Pengembangan LKPD Berbasis Discovery Learning Pada Materi Fluida Dinamis

Evelyne Mega Patricia, I Dewa Putu Nyeneng, Ismu Wahyudi

Abstract


Discovery learning provides an opportunity for students to be active during the learning process. Learning process using LKPD can guide students to learn independently so that learning becomes centered on students. This research aims to a) produce valid LKPD based discovery learning on the dynamic fluid material, b) to know its attractiveness, usefulness, and easy to use, c) to know the effectiveness of the product. The research design uses the ADDIE model, with stages: analysis, design, development, implementation, and evaluation. The result of the tested the product showed that had a) validated by an expert and proper to used, b) interested (3,23); useful (3,36); and easy to use (3,30), and 3) The product was effectively tested to use in teaching learning with percentage 75,68%. 

Discovery learning memberikan kesempatan bagi peserta didik untuk aktif selama proses pembelajaran berlangsung. Proses pembelajaran  menggunakan LKPD dapat menuntun peserta didik untuk belajar secara mandiri, sehingga pembelajaran menjadi berpusat pada peserta didik. Penelitian ini bertujuan untuk a) menghasilkan LKPD berbasis discovery learning yang valid pada materi fluida dinamis, b) mengetahui kemenarikan, kemanfaatan, dan kemudahgunaannya, c) mengetahui keefektifan produk. Desain penelitian menggunakan model ADDIE, dengan tahap-tahap: analisis, desain, pengembangan, implementasi, dan evaluasi. Hasil dari uji produk menunjukkan bahwa a) produk tervalidasi ahli dan layak digunakan, b) menarik (3,23); sangat bermanfaat (3,36); dan sangat mudah digunakan (3,30), dan c) produk teruji efektif digunakan dalam pembelajaran dengan persentase mencapai 75,68%.

Kata kunci: discovery learning, fluida dinamis, LKPD, pengembangan

DOI: http://dx.doi.org/10.23960/jpf.v6.n1.201806

 


Full Text:

PDF

References


Ambarwati, D., Nyeneng, I D. P., dan Suana, W. 2016. Pengembangan LKS Model Inkuiri Terbimbing Berbasis Pendekatan Kontekstual Materi Gaya dan Penerapannya. Jurnal Pembelajaran Fisika. 4(2): 47-58.

Gumrowi, A. 2016. Meningkatkan Hasil Belajar Listrik Dinamik menggunakan Strategi Pembelajaran Team Assisted Individualization melalui Simulasi Crocodile Physisc. Jurnal Ilmiah Pendidikan Fisika Al-Biruni. 5(1): 105-111.

Irmayani, S., Nyeneng, I D. P., dan Viyanti. 2014. Pengaruh Keterampilan Metakognisi terhadap Minat dan Hasil Belajar melalui Metode Pembelajaran Discovery. Jurnal Pembelajaran Fisika. 2(3): 119-130.

Johar, A., Risdianto, E., dan Indriyati, D. A. F. 2014. Perancangan dan Implementasi Media Pembelajaran Berbasis Web Pada Bidang Studi Bahasa Inggris di Kelas VII SMP Negeri 1 Kota Bengkulu dengan Menggunakan Php dan Mysql. Jurnal Rekursif. 2(1): 1-9.

Katriani, L. 2014. Pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD). Makalah disajikan dalam pelatihan pembuatan perencanaan pembelajaran IPA untuk kegiatan KBM di kelas sebagai implementasi kurikulum 2013 bagi guru SMP di kecamatan Danurejan kota Yogyakarta tanggal 24 Oktober 2014.

Khoiriyah, N., Suyatna, A., dan Nyeneng, I D. P. 2013. Pengembangan Lembar Kerja Siswa (LKS) Fisika Berbasis Penemuan Terbimbing Berbantuan Simulasi Komputer. Jurnal Pembelajaran Fisika. 1(6): 115-127.

Kemendikbud. 2013. Kerangka Dasar Kurikulum 2013. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

Kemendikbud. 2016. Silabus Fisika Kelas XI Kurikulum 2013 Revisi 2016. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

Kusdiningsih, E. Z., Abdurrahman, dan Jalmo, T. 2016. Penerapan LKPD Berbasis Kemampuan Argumentasi-SWH untuk Meningkatkan Kemampuan Argumentasi Tertulis dan Literasi Sains Siswa. Jurnal Pendidikan Progresif. 6(2): 101-110.

