PENGEMBANGAN BAHAN AJAR SEJARAH BERUPA CERITA RAKYAT SEBAGAI WUJUD KEARIFAN LOKAL
Abstract
The development of Indonesian History teaching materials was done with the aim of making a module in the form of Lampungnese folklore to instill character and local wisdom values into students and to analyze the learning effectiveness after the use of the module. This study was conducted through Research and Development (R&D) approach. The results show that: (1) there were 12 character values contained in Lampungnese folklore; (2) the character values contained in Lampungnese folklore had relevance to Indonesian History learning; (3) the Indonesian History module in the form of Lampungnese folklore to uphold local wisdom was developed based on need assessment analysis; (4) the t-test results show that there was a significant difference in average achievements of the students between the experimental class taught by using the Indonesian History module made through research and development and that of control group.
Pengembangan bahan ajar sejarah Indonesia dilakukan dengan tujuan menghasilkan produk modul berupa cerita rakyat Lampung untuk menanamkan nilai-nilai karakter dan kearifan lokal, serta menganalisis keefektifan belajar setelah penggunaan produk tersebut. Pendekatan penelitian yang dilakukan adalah Research and Development (R&D). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: (1) terdapat 12 belas nilai karakter yang terkandung dalam cerita rakyat Lampung, (2) nilai-nilai karakter yang terkandung dalam cerita rakyat Lampung memiliki relevansi terhadap pembelajaran sejarah Indonesia, (3) pengembangan modul sejarah Indonesia berupa cerita rakyat Lampung sebagai wujud kearifan lokal dikembangkan berdasarkan hasil analisis need assesment, (4) hasil uji t, terdapat perbedaan yang signifikan rata-rata prestasi belajar siswa kelas eksperimen yang menggunakan modul sejarah Indonesia hasil pengembangan lebih tinggi dibanding kelas kontrol.
Kata kunci: cerita rakyat, modul, sejarah indonesia
Full Text:
PDFReferences
Aqib, Zainal dkk. 2011. Panduan dan Aplikasi Pendidikan Karakter. Bandung: Yrama Widya.
Danandjaja, James. 2007. Folklor Indonesia. Jakarta: Grafiti Pers.
Dick W, dan Carey L. 2005. The Sistematic Desaign of Instruction (5 th ed). New York: Addison-Wesley Educational Publisher Inc.
Direktorat Pembinaan SMA. 2010. Juknis Pelaksanaan Pembelajaran dalam Implementasi KTSP di SMA. Jakarta: Departemen Pendidikan Nasional.
Djamaris. 1993. Menggali Khazanah Sastra Melayu Klasik. Jakarta: Balai Pustaka.
Lestari, Ika. 2013. Pengembangan Bahan Ajar Berbasis Kompetensi. Jakarta: Indeks.
Pargito. 2010. Penelitian dan Pengembangan Bidang Pendidikan. Bandar Lampung: Unila.
DOI: http://dx.doi.org/10.23960%2Fjss.v2i4.8050
Refbacks
- There are currently no refbacks.
The copyright is reserved to The Jurnal Pendidikan Progresif that is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Address:
The Building N FKIP University of Lampung
Jl. Prof. Dr. Soemantri Brojonegoro No. 1 Bandar Lampung City
Lampung Province, Indonesia