PENGARUH PENGGUNAAN LKS BERBASIS INKUIRI TERBIMBING UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN PROSES SAINS
Abstract
This research purposed to know the influence of using worksheet based on Guided Inquiry towards students CSP in junior high school on material of Global Warming. Research design was pretest-posttest of the nonequivalent group. Research sample were class VII.1 and VII.2 with purposive sampling technique. The students CSP data that were obtained from the score of pretest, posttest and N-gain were analyzed by t-test. The CSP qualitative data and the responses were analyzed descriptively. The research result was N-gain=76 17. The observation of students CSP was 83,2%. 81.45% of students gave the positive response to the use of the worksheet based on Guided Inquiry. Then, this worksheet based on Guided Inquiry had significant influence in increasing the students CSP on material of Global Warming.
Penelitian ini bertujuan mengetahui pengaruh penggunaan LKS berbasis Inkuiri Terbimbing terhadap KPS siswa SMP pada materi Pemanasan Global. Desain penelitian pretest-posttest kelompok tak ekuivalen. Sampel penelitian kelas VII.1 dan VII.2 dengan pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling. Data KPS siswa yang diperoleh dari nilai pretest, posttest dan N-gain yang dianalisis menggunakan uji-t. Data kualitatif KPS dan tanggapan dianalisis secara deskriptif. Hasil penelitian N-gain = 76 17. Observasi KPS siswa yaitu 83,2%. 81,45% siswa memberikan tanggapan positif terhadap penggunaan LKS berbasis Inkuiri Terbimbing. Sehingga, LKS berbasis Inkuiri Terbimbing berpengaruh signifikan dalam meningkatkan KPS siswa pada materi Pemanasan Global.
Kata kunci: inkuiri terbimbing, keterampilan proses sains (KPS), LKS, pemanasan global
Full Text:
PDFReferences
DAFTAR RUJUKAN
Arfianty, H. 2013. Pengembangan Lembar Kerja Siswa Berbasis Inkuiri Untuk Meningkatkan Keterampilan Proses Sains dan Konsep Koloid Siswa. Tesis. Bandung: UPI.
Aziz, S. 2014. Peningkatan Proses Sains dan Keterampilan Berfikir Kritis Siswa melalui Pembelajaran Berbasis Proyek. Tesis. Bandung: UPI.
Dimyati dan Mudjiono. 2009. Belajar Dan Pembelajaran. Jakarta: Rineka Cipta.
Hadiana, L.R. 2011. Pengaruh Pendekatan Keterampilan Proses Sains Terhadap Hasil Belajar Biologi Siswa. Skripsi. Jakarta: Universitas Negeri Syarif Hidayatullah.
Hake, R.R. 1999. Analizing Change/Gain Score. (Online) . (http://lists.asu.edu), diakses pada 9 Maret 2015.
Hastriani, A. 2006. Penerapan Model Pembelajaran Pencapaian Konsep dalam Upaya Meningkatkan Prestasi Belajar Matematika Siswa SMP. Skripsi. Bandung: UPI.
Kemendikbud. 2013. Ilmu Pengetahuan IPA. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
Myers. 2006. A Personal Study of Science Process Skills in A General Physics Classroom. Minnesota. (Online), (http://www.hamline.edu), diakses pada 20 Mei 2015.
Purwanto, M. N. 2012. Prinsip-Prinsip dan Teknik Evaluasi Pengajaran. Bandung: Remaja Rosdakarya.
Rahayu, S.P. 2010. Deskripsi Sikap Siswa Terhadap Lingkungan Melalui Pendekatan Pengungkapan Nilai (Values Clarification Approach) Pada Kelas VII MTs Guppi Natar. Skripsi. Bandar Lampung: Universitas Lampung.
Rizal, M. 2014. Pengaruh Pembelajaran Inkuiri Terbimbing dengan Multi Representasi terhadap Keterampilan Proses Sains dan Penguasaan Konsep IPA Siswa SMP. Jurnal Pendidikan Sains September 2014. Vol.2, No.3.
Rostika, N.D. 2012. Penerapan Model Inkuiri Terbimbing Terhadap Keterampilan Proses Sains pada Konsep Ekosistem di SMP Negeri 2 Ciledug Kabupaten Cirebon. Skripsi. Cirebon: IAIN Syekh Nurjati.
Rustaman, N. 2007. Makalah Seminar Nasional. Perkembangan Penelitian Pembelajaran Berbasis Inkuiri dalam Pendidikan Sains. Bandung: FMIPA UPI.
Soemanto, W. 2006. Psikologi Pendidikan. Jakarta: PT Rineka Cipta.
Sukardi. 2007. Metodologi Penelitian Pendidikan: Kompetisi dan Praktiknya. Jakarta: Bumi Aksara.
Suryani, N. dan L. Agung. 2012. Strategi Belajar Mengajar. Yogyakarta: Penerbit Ombak.
Suyanti, R. D. 2010. Strategi Pembelajaran Kimia.Yogyakarta: Graha Ilmu.
Trianto. 2007. Model-Model Pembelajaran Inovatif Berorientasi Konstruktivistik. Jakarta: Prestasi Pustaka.
______. 2012. Model Pembelajaran Terpadu. Jakarta: Bumi Aksara.
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2015 Jurnal Bioterdidik
View My Stats
The copyright is reserved to The Jurnal Bioterdidik: Wahana Ekspresi Ilmiah that is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.