PENGARUH LEMBAR KERJA SISWA BERBASIS INKUIRI TERBIMBING TERHADAP KETERAMPILAN PROSES SAINS

Erwan Feriyadi, Arwin Achmad, Rini Rita T. Marpaung

Abstract


This study aimed to determine the effect of student work sheet guided inquiry based on improving Science Process Skill. Study design was pretest-posttest non-equivalent group. Samples were VII1 and VII2 that were chosen by Purposive Sampling. Quantitative data which were obtained from the average value of test were analyzed by t-test and U-test. The qualitative data were students Science Process Skill from the observation sheet and questionnaire responses that analyzed descriptively. The results showed that the N- gain average of exsperiment class was (70,78). Observation result of Science Process Skill has high criteria (80,54%), and most (85,48%) of the students gave positive respond to Student Work Sheet based on Guided Inquiry. Thus, the use of guided inquiry based worsheets could improved science process skill students in the subject matter of contamination and its impact on living.

Penelitian ini bertujuan mengetahui pengaruh penggunaan Lembar Kerja Siswa berbasis Inkuiri Terbimbing dalam meningkatkan Keterampilan Proses Sains. Desain penelitian pretes-postes kelompok tak ekuivalen. Sampel penelitian siswa kelas VII1 dan VII2 SMP Negeri 1 Pagelaran dipilih secara Purposive Sampling. Data KPS siswa yang diperoleh dari nilai pretest, postest, dan N-gain yang dianalisis menggunakan uji-t dan uji-U. Data kualitatif KPS dan tanggapan siswa dianalisis secara deskriptif. Hasil penelitian Sd N-gain sebesar (70,78 18,97). Observasi KPS memiliki kriteria tinggi (80,54%) dan sebagian besar (85,48%) siswa memberikan tanggapan positif terhadap penggunaan LKS Inkuiri Terbimbing. Dengan demikian, penggunaan LKS berbasis Inkuiri Terbimbing dapat meningkatkan KPS siswa pada materi pokok pencemaran dan dampaknya bagi makhluk hidup.

Kata kunci: keterampilan proses sains (KPS), LKS inkuiri terbimbing, pencemaran, dan dampaknya bagi makhluk hidup



Full Text:

PDF

References


Arfianty, H. 2013. Pengembangan Lembar Kerja Siswa Berbasis Inkuiri Untuk Meningkatkan Keterampilan Proses Sains dan Konsep Koloid Siswa. (Tesis). Bandung: UPI.

Depdiknas. 2008. Panduan Pengembangan Bahan Ajar. Jakarta : Depdiknas.

Dimyati dan Mudjiono. 2009. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Rineka Cipta.

Kelly, D., H. Xie, C. W Nord., F. Jenkins., J., Y. Chan dan D. Kastberg. 2013. Performance of U.S. 15-Year-Old Students in Mathematics, Science, and Reading Literacy in an International Context: First Look at PISA 2012. (NCES 2014-024), Wasington: U.S. Department of Education. DC.

Permendikbud. 2014. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 59 Tahun 2014 tentang Kurikulum 2013 Sekolah Menengah Atas/ Madrasah Aliyah. Salinan Permendikbud tahun 2014. Biro Hukum dan Organisasi Jakarta: Kemendikbud.

Rustaman, N. 2005. Strategi Belajar Mengajar Biologi. Malang: UM Press.

Sukardi. 2007. Metodologi Penelitian Pendidikan: Kompetensi dan Praktiknya. Jakarta: Bumi Aksara.

Suryosubroto. 2002. Proses Belajar Mengajar di Sekolah. Jakarta: Rineka Cipta.

Suyanti, R. D. 2010. Strategi Pembelajaran Kimia. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Trianto. 2012. Model Pembelajaran Terpadu: Konsep, Strategi, dan Implementasinya dalam Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP). Jakarta: Bumi Aksara.

Widjajanti, E. 2008. Kualitas Lembar Kerja Siswa. Makalah Ilmiah. Yogyakarta: Universitas Negeri Yogyakarta.

Zahara, R. 2013. Pengembangan Lembar Kerja Siswa (LKS) Praktikum Berbasis Inkuiri Terbimbing Pada Sub pokok Materi Hubungan Hasil Kali Kelautan Dan Pengendapan. Skripsi. (Online)., (http. http://download.portalgaruda. org/article.php. diakses pada 29 mei 2014. Bandung: UPI.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2015 Jurnal Bioterdidik



View My Stats

Creative Commons License
The copyright is reserved to The Jurnal Bioterdidik: Wahana Ekspresi Ilmiah that is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.