PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN TIME TOKEN PADA MATA PELAJARAN PPKn TERHADAP CIVIC SKILLS PESERTA DIDIK KELAS VII SMP NEGERI 1 BANDAR MATARAM
Abstract
Abstrak: Pengaruh Model Pembelajaran Time Token Pada Mata Pelajaran PPKn Terhadap Civic Skills Peserta Didik Kelas VII SMP Negeri 1 Bandar Mataram. Keterampilan kewargenegaraan (civic skills) merupakan kompetensi yang harus dimiliki oleh peserta didik pada mata pelajaran PPKn. Peserta didik yang memiliki civic skills yang rendah dalam proses pembelajaran maka peserta didik tersebut belum mencapai tujuan pembelajaran yang baik. Penelitian dilakukan berdasarkan hasil pengamatan awal yang ditemukan masalah yaitu mengenai civic skills peserta didik kelas VII yang masih rendah serta dalam pembelajaran masih berpusat pada guru. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode quasi eksperimen dan desain penelitian yang digunakan adalah Noneuivalent Control Group Design menggunakan pretest posttest angket dan essay. Populasi dalam penelitian ini adalah peserta didik kelas VII SMP Negeri 1 Bandar Mataram Tahun Pelajaran 2021/2022 dan sampel penelitian yaitu peserta didik kelas VII-3 sebagai kelas kontrol dan VII-4 sebagai kelas eksperimen. Teknik analisis data menggunakan uji normalitas, uji homogenitas, uji hipotesis non parametrik mann-whitney dan uji effect size. Temuan penelitian menunjukan bahwa (1) hasil tes awal angket dan essay civic skills peserta didik pada kelas eksperimen dan kelas kontrol memiliki kondisi awal yang sama dikarenakan kedua kelas tersebut belum mendapatkan perlakuan; (2) hasil tes akhir civic skills peserta didik pada kelas eksperimen lebih tinggi dibandingkan dengan kelas kontrol, hal ini dikarenakan pada kelas eksperimen menggunakan model pembelajaran time token sedangkan pada kelas kontrol menggunakan model konvensional; (3) terdapat pengaruh model pembelajaran time token terhadap civic skills peserta didik dibuktikan dengan hasil uji hipotesis non parametrik mann-whitney dan uji effect size.
Kata kunci: Model pembelajaran, PPKn, Civic skills.
Full Text:
PDFReferences
Abidin, R. F., Pitoewas, B., & Adha, M. M. 2015. Peran Guru Pendidikan Kewarganegaraan Dalam Mengembangkan Kecerdasan Moral Peserta didik. Jurnal Kultur Demokrasi, 3(1).
Adha, M. M. 2015. Pendidikan Kewarganegaraan Mengoptimalisasikan Pemahaman Perbedaan Budaya Warga Masyarakat Indonesia Dalam Kajian Manifestasi Pluralisme Di Era Globalisasi. Jurnal Ilmiah Mimbar Demokrasi, 14(2), 1-10.
Arends 1997. Model-Model Pembelajaran Inovatif berorientasi Konstuktivitis, Jakarta: Prestasi Pustaka Publisher
Asyafah, A. 2019. Menimbang Model Pembelajaran (Kajian Teoretis-Kritis atas Model Pembelajaran dalam Pendidikan Islam). Tarbawy: Indonesian Journal of Islamic Education, 6(1), 19-32.
Bashori, B. 2017. Meningkatkan Aktivitas Dan Hasil Belajar Peserta didik Kelas Ix Pada Mata Pelajaran Sejarah Kebudayaan Islam (SKI) Melalui Penerapan Model Pembelajaran Time Token Arends Di MTs Yapita Tambusai Kabupaten Rokan Hulu. Didaktik: Jurnal Ilmiah PGSD STKIP Subang, 2(2), 186-210.
Fisher, A. (2008). Berpikir Kritis Stategi untuk Pengambilan Keputusan. Jakarta: Indeks.
Huda, M. 2013. Model-Model Pengajaran dan Pembelajaran. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Ikhtiarti, E., Adha, M. M., & Yanzi, H. (2019). Membangun generasi muda smart and good citizenship melalui pembelajaran ppkn menghadapi tantangan revolusi industri.
Jayasinga, G., Darsono, D., & Pujiati, P. 2015. Implementasi Model Cooperative Learning TIME Token Untuk Meningkatkan Keterampilan Berkomunikasi Dan Kerjasama. Jurnal Studi Sosial/Journal of Social Studies, 3(1).
Juliana, I. 2016. Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Peserta didik Melalui Model Pembelajaran Time Token Pada Mata Pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan Di Kelas Vii A Smp Negeri I Anjongan Kabupaten Mempawah. (Disertasi Doktoral). Ikip Pgri. Pontianak.
Junaedi,dkk, 2009. Pendidikan Kewarganegaraan Edisi Pertama LAPIS-PGMI.Surabaya: Amanah Pustaka.
Komalasari, K. 2011. Kontribusi Pembelajaran Kontekstual untuk Penembangan Kompetensi Kewarganegaraan Peserta Didik SMP di Jabar. Mimbar. 27 (1), hlm. 47-55.
