Nilai-Nilai Religius dalam Film Hijrah Cinta Karya Hanung Bramantyo dan Implikasinya

Eka Meliani, Munaris Munaris, Eka Sofia Agustina

Sari


The aim of this research was to describe religious values in a film entitled Hijrah Cinta directed by Hanung Bramantyo and its implication as a character education material at Madrasah Aliyah (MA). Qualitative method was used in this research. The result showed that the Hijrah Cinta film contained several religious values. The religious values were expressed through the indicator of relationship between human and God, the indicator between the human and the human, and the religious value was also expressed through the indicator between the human and nature. The result of this research could be implicated towards the learning of Indonesia literature for MA students, especially for text of film/drama material.

Tujuan penelitian ini untuk mendeskripsikan nilai-nilai religius dalam film Hijrah Cinta karya Hanung Bramantyo dan implikasinya sebagai bahan pendidikan karakter di Madrasah Aliyah (MA). Penelitian ini menggunakan metode kualitatif. Hasil penelitian menunjukan bahwa film Hijrah Cinta mengandung nilai-nilai religius. Nilai religius dalam film Hijrah Cinta digambarkan melalui indikator hubungan manusia dengan Tuhan, kemudian indikator hubungan manusia dengan manusia, selain itu hasil penelitian juga digambarkan melalui indikator hubungan manusia dengan alam. Hasil penelitian dapat diimplikasikan pada pembelajaran Sastra Indonesia di MA pada materi teks film/drama.

Kata kunci: film hijrah cinta, pembelajaran, nilai-nilai religius.


Teks Lengkap:

PDF (English)

Referensi


A.R, Syamsudin, dan Damaianti, Visnia S. 2011. Metode Penelitian Bahasa. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Abidin, Yunus. 2014. Pembelajaran Bahasa Berbasis Pendidikan Karakter. Bandung: Refika Aditama.

Atmosuwito, Subijantoro. 1998. Perihal Sastra dan Religiusitas dalam Sastra. Bandung: Sinar Baru.

Basrowi dan Suwandi. 2008. Memahami Penelitian Kualitatif. Jakarta: Rineka Cipta.

Ratna, Nyoman Kutha. 2015. Teori, Metode, dan Teknik Penelitian Sastra. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Suliyani, Ni Nyoman Wetty. 2011. Media Pembelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia. Bandar Lampung: Universitas Lampung.


Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.