Pengaruh Model Project Based Learning terhadap Hasil Belajar Peserta

Rohma Lena, Sowiyah Sowiyah, Nelly Astuti

Abstract


The problem in this study is the low learning outcomes of student in grade IV SD Negeri 8 East Metro in thematic learning. The purpose of this study was to analyze and find out the significant effect of the application of the based learning project model to the learning outocomes of students.This study uses an experimental approach with research design non-equivalent control group design. The population of this study was to 48 student. The research sample was 48 respondents. The instruments used are test questions and questionnaires. The data analysis technique uses a statistical test that begins with a test of normality and homogeneity. The results of the study show value tcount of 2,340, while ttable of 2,021. The comparison shosws(2,340>2,021) means Ha accepted. There is a significant influence on the application o the project based learning model to the learning outcomes of students in grade IV SD Negeri 8 East Metro.

 

Tujuan Penelitian ini untuk menganalisis dan mengetahui pengaruh signifikan penerapan model project based learning terhadap hasil belajar peserta didik. Penelitian ini menggunakan pendekatan eksperimen dengan desain penelitian non-equivalent control group design. Populasi penelitian ini berjumlah 48 peserta didik. Sampel penelitian berjumlah 48 responden. Instrumen yang digunakan yaitu soal tes dan angket. Teknik analisis data menggunakan uji ststistik t-test sparated varians yang diawali dengan uji normalitas dan homogenitas. Hasil penelitian menunjukan nilai thitung  sebesar 2,340, sedangkan ttabelsebesar 2,021. Perbandingan tersebut menunjukan (2,340 > 2,021) berarti Ha diterima. Terdapat pengaruh yang signifikan pada penerapan model project based learning terhadap hasil belajar peserta didik kelas IV SDN 8 Metro Timur.

 

Kata kunci: hasil belajar, peserta didik, project based learning.


References


Fikriah, Musyriatul. 2015. Model Pembelajaran Berbasis Proyek (Project Based Learning) di Sertai Media Audio-Visual dalaam Pembelajaran Fisika. Vol 4 No.2 http://ejournal.kopertis10.or.id/index.php/curricula/article/view/1701. Diakses pada tanggal 20 Juni 2018 pukul 19.35 WIB.

Noviyana, Hesti. 2017. Pengaruh Model Project Based Learning terhadap Kemampuan Berpikir Kreatif Matematika Siswa. Bandar Lampung. Jurnal Edumath. Vol. 3 No. 2. (2017). Di akses pada tanggal 22 Juli 2018 pukul 10.22 WIB.

Hamalik, Oemar. 2011. Proses Belajar Mengajar. Jakarta. Bumi Aksara.

Hanafiah dan Suhana, Cucu. 2010. Konsep Strategi Pembelajaran. Cetakan Ke-2. Bandung. Refika Aditama.

Kemendiknas. 2003. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional. Jakarta. Depdiknas.

Sanjaya, Wina. 2010. Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Jakarta. Kencana Prenada Media Group.

Sugiyono. 2016. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung. CV Alfabeta.

Susanto, Ahmad. 2013. Teori Belajar & Pembelajaran di Sekolah Dasar. Jakarta. Prenada media Group.




DOI: https://doi.org/10.23960/pedagogi.v6i16.17207

Refbacks

  • There are currently no refbacks.