Proses Kreatif Pengarang Antologi Cerpen Hujan Cahaya Karya Widya Al Falah dan Implikasinya pada Rancangan Pembelajaran Sastra Di SMP Kelas IX

Tia Anggraini, Munaris Munaris, Rian Andri Prasetya, Mulyanto Widodo

Abstract


The purpose of this study was to describe Widya Al Falah's creative process as the author of the short story Rain of Light and its implementation in the design of literature lessons in grade IX junior high school. This research was conducted to overcome problems in class IX junior high school regarding the design of short story anthologies. The method used in this research is descriptive qualitative method. The results showed that there was a series of creative processes that Widya Al Falah went through as the author of the short story anthology Rain of Light in writing his works. Widya's creative process starts from the urge to write, activities before writing, activities during writing, to activities after writing. All the activities that Widya went through were inseparable from his personal background. Starting from the reasons for writing, conducting interviews before writing, the repetitive activities that are carried out while writing, to the point where the work is finished being written, all reflect Widya's cultural, religious and educational background. All of Widya's creative processes are very appropriate to be used as inspiration in creating effective and interesting learning, can be used as learning material or implemented into RPP designs (Learning Implementation Plans)


Tujuan penelitian ini ialah untuk mendeskripsikan proses kreatif Widya Al Falah sebagai pengarang antologi cerpen Hujan Cahaya dan implementasinya pada rancangan pembelajaran sastra di SMP kelas IX. Penelitian ini dilakukan untuk mengatasi permasalahan yang terdapat di SMP kelas IX tentang perancangan antologi cerpen. Metode yang digunakan dalam penelitian ini ialah metode deskriptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan adanya rangkaian proses kreatif yang dilalui oleh Widya  Al Falah sebagai pengarang antologi cerpen Hujan Cahaya dalam menulis karya-karyanya. Proses kreatif Widya  dimulai dari dorongan untuk menulis, kegitan sebelum menulis, kegiatan selama menulis, hingga kegiatan setelah menulis. Seluruh kegiatan yang dilalui Widya  tidak lepas dari latar belakang pribadinya. Mulai dari alasan menulis, melakukan wawancara terlebih dahulu sebelum menulis, kegiatan berulang yang dilakukan saat menulis, hingga sampai pada tahap karya selesai ditulis semua sangat mencerminkan latar belakang budaya, agama, dan pendidikan Widya. Semua proses kreatif Widya ini sangat layak untuk dijadikan inspirasi dalam menciptakan pembelajaran yang efektif dan menarik, dapat dijadikan sebagai materi pembelajaran maupun diimplementasikan ke dalam rancangan RPP (Rencana Pelaksanaan Pembelajaran).



Keywords


Author's creative process, learning to design short story anthologies in junior high school.

References


Abrams, M. H. 1971. The Mirror and the Lamp: Romantic Theory and The Critical Traditional. London: Oxford University Press.

Aminuddin. 2020. Pengantar Apresiasi Karya Sastra. Bandung: Sinar Baru Algensindo.

Armanda, Arie. 2018. “Analisis Cerpen Kaki yang Ajaib Karya Hasan Al Banna dengan Pendekatan Ekspresif”. Skripsi. Medan: Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara.

Azwar, Saifuddin. 2016. Metode Penelitian. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Dzikri, Muhamad. 2017. “Pengaruh Kehidupan Pengarang pada Novel Chidori Karya Suzuki Miekichi (Pendekatan Ekspresif)”. Jurnal Ayumi, Vol. 4, No. 2, hlm. 134--151.

Endraswara, Suwardi. 2013. Metodologi Penelitian Sastra. Yogyakarta: CAPS (Center for Academic Publishing Sevice).

Jaya, I Made Laut Mertha. 2020. Metode Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif. Yogyakarta: Quadrant.

Kosasih, E. 2019. Dasar-Dasar Keterampilan Bersastra. Bandung: Penerbit Yrama Widya .

