Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Motivasi Belajar

Annisa Afiananda Rizqi, Yusmansyah Yusmansyah, Shinta Mayasari

Abstract


The purpose of this research was to find out the factors that influence students learning motivation. The problem of this research was students low motivation of learning. The method of this research was qualitative descriptive. The subject of this research was three students of VIII grade of SMPN 4 Natarwho have low motivation of learning. The technique of data collection used observation and interview. The data analysis used coding. The result of this research showed that the factors that influence students learning motivation were the factors of family and school environment.The factors of family were the parenting, the relation between relative, houses situation, the economy of family and the backgroundof family culture. The factors of school were the relation between teacher and students, the relation between friends, and the school facility.

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi motivasi belajar. Masalah dalam penelitian ini adalah rendahnya motivasi belajar siswa. Metode penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Subyek penelitian sebanyak tiga siswa kelas VIII SMPN 4 Natar yang memiliki motivasi belajar rendah. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi dan wawancara. Analisis data menggunakan coding. Hasil penelitian menunjukkan bahwa faktor yang mempengaruhi motivasi belajar siswa adalah faktor keluarga dan faktor sekolah. Faktor keluarga meliputi pola asuh keluarga, relasi antar anggota keluarga, suasana rumah, ekonomi keluarga dan latar belakang budaya keluarga. Faktor sekolah meliputi hubungan antara guru dan siswa, hubungan dengan teman sekolah serta fasilitas belajar di sekolah.

Kata kunci: bimbingan konseling, konseling individu, motivasi belajar


Full Text:

PDF

References


Ahmadi, A. 2013. Psikologi Sosial. Jakarta: Rineka Cipta.

Bahri. 2002. Psikologi Belajar. Jakarta: PT Gramedia.

Dimyati, & Mudjiono 2006. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: PT. Rineka Cipta.

Djamarah, Syaiful Bahri. 2011. Psikologi Belajar. Jakarta: Rineka Cipta.

Ghufron, M.N. & Riswati, R.S. 2010. Teori-Teori Psikologi. Yogyakarta: At-Ruzz.

Lubis, Namora Lumangga. 2011. Memahami Dasar-dasar Konseling dalam Teori dan Praktek. Jakarta: Kencana.

Makmun, Abin Syamsudin. 2009. Psikologi Kepribadian. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Santrock, J.W. 2007. Psikologi Perkembangan. Edisi 11 Jilid 1. Jakarta: Erlangga.

Sardiman, A. M. , 2012. Interaksi & Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Slameto. 2010. Belajar dan Faktor-Faktor Yang Mempengaruhinya. Jakarta: Rineka Cipta.

Tuu, Tulus. 2004. Peran Disiplin Pada Perilaku dan Prestasi Siswa. Jakarta: PT. Gramedia Widia Sarana Indonesia.

Yusuf, Syamsu. 2001. Psikologi Perkembangan Anak dan Remaja. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.