MODEL TEAM GAMES TOURNAMENT DAN MEDIA GRAFIS PADA TEMA TEMPAT TINGGALKU
Abstract
This research is based on the low of grade IV student learning outcomes of SD Number 1 Gumukmas Pagelaran on My Live theme. The purpose is to increasestudent learning outcomes uses TGTmodel and graphic media.The methodusedClassroom Action Research. The results showedan increase instudent learning outcomes. The affective in the first cycleofcooperation is 36%,the second is 88%. Torespect, the first cycleis 48%, the second is 80%. To care, the first cycleis 48%, the second is72%. Thepsychomotorininformationprocessingthe first cycleis 28%, the second is 60%. Inobserving, the first cycleis 52%, the second is 84%. Inanalyzing,the first cycleis24%,the second is 60%. Inthecognitive,thepre-cycleis33%, the first cycleis60% and thesecond is 76%.
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh rendahnya hasil belajar siswa kelas IV SD Negeri 1 Gumukmas Pagelaran pada tema Tempat Tinggalku. Tujuan penelitian adalah untuk meningkatkan hasil belajar siswa pada pembelajaran tema Tempat Tinggalku menggunakan model Team Games Tournament (TGT)dan media grafis. Metode penelitian menggunakan Penelitian Tindakan Kelas. Hasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan persentase hasil belajar siswa. Pada hasil belajar afektif siklus I untuk sikap kerjasama yaitu 36%, siklus II 88%. Untuk sikap menghargai siklus I 48%, siklus II 80%. Untuk sikap peduli siklus I 48%, siklus II 72%. Pada hasil belajar psikomotor siklus I untuk keterampilan mengolah informasi yaitu 28%, siklus II 60%. Pada keterampilan mengamati siklus I yaitu 52%, siklus II 84%. Pada keterampilan menganalisa siklus I yaitu 24%, siklus II 60%. Pada hasil belajar kognitif saat pra siklus adalah 33%, siklus I 60% dan siklus II yaitu 76%.
Kata Kunci: tema tempat tinggalku, model tgt, media grafis
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
Arsyad, A. 2013. Media Pembelajaran. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada
Daryanto dan Muljo Rahardjo. 2012. Model Pembelajaran Inovatif. Jogjakarta: Penerbit Gava Media
Rusman. 2012. Model-model Pembelajaran: Mengembangkan Profesionalisme Guru. Jakarta: PT. RajaGrafindo Persada
Sadiman S. Arief. 2011. Media Pendidikan: Pengertian,Pengembangan dan Pemanfaatannya. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada
Sudijono, Anas. 2011. Pengantar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: PT. RajaGrafindo Persada
Sugiyono. 2013. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: Alfabeta
Refbacks
- There are currently no refbacks.