PENGARUH KEGIATAN MELUKIS TERHADAP PENINGKATAN MOTORIK HALUS ANAK

Rihayyu Setianingrum, Een Yayah Haenilah, Ari Sofia

Abstract


The ability of children soft motoric skill was still low, it can be seen through the lack of soft motoric activities in Al Azhar kindergarten learning which was still monoton. The problem of this research was that there are children whose low on soft motoric ability. Therefore this study aimed to determine the effect of painting activities to increase children soft motoric skill aged 5-6 years in Al-Azhar kindