IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PENDIDIKAN PROGRAM BANTUAN OPERSIONAL SEKOLAH DAERAH SMA NEGERI 1 KASUI

Duwi Meilina, Irawan Suntoro, Sowiyah Sowiyah

Abstract


This study aims to analyze and describe, organizational structure, mechanisms, monitoring systems, barriers, and response/feedback stakeholders in SMA Negeri 1 Kasui Way Kanan. This research method used descriptive qualitative approach, and the data were obtained from interviews in the form of opinions, feedback, information, concepts and information in the form of a description in exposing the problems, document review and field observations. The results of this study indicate that (1) the organizational structure, there are two teams, namely a steering committee and management team, (2) the implementation mechanism is done so that programs can be run properly, (3) monitoring systems need to monitor and foster the implementation of the program, (4) constraints of obstacles found in the implementation of the delays in implementation, not the discipline of the school in reporting and data collection, the lack of technicians in the preparation of reports like SPJ, RAKS, RAPBS, (5) the response / or feedback stakeholders, there are two responses: positive and negative.

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa dan mendeskripsikan, struktur organisasi, mekanisme, sistem monitoring, hambatan-hambatan. Dan respon/tanggapan pemangku kebijakan (stakeholder) di SMAN 1 Kasui Way Kanan. Metode penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif , data diperoleh dari wawancara berupa pendapat, tanggapan, informasi, konsep dan keterangan yang berbentuk uraian dalam mengungkapkan masalah, kajian dokumen dan observasi lapangan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa (1) struktur organisasi terdapat dua tim yaitu tim pengarah dan tim manajemen,(2) mekanisme dilakukan supaya program dapat berjalan dengan baik,(3) sistem monitoring untuk memantau dan membina pelaksanaan program,(4) hambatan-hambatan yang ditemukan dalam pelaksanaan program dan solusinya, (5) respon/tanggapan pemangku kebijakan (stakeholder) terdapat dua respon yaitu positif dan negative.

Kata kunci: implementasi, kebijakan, program bosda


Full Text:

PDF

References


Agustino Leo. 2012. Dasar-Dasar Kebijakan Publik. Bandung: CV Alfabeta

Abidin, Said Zainal. 2006. Kebijakan Publik. Jakarta: Suara Bagus.

Alifudin, M. 2011. Kebijakan Pendidikan Nonformal: Aplikasi, dan Implikasi. Jakarta: Magna Script Publising.

Burhanuddin.2003. Manajemen Pendidikan. Analisis Substantif dan Aplikatif

Dalam Institusi Pendidikan. Universitas Malang.

Dunn, Willian N, 2000. Pengantar Analisis Kebijakan Publik. Yogyakarta: Penerbit Gajahmada University Press.

Miles, BM dan Huberman, MA.1992.Analisis Data Kualitatif, Jakarta.:Universitas Indonesia.

Moleong, L.J.1999. Metode Penelitian Kualitatif. Bandung: Penelitian Remaja Rosda karya

Peraturan Pemerintah Nomor 48 Tahun 2008 tentang pendanaan pendidikan.

Paul Sabatier,1983 Implementation and Public policy.(Tesis). Lampung. Universitas Lampung

Pasal 81 Ayat (1) tentang alokasi anggaran belanja fungsi pendidikan dalam APBD Pongtuluran, Aris.2005. KebijakanOrganisasidanPengambilKeputusanManajerial. Jakarta. LPMP

Rahman,B 2010.ManajemenMutuAkademiUntukMeningkatkanProduktivitasKelembagaan. (Disertasi).

Bandung: UniversitasPendidikan Indonesia.

Sowiyah, 2005. Manajemen Mutu Akademik Untuk Meningkatkan Produktivitas Kelembagaan(Disertasi) Malang

Sihombing, Umberto danIndradjo.2003.PembiayaanPendidikan. ISBN

Syafaruddin,2008. Efektivitas Kebijakan Pendidikan: Konsep, Strategis dan Aplikasi KebijakanMenuju Organisasi Sekolah Efektif. Jakarta: PT. RinelaCipta

Tilaar, H.A.R dan Riant Nugroho. 2008. Kebijakan Pedidikan. Jakarta: Pustaka Pelajar

Undang-undang Nomor 22 Tahun 1999 tentang otonomi daerah.

Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional

Yoyon, B.I.2011. Kebijakan Pembaharuan Pendidikan: Konsep, teoridan model. Jakarta: PT. RajagrafindoPersada


Refbacks

  • There are currently no refbacks.