Nurgiantoro, Burhan. 2007. Teori Pengkajian Sastra.Yogyakarta: Universitas Gajah Mada.

Pradopo, Rachmat Djoko. 2018. Beberapa Teori Sastra, Metode Kritik, dan Penerapannya. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Ratumanan, T.G. & Rosmiati, Imas. 2019. Perencanaan Pembelajaran. Depok: PT Rajagrafindo Persada.

Rokhmansyah, Alvian. 2014. Studi dan Pengkajian Sastra. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Rosida, Sisi. 2019. “Analisis Cerpen Maryam Karya Afrion dengan Pendekatan Ekspresif”. Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Universitas Muhammadiyah Sumatra Utara, Vol. 3, No. 2.

Rusman. 2016. Model-Model Pembelajaran: Mengembangkan Profesionalisme Guru. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Sanubari, dkk. 2021. “Kajian Ekspresif Terhadap Novel Kemarau Karya A.A. Navis”. Alumni Fakultas Ilmu Budaya Universitas Jember, Vol. 22, No. 1, Hlm. 24—31.

Siswanto, Wahyudi. 2013. Pengantar Teori Sastra. Malang: Aditya Media Publishing.

Siswantoro. 2020. Metode Penelitian Sastra Analisis Struktur Puisi. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Sugihastuti.2011. Teori Apresiasi Sastra. Yogyakarta : Pustaka Pelajar.

Sugiono. 2019. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabet.

Suyanto, Edi.2012. Perilaku Tokoh Dalam Cerpen Indonesia (Kajian Sosio-Psikosatraterhadap Cerpen Agusnoor Dan Joni Ariadinata). Bandarlampung. Universitas Lampung.

Teeuw. 2015. Sastra dan Ilmu Sastra. Bandung: PT Dunia Pustaka Jaya.

Wellek, Rene dan Warren, Austin. 2016. Teori Kesusastraan. Jakarta: PR Gramedia.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


7 togel

sedunia toto

slot gacor

rtp slot

situs toto

kingwoodcarcare.com

situs toto

ROGTOTO

ROGTOTO

toto togel

slot dana

slot dana

bo togel

bandar toto online

slot88

situs toto

situs toto

toto togel

togel online

slot777

topup murah

harapan777

situs toto

AMDBET

cie4d

slot thailand

slot gacor

slot online

slot maxwin

https://souzokuzei-fukuyama.com/declaration.html

situs toto

kas77

Slot gacor

slot

link jepang88

neng4d kangtoto kangtoto2

judi slot

slot gacor

barbartoto

barbartoto

toto slot

slot depo 5k

winter 4d

situs slot

toto slot 4d

toto

slot depo 10k

slot gacor

pedro4d

https://lestrarflodhestar.is/clients/

borneo303

situs gacor hari ini

katakwin

kenzototo

macauslot88

judi bola

slot gacor

LIBRA168

sensa138

tvtogel

slot gacor

SLOT GACOR 777

slot online

Podcast88

amanahtoto

slot gacor

slot

sukaspin

slot minimal depo 10k

slot777

slot gacor

slot gacor

paham777

togel macau

slot

slot gacor

7dewa

jablay123

slot gacor hari ini

slot gacor

slot

slot gacor

baut777

slot gacor

binus4d

GORILA39

toto282

slot gacor

dirgahayu4d

slot88

slot demo

slot gacor

jepara toto

dewapokerqq

gocengqq

mesinqq

slot gacor

slot hoki

slot gacor

sendok88

situs88

situs qq

slot online

BOLA SBO

slot

ASIAN4D

slot88 slot

toto slot

Slot Gacor

slot gacor

https://www.cambridgehub.org/contact

https://fsrenevis.com/caribbean-citizenship/

https://staging.prorace.be/faq/

slotgacor88

slot gacor

asian4d daftar

asian4d daftar

situs slot gacor