Pengembangan Bahan Ajar Berbasis PBL Mengintegrasikan NilaiNilai Karakter Perubahan Sikap Belajar Siswa

Aslida Sagala, M. Thoha BS. Jaya, Pargito Pargito

Abstract

The purpose of this study was to determine the form of development of teaching materials based on PBL that integrate the values of the character of students in the change in attitude of students learning grade V Primary and to find out the difference in attitude changes of students using learning materials based on problem based learning changes in student learning attitudes that do not use instruction based learning materials that integrate the values of class V character of elementary school. This research and development adapted from Borg and Gall model. The data was collected using observation, questionnaire, written test and interview, then analyzed quantitatively and qualitatively. This research resulted in a teaching material in the form of supplement with problem-based learning approach, data analysis showed that instructional material supplement with problem-based approach can improve student learning attitude V Primary School.

Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui bentuk pengembangan bahan ajar berbasis Problem Based Learning yang mengintegrasikan nilai-nilai karakter siswa dalam perubahan sikap belajar siswa kelas V Sekolah Dasar dan untuk mengetahui perbedaan perubahan sikap siswa yang menggunakan bahan ajar berbasis problem based learning dengan perubahan sikap belajar siswa yang tidak menggunakan bahan ajar berbasis Problem based Learningyang mengintegrasikan nilai-nilai karakter kelas V Sekolah Dasar. Penelitian dan pengembangan ini diadaptasi dari model Borg and Gall. Pengumpulan data menggunakan observasi, angket, tes tertulis dan wawancara, kemudian dianalisis secara kuantitatif dan kualitatif. Penelitian ini menghasilkan sebuah bahan ajar berupa suplemen dengan pendekatan pembelajaran berbasis masalah, analisis data menunjukkan bahwa suplemen bahan ajar dengan pendekatan berbasis masalah dapat meningkatkan sikap belajar siswa kelas V Sekolah Dasar.

Kata kunci: pembelajaran berbasis masalah, bahan ajar, sikap belajar, dan nilai-nilai karakter

Full Text:

PDF

References

Hake, R.R. 1998. Interactive Engagement V.S Traditional Methods: six- thousand Student survey Of Mechanics Test Data For Introductory Physics Courses. American Journal of Physics. Vol. 66. No.1. 64-74.

Kemendikbud. 2013. Panduan Teknis Pembelajaran Tematik Terpadu dengan Pendekatan Saintifik di Sekolah Dasar. Jakarta: Kemendikbud.

Lee, Che-Di. 2014. Worksheet Usage, Reading Achievement, Classes Lack of Readiness, and Science Achievement: A Cross-Country Comparison International Journal of Education in Mathematics, Science and Technology, Vol. 2 (2), 96-106.

Opara, Jacinta Agbarachi dan Nkasiobi Silas Oguzor. 2011. Inquiry Instructional Method and the School Science Curriculum. Journal of Social Science. Volume 3 (3): 188-189.

Pambudhi, Tegar. Retnowati, Trie Hartiti. 2017. Pengembangan Modul Pembelajaran Tematik Integratif Berkarakter Nasionalisme Kelas IV Sekolah Dasar Daerah Banyumas. Jurnal Pendidikan Karakter, Tahun VII, Nomor 1, 71-8.

Pantis, John D. 2009. Planning Educational Activities and Teaching Strategies On Constructing a Conservation Educational Module International. Journal of Environmental & Science Education, Vol. 4, No. 4, October 2009, pp. 351-36.

Pargito. 2009. Penelitian dan Pengembangan Bidang Pendidikan. Lampung: Prodi Pendidikan IPS Universitas Lampung.

Permana, Arief Budi. Pujiastuti, Pratiwi. 2017. Pengembangan Buku Ajar Tematik Integratif Berbasis Discovery Learning dalam Peningkatan Motivasi Belajar dan Karakter Tanggung Jawab. Jurnal Pendidikan Karakter, Tahun VII, Nomor 1, 46-55.

Rahmi, Rifdatur, Hartini, Sri. Wati, Mustika. 2014. Pengembangan Lembar Kerja Siswa (bahan ajar suplemen) Berbasis Inkuiri Terbimbing Dan Multimedia Pembelajaran IPA SMP. Jurnal Berkala Ilmiah Pendidikan Fisika. Vol 2 No 2. 173-184.

Reigeluth, C. M. 1996. Instructional-Design Theories and Models: A New Paradigm Of Instructional Theory (A New Paradigm of ISD). Jurnal Educational Technology, 3 (36): 13-20.

Rijal, Syamsu. Bachtiar, Suhaedir. 2015. Hubungan antara Sikap, Kemandirian Belajar, dan Gaya Belajar dengan Hasil Belajar Kognitif Siswa. Jurnal Bioedukatika. Vol. 3 No. 2. 15-20.

Tim Redaksi. 2008. Kamus Bahasa Indonesia. Jakarta: Pusat Bahasa Depdiknas.

Trianto, 2011. Mendesain Model Pembelajaran Inovatif Progresif. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Wiliandani, Angga Meifa. Wiyono, Bambang Budi. Sobri, . A.Yusuf. 2016. Implementasi Pendidikan Karakter dalam Pembelajaran di Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Humaniora. Vol. 4 No. 3, Hal 132-142.

Refbacks

  • There are currently no refbacks.