PENERAPAN METODE GUIDED DISCOVERY LEARNING UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA

Saras Rohmawati, Muncarno Muncarno, Mugiadi Mugiadi

Abstract

The aims of this research were to increase the activity and study result of students by the implementation of guided discovery learning method. The method of the research was Classroom Action Reserach. The instrument of data collection used observation sheet and test. Technique of data analysis used qualitative and quantitative analysis. The result showed that the student activity in cycle I “Moderately Active” to be “Active” in cycle II. The result study of affective in cycle I “Quite Confident” to be “Very Confident” in cycle II, psychomotor in cycle I “Quite Skilled” to be “Skilled” in cycle II, and percentage of the cognitive completeness in cycle I 50% to be 77,27% in cycle II.

Tujuan penelitian ini untuk meningkatkan aktivitas dan hasil belajar siswa melalui penerapan metode Guided Discovery Learning. Metode penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas. Alat pengumpul data menggunakan lembar observasi dan tes. Teknik analisis data menggunakan analisis kualitatif dan kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan, aktivitas siswa siklus I “Cukup Aktif” menjadi “Aktif” pada siklus II. Afektif siswa siklus I “CukupPercaya Diri” menjadi “Sangat Percaya Diri” di siklus II, psikomotor siswa siklus I “Cukup Terampil”menjadi “Terampil” pada siklus II, dan persentase ketuntasan kognitif siswa siklus I sebesar 50% menjadi 77,27% pada siklus II.                                                                                           

Kata kunci: aktivitas siswa, guided discovery learning, hasil belajar

References

Arikunto, Suharsimi. 2007. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Hamalik, Oemar. 2005. Perencanaan Pengajaran Berdasarkan Pendekatan Sistem. Jakarta: Bumi Aksara.

Hanafiah, Nanang, dan Cucu Sahana. 2010. Konsep Strategi Pembelajaran. Bandung: Refika Aditama.

Kunandar. 2011. Langkah Mudah Penelitian Tindakan Kelas sebagai Pengembangan Profesi. Jakarta: Rajawali Pers.

-------. 2013. Penilaian Autentik (Penilaian Hasil Belajar Peserta Didik Berdasarkan Kurikulum 2013) Suatu Pendekatan Praktis Disertai dengan Contoh. Jakarta: Rajawali Pres.

Nashar. 2004. Peranan Motivasi dan Kemampuan Awal. Jakarta: Delia Press.

Rusman. 2012. Model-model Pembelajaran Mengembangkan Profesionalisme Guru. Jakarta: Rajawali Pers.

Suryosubroto, B. 2009. Proses Belajar Mengajar di Sekolah. Jakarta: Rineka Cipta.

Susanto, Ahmad. 2013. Teori Belajar Dan Pembelajaran di Sekolah Dasar. Jakara: Kencana.

Tim Penyusun. 2013.Modul Materi Pelatihan Guru Implementasi Kurikulum 2013. Jakarta: Kemendikbud.

Winataputra, Udin. 2008. Strategi Belajar Mengajar. Jakarta: Universitas Terbuka.

Refbacks

  • There are currently no refbacks.