstract
This research aimed to know: 1) the difference of students achievement in writing narrative text through Team Games Tournament. 2) the difference of students achievement in writing narrative text through Number Heads Together. 3) the difference of students writing achievement through Teams Games Tournament and Number Heads Together. This was an experiment research. The method used in this research was balanced experiment design and pre test and post test design. This research also applied purposive sampling techniques. T test was used to analyze the data collected after applying team games tournament and number heads together. Instrument used in this research were pre and post test. The results showed that 1) there were differences in students achievement before and after the implementation of team games tournament. 2) there were in students achievement in writing narrative text before and after application of number heads together
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui :1) perbedaan prestasi belajar menulis narrative text dalam bahasa inggris pada siswa sebelum dan sesudah dibelajarkan tipe Team Games Tournament. 2) perbedaan prestasi belajar menulis narrative text dalam bahasa inggris siswa sebelum dan setelah dilbelajarkan tipe Number Heads Together.Jenis penelitian ini adalah penelitian dengan menggunakan metode penelitian eksperiment. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah eksperimen dengan desain berimbang dan menggunakan rancangan pre dan post test. Dan menggunakan teknik samping yang digunakan purposive sampling. Metode penelitian eksperimen di analisis menggunakan uji t test dan berdasarkan data dari hasil peningkatan prestasi belajar bahasa inggris setelaha diadakan nya pembelajaran dengan menggunkan metode Team Games Tournament dan Number Heads Together.Hasil penelitian menunjukan 1) terdapat perbedaan prestasi belajar menulis narrative text dalam bahasa inggris pada siswa sebelum dan sesudah dibelajarkan tipe Team Games Tournament. 2) terdapat perbedaan prestasi belajar menulis narrative text dalam bahasa inggris siswa sebelum dan setelah dilbelajarkan tipe Number Heads Together.
Kata kunci: pembelajaran kooperatif,prestasi belajar bahasa inggris.
Full Text:
PDFReferences
Aunurahman, 2009. Belajar dan Pembelajaran. Bandung : Alfabeta
Arikunto, Suharsimi.2005.Dasar-Dasar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara
Pembelajaran dan Media Untuk Belajar : Edisi Kesembilan, Cetakan -2, Jakarta: Kencana. Standar Pendidikan Nasional, PP.19.2006
Slameto. 1991. Belajar dan Faktor-Faktor yang Mempengaruhi. Jakarta: Rineka Cipta.
Slavin, Robert E. 2005. Cooperative Learning. Bandung: Nusamedia
Smaldino, Sharon E. Lowther, Deborah L. Russsell, Jmaes D. 2011. Intructional Technology And Media For Learning: Teknologi Pembelajaran dan Media Untuk Belajar. Edisi Kesembilan, Cetakan-2. Jakarta: Kencana.
Refbacks
- There are currently no refbacks.