IDENTIFIKASI MISKONSEPSI MATERI IPA KELAS VII SMP N 1 GUNUNG SUGIH LAMPUNG TENGAH

Ita Reziana, arwin achamad, rini rita t.marpaung

Abstract


The purpose of the research was to know the misconception of Biology. The design of the research was descriptive. Research sample VIII grade students of SMPN 1 Gunung Sugih of Lampung Teng was choosed 50% of 123 student by random sampling. This research data were qualitative data and quantitative data. The qualitative data were obtained from science biology teachers interview result about misconception of Biology, while quantitative data was obtained from multple choice test and argumentation essay then analyesed used Certainty of Response Index (CRI) method. The calculation of misconception and dontknow concept reach 45% students. Score misconception was based on criteria CRI answers obtained from average value that was 19.16 15,66. The percentage of students that was 15.57% of misconceptions that was low criteria. The material that had the most dominant misconception was material "ecosystem" in sub concept of "inter-dependence among biotic components" with a percentage of 43.90% with moderate criteria.

Penelitian ini bertujuan mengidentifikasi miskonsepsi siswa pada materi IPA Biologi. Desain penelitian ini menggunakan kajian deskriptif. Sampel penelitian siswa kelas VIII Sekoah Menengah Pertama Negeri 1 Gunung Sugih Lampung Tengah dipilih 50% dari 123 jumlah siswa secara random sampling. Data penelitian berupa data kualitatif dan kuantitatif. Data kualitatif diperoleh dari hasil wawancara tentang miskonsepsi kepada guru IPA Biologi, sedangkan data kuantitatif diperoleh dari tes soal pilihan jamak dan esay beralasan dan analisis dengan metode Certainty of Response Index (CRI). Hasil perhitungan dari kategori miskonsepsi dan tidak tahu konsep siswa mencapai 45% dari jumlah siswa. Skor miskonsepsi berdasarkan kriteria jawaban CRI diperoleh rata-rata yaitu 19,16 15,16. Persentase miskonsepsi siswa yaitu 15,57% dengan kriteria rendah. Materi yang memiliki miskonsepsi paling dominan adalah materi ekosistem pada sub konsep saling ketergantungan diantara komponen biotik dengan presentase 43,90% dengan kriteria sedang.

Kata kunci : Certainty Of Response Index, IPA Biologi, miskonsepsi



Full Text:

PDF

References


Adisendjaja, Y.H. 2007. Identifikasi Kesalahan Dan Miskonsepsi Buku Teks Biologi SMU. Universitas Pendidikan In-donesia. (Online), (http:// fil e.upi.edu/Direktori/FPMIPA/JUR._PEND._BIOLOGI/195512191980021-YUSUF_ HI LMI_ADISENDJAJA/KESALAHAN_DAN_MISKONSEPSI.pdf), diakses 23 Oktober 2015.

Chaniarosi, L.F. 2014. Identifikasi Miskonsepsi Guru Biologi SMA Kelas XI IPA Pada Konsep Sistem Reproduksi Manusia. Universitas Syiah Kuala, Banda Aceh, Aceh. Volum 2 (2): 187-250. (Online), (https://www.Goog le.com/search?q=iskonsepsi+Guru%2C+Certainty+of+Respons+Index&ie=utf8&oe=utf8&client=firefoxbab#q= miskonsepsi+Guru%2C+Certainty+of+Respons+IndexLyanda+Fitriani+Chaniarosi), diakses 27 Mei 2016.

Farisi, M.I. 2007. Struktur Kopetensi Ilmu Pengetahuan Sosial Sekolah Dasar Dan Pen gorganisian Pengalaman Be-lajar Siswa. Universitas Madura (UNIRA). (Online), (http://fkip.unira.ac.id/wpcontent/uploads/2012/05/JURNAL-PORTAL-3.pdf), diakses 22 Mei 2016.

Khudori, M., Ashadi dan M. Masykuri. 2012. Pembela-jaran IPA Dengan Metode TGK Dengan Menggunakan Media Games Ular Tangga Dan Puzzel Ditinjau Dari Gaya Belajar Dan Kreati fitas Siswa. Universitas Sebelas Maret Surakarta. Volume 1 (2): 154-162 (Online), (https://core.ac.uk/ download/files/478/12346382. pdf), diakses 06 Febuari 2016.

Maesyarah, A. W. Jufri dan Kusmiyati. 2013. Analisis Penguasaan Konsep Dan Miskonsepsi Biologi Deng an Teknik Modifikasi Certa inty Of Response Index Pada Siswa Smp Se-Kota Sumbawa Besar. Universitas Mataram. (Online), (http:// biologi.fkip.unram.ac.id/wp content/uploads/2015/01/MAESYARAH_E1A009012_.pdf), diakses 21 Oktober 2015.

Muntiani, A. A. 2015. Analisis Miskonsepsi Biologi Materi Struktur Dan Fungsi Jar ingan Pada Hewan Men ggunakan Certainty Of Response Index (CRI) Pada Siswa Kelas XI IPA. (Online), (http://digilib.uin-suka.ac.id/18636/1/BAB%20I,%20V,%20DAFTAR%20PUSTAKA.pdf), diakses tanggal 19 mei 2016.

Sugiyono. 2014. Metode Penelitian Pendidikan: Pendekatan Kuantitatif, kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Suniati, N.M.S; W. Sadia dan A. Suhandana. 2013. Pengaruh Implementasi Pembelajaran Kontekstual Berbantuan Multimedia Interaktif Tehadap Penurunan Miskonsepsi (Studi Kuasi Eksperimen Dalam Pem belajaran Cahaya Dan Alat Optik Di Smp Negeri 2 Amlapura). Universitas Pen didikan Ganesha, Volume 4: 1-13. (Online), (http://www.google.com/url?sa=t&rct=j&q=&esrc=s&source=web&cd=1&ved=0CB8QFjAAahUKEwjck7vlqPjIAhUCI6YKHYhzD2E&url=http%3A%2F%2Fpasca.undiksha.ac.id%2Fejournal%2Findex.php%2Fjurnal_ap%2Farticle%2Fdownload%2F1019%2F768&usg=AFQjCNFbAZSf2YLyf814x33EH9OXkLXJxQ), diakses 14 Oktober 2015.

Suryaningsih, N.M.A. 2011. Komparasi Penggunaan Model Pembelajaran 5E Dengan Model pengajaran Langsung Terhadap Hasil Be lajar Biologi Dan Kinerja Ilmiah Siswa SMA. Universitas pendidikan Ganesha. (Online), (http://pasca.undiksha.ac.id/ej ournal/index.php/jurnal_ipa/article/viewFile/484/276), diakses tanggal 22 oktober 2015.

Taufiq, M. 2012. Remediasi Miskonsepsi Mahasiswa Calon Guru Fisika Pada Konsep Gaya Melalui Pene-rapan Model Siklus Belajar (Learning Cycle) 5E. Universitas Negeri Semarang, Volume 1 (2): 198-203. (Online), (http://jou rnal.unnes.ac.id/index.php/jpii), diakses 22 Oktober 2015.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


##submission.copyrightStatement##



View My Stats

Creative Commons License
The copyright is reserved to The Jurnal Bioterdidik: Wahana Ekspresi Ilmiah that is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.