HUBUNGAN KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF DAN MOTIVASI DENGAN HASIL BELAJAR MELALUI MODEL PBL

Lisa Ariesti Safitri, Undang Rosidin, Chandra Ertikanto

Abstract


The objective of this research was to know: the correlation of creative thinking ability with learning results; correlation of motivation with learning result;correlation of creative thinking ability and motivation with learning results. This research used one-shot case study design. In the process of learning it uses students’ working sheets (LKK) based on PBL.The creative thinking ability can be measured by giving written test questions after the learning process has been done, learning motivation is acquired by motivation questionnaire, and learning results data can be measured by the posttest.The data analysis used the normality test, homogeneity, linearity, correlation and hypothesis test. Based on this research, it can be concluded that: there are positive and significant correlation between creative thinking abilities with learning results of 0.541; there are positive and significant correlation between motivation and learning results of 0.670; there are positive and significant correlation between creative thinking ability and motivation with learning results of 0.616.

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui: Hubungan kemampuan berfikir kreatif dengan hasil belajar; Hubungan motivasi dengan hasil belajar; Hubungan kemampuan berfikir kreatif dan motivasi dengan hasil belajar.Penelitian ini menggunakan desain one-shot case study. Pada proses pembelajaran menggunakan bahan ajar yaitu LKK berbasis PBL. Kemampuan berfikir kreatif diukur dengan memberikan soal tes tertulis setelah melakukan proses pembelajaran, motivasi belajar diperoleh dengan angket motivasi, dan data hasil belajar diukur dengan posttest. Analisis data menggunakan uji normalitas, homogenitas, linearitas, uji korelasi dan uji hipotesis. Berdasarkan hasil penelitian disimpulkan bahwa: ada hubungan yang positif dan signifikan antarakemampuan berpikir kreatif dengan hasil belajar sebesar 0,541; ada hubungan yang positif dan signifikan antaramotivasi dengan hasil belajar sebesar 0,670; ada hubungan yang positif dan signifikan antara kemampuanberpikir kreatif dan motivasidengan hasil belajar sebesar 0,616.

Kata kunci: berfikir kreatif, hasil belajar, motivasi.


Full Text:

PDF

References


Arikunto, Suharsimi. 2007. Dasar-Dasar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara

Deniyati. 2004. Pembelajaran Matematika dengan Pendekatan Kontekstual pada Siswa Kelas IV Semester Genap di SD Negeri 4 Sawah Lama Tahun Pelajaran 2003/2004. Skripsi. Bandar Lampung: Unila

Dennis, Fitryan. 2009. Berpikir Kreatif. Jakarta: Esensi Depdiknas. 2004. Kurikulum Berbasis Kompetensi. Jakarta: Depdiknas RI

Hapsari, Sri.2005. Bimbingan dan Konseling SMA Untuk Kelas XII. Jakarta: PT. Grasindo.

Parwati. 2005. Implementasi Model Pembelajaran Berdasarkan Masalah dalam Rangka Mengefektifkan Pelaksanaan Kurikulum Berbasis Kompetensi, Jurnal Pendidikan dan Pengajaran. Skripsi. Bali: IKIP Negeri Singaraja

Purwanto, Ngalim. 2006. Ilmu Pendidikan Teoritis dan Praktis. Bandung: Remaja Rosda Karya

Sardiman, A.M. 2006. Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.

Sukiati, Kadek. 2006. Pengaruh Tingkat Intelegensi dan Motivasi Belajar Terhadap Prestasi Akademik Siswa Kelas XI SMA N 99 Jakarta. (online),(http:// www. sukiatinet.files.wordpress.com.% Diakses pada tanggal 10 Desember 2013).

Widdiharto, Rachmadi. 2004. Model-Model Pembelajaran Matematika SMP. Jakarta: Departemen Pendidikan Nasional Dirjen Dikdasmen PPPG


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c)



  Lisensi Creative Commons
Copyright of the article is reserved by the authors. Published by the Program Studi S1 Pendidikan Fisika, FKIP, Universitas Lampung in collaboration with the Physical Society of Indonesia (since 2019).  This article is an open-access article under the Creative Commons non-commercial-share-alike 4.0 International License (CC BY-NC-SA 4.0).  license.