Komalasari, K. 2013. Pembelajaran Konstektual Konsep dan Aplikasinya. Bandung: PT. Refika Aditama.
Kovack, Melisa. (2005). Civic Skills and Civic Education. Journal of education. 20, hlm. 1-20.
Kurniasih, imas dan Sani, Berlin. 2015. Ragam Pengembangan Model Pembelajaran. Jakarta: Kata Pena.
Mutiara, N. 2010. Efektivitas penggunaan model pembelajaran time token terhadap hasil belajar peserta didik kelas viii pada materi pokok bahan kimia di rumah tangga di Mts Uswatun Hasanah Mangkang. (Disertasi Doktoral). IAIN Walisongo. Semarang.
Pane, A., & Dasopang, M. D. 2017. Belajar dan pembelajaran. Fitrah: Jurnal Kajian Ilmu-Ilmu Keislaman, 3(2), 333-352.
Perdana, D. R., & Adha, M. M. 2020. Implementasi Blended Learning untuk Penguatan Pendidikan Karakter Pada Pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan. Citizenship Jurnal Pancasila dan Kewarganegaraan, 8(2), 90-101.
Perdana, D. R., Adha, M. M., Ardiansyah, N., & Habibi, R. K. 2021. Peningkatan Keterampilan Mengemukakan Pendapat Peserta Didik Melalui Model Problem Terbuka (Open Ended) Pada Mata Pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan. Jurnal Rontal Keilmuan Pancasila dan Kewarganegaraan, 7(1), 19-18.
Rosnawati, H. 2013. Pengaruh Model Problem Based Learning Terhadap Civic Skills Peserta didik Pada Pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan: Penelitian Quasy Experiment Pada Pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan Kelas 9 di SMPN 3 Darangdan Kabupaten Purwakarta. (Disertasi Doktoral). Universitas Pendidikan Indonesia. Bandung.
Sakman, S., & Bakhtiar, B. 2019. Pendidikan Kewarganegaraan dan Degradasi Moral di Era Globalisasi. SUPREMASI: Jurnal Pemikiran, Penelitian Ilmu-ilmu Sosial, Hukum dan Pengajarannya, 14(1), 01-08.
Sapriya dan Wahab A.A. 2011. Teori dan landasan Pendidikan Kewarganegaran. Bandung: Alfabeta.
Sapriya. 2002. Studi Sosial Konsep dan Model Pembelajaran. Bandung: Buana Nusantara.
Siregar, M. R. 2019. Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Time Token Terhadap Kemampuan Komunikasi Matematika Peserta didik di SMK Negeri 2 binjai Tahun Pelajaran 2018/2019. Jurnal MathEducation Nusantara, 2(1), 35-38.
Soemantri, Noman. 2010. Metode Belajar Civics. Jakarta: Erlangga
Son, R. S. S. 2019. Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Time Token Terhadap Hasil Belajar Peserta didik SMP. Scholaria: Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan, 9(3), 284-291.
Sugiono. (2009). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan A & D. Bandung: Alfabeta.
Tamara, N. M. T. 2019. Pengaruh Model Pembelajaran Time Token Berbantuan Media Audio Visual Terhadap Hasil Belajar IPS. Journal for Lesson and Learning Studies, 2(1), 131-141.
Trianto. 2010. Model Pembelajaran Terpadu: Konsep, Strategi dan Impelementasinya Dalam Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP). Jakarta: Bumi Aksara
Tukiran, Taniredja, dkk. 2011. Model-Model Pembelajaran Inovatif. Bandung: Alfabeta.
Wahab, A.A. 2009. Metode dan Model-model Mengajar. Bandung: Alfabeta.
Wijaya, A. K., Gitono, U., & Adha, M. M. 2020. Kontribusi Pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan Menggunakan Model Role Playing untuk Pengembangan Keterampilan Intelektual Peserta didik. Jurnal Pendidikan Pancasila & Kewarganegaraan Jurnal Ilmiah Program Studi Pendidikan Pancasila & Kewarganegaraan Universitas Tanjungpura, 1(2), 130-139.
Winarno. 2013. Pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan. Jakarta: Bumi Aksara.
Winataputra, S.U. & Budimansyah, D. 2007. Civic Education, Konteks, Landasan, Bahan Ajar Dan Kultur Kelas. Bandung. Program Studi Pendidikan Kewarganegaraan.
Winataputra, U. S., Delfi, R., Pannen, P., & Mustafa, D. (2014). Hakikat Belajar dan Pembelajaran. Hakikat Belajar dan Pembelajaran, 1-46.
Wuryan, S. & Syaifullah. 2013. Ilmu Kewarganegaraan (Civics). Bandung: Laboratorium Pendidikan Kewarganegaraan Fakultas Ilmu Pengetahuan Sosial Universitas Pendidikan Indonesia.
Yurdi, L. 2018. Penerapan Model Pembelajaran Time Token Untuk Meningkatkan Keaktifan Dalam Pembelajaran Tematik Pada Peserta didik Kelas V Sekolah Dasar 132/Ix Desa Bukit Baling Kecamatan Sekernan. (Disertasi Doktoral). Uin Sulthan Thaha Saifuddin. Jambi.
Refbacks
- There are currently no refbacks.