Perbandingan Metode Inkuiri dan Metode Diskusi terhadap Hasil Belajar Peserta Didik

Tumang Nuraini, Darsono Darsono, Sugiyanto Sugiyanto

Abstract

The problem of this research was the students’ result of thematic learning was still low. This study aims to find out the improvement of learning outcomes of learners in the use of inquiry method than the discussion method. This study is a type of comparative research using posttest only control group design. Research using probability sampling technique, with subject of research all student class of V A and V B counted 64 student. The result show there is a increase in the learning outcomes of learners in the application of inquiry methods compared to the discussion method on integrated thematic learning at the fifth grade SD Ismaria Al-Qur’aniyyah Rajabasa academic year 2017/2018.

 

Masalah dalam penelitian ini adalah masih rendahnya hasil belajar peserta didik di SD Ismaria Al-Qur’aniyyah Rajabasa. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui peningkatan hasil belajar peserta didik dalam penggunaan metode inkuiri dibandingkan metode diskusi. Penelitian ini adalah jenis penelitian komparatif dengan menggunakan posttest only control group design. Penelitian menggunakan teknik probability sampling, dengan subjek penelitian seluruh siswa kelas V A dan V B sebanyak 64 siswa. Hasil penelitian menunjukkan terdapat peningkatan hasil belajar peserta didik dalam penerapan metode inkuiri dibandingkan metode diskusi pada pembelajaran tematik terpadu kelas V SD Ismaria Al-Qur’aniyyah Rajabasa Tahun Ajaran 2017/2018.
 
 
Kata kunci : hasil belajar, metode diskusi, metode inkuiri, tematik terpadu

References

Aqib, Zainal. 2014. Model-Model, Media, dan Strategi Pembelajaran Kontekstual (Inovatif). Bandung: Yrama Widya.

Kurniawan, Deni. 2014. Pembelajaran Terpadu Tematik. Bandung: Alfabeta.

Lufri. 2010. Metodologi Penelitian. Padang: UNP.

Majid, Abdul. 2014. Pembelajaran Tematik Terpadu. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Mulyasa. 2011. Menjadi Guru Professional Menciptakan Pembelajaran Kreatif dan Menyenangkan. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Ngalimun. 2014. Strategi dan Model Pembelajaran. Yogyakarta: Aswada Pressindo.

Rusman. 2015. Pembelajaran Tematik Terpadu. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Siregar, Evaline dan Hartini Nara. 2014. Teori Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Ghalia Indonesia

Sugiyono. 2014. Metode Penelitian Kombinasi. Bandung: Alfabeta.

Voet, M., & Wever, B. D. 2017. History teachers’ knowledge of inquiry methods: An analysis of cognitive processes used during a historical inquiry. Journal of Teacher Education, 68(3). Sumber: https://biblio.ugent.be/publica tion/8518668/file/8518672.pd f. diakses pada tanggal 2 mei 2018.

Refbacks

  • There are currently no refbacks.