Mayasari, H., Syamsurizal, dan Maison. 2015. Pengembangan Lembar Kerja Siswa (LKS) Berbasis Karakter melalui Pendekatan Saintifik pada Materi Fluida Statik untuk Sekolah Menengah Atas. Jurnal Edu-Sains. 4(2): 30-36.

Naz, A., A. dan Akbar, R., A. 2008. Use of Media for Effective Instruction its Importance: Some Consideration. Journal of Elementary Education. 18(1)35-40.

Rahmawati, Widodo, W., dan Prabowo. 2012. Pengembangan Perangkat Pembelajaran dengan Metode Pembelajaran Penemuan Terbimbing (Guided Discovery Learning) untuk Melatih Keterampilan Berpikir Kritis dan Penguasaan Konsep pada Siswa SMP. Jurnal Pendidikan Sains Pascasarjana Universitas Negeri Surabaya. 1(2): 68-73.

Saputro, R. P., Wasis, dan Koestiari, T. 2015. Pengembangan Perangkat Pembelajaran Fisika Model Discovery Learning untuk Meningkatkan Hasil Belajar dan Keterampilan Berpikir Kreatif. Jurnal Penelitian Pendidikan Sains. 5(1): 693-702.

Sari, P. I., dan Harjono, A. 2016. Penggunaan Discovery Learning Berbantuan Laboratorium Virtual pada Penguasaan Konsep Fisika Siswa. Jurnal Pendidikan Fisika dan Teknologi. 2(4): 176–182.

Sintia, R., Abdurrahman, dan Wahyudi, I. 2015. Pengembangan LKS Model Discovery Learning melalui Pendekatan Saintifik Materi Suhu dan Kalor. Jurnal Pembelajaran Fisika Universitas Lampung. 3(2): 125-134.

Sirait, M. 2017. Model Pembelajaran Berbasis Discovery-Inkuiri dan Kontribusinya terhadap Penguatan Kualitas Pembelajaran. Jurnal Pendidikan Dasar. 1(2): 155-170.

Suradnya, L. S. A., Suyanto, E., dan Suana, W. 2016. Modul Interaktif dengan Program LCDS untuk Materi Cahaya dan Alat Optik. Jurnal Pembelajaran Fisika. 4(2): 35-46.

Suyanto, E., dan Sartinem. 2009. Pengembangan Contoh Lembar Kerja Fisika Siswa dengan Latar Penuntasan Bekal Awal Ajar Tugas Studi Pustaka dan Keterampilan Proses untuk SMA Negeri 3 Bandar Lampung. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan 2009. ISBN: 978-979-18755-1-6. Universitas Lampung: Bandar Lampung.

Suyanto, S., Paidi, dan Wilujeng, I. 2011. Lembar Kerja Siswa (LKS). Makalah disajikan dalam Pembekalan guru daerah terdepan, terluar, dan tertinggal di Akademi Angkatan Udara Yogyakarta tanggal 26 November-6 Desember 2011.

Wahjudi, E. 2015. Penerapan Discovery Learning Dalam Pembelajaran IPA Sebagai Upaya Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas Ix-I. Jurnal Lentera Sains. 5(1): 1–16.

Wahyudi dan Siswanti, M. C. 2015. Pengaruh Pendekatan Saintifik melalui Model Discovery Learning dengan Permainan terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas 5 SD. Jurnal Scholaria. 5(3): 23-36.

Wahyuni, N. dan Maureen, I. Y. 2010. Pemanfaatan Media Puzzle Metamorfosis dalam Pembelajaran Sains untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas II SDN Sawunggaling I/382 Surabaya. Jurnal Mahasiswa Teknologi Pendidikan. 1(2).

Widjajanti, E. 2008. Kualitas Lembar Kerja Siswa. Makalah Seminar Pelatihan penyusunan LKS untuk Guru SMK/MAK pada Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat Jurusan Pendidikan FMIPA.

Wijayanti, D. 2016. Pengembangan perangkat pembelajaran statistika dan peluang dengan metode penemuan terbimbing berorientasi Kurikulum 2013 untuk siswa kelas X. Jurnal Riset Pendidikan Matematika. 3(1): 23-33.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2018 Jurnal Pembelajaran Fisika



  Lisensi Creative Commons
Copyright of the article is reserved by the authors. Published by the Program Studi S1 Pendidikan Fisika, FKIP, Universitas Lampung in collaboration with the Physical Society of Indonesia (since 2019).  This article is an open-access article under the Creative Commons non-commercial-share-alike 4.0 International License (CC BY-NC-SA 4.0).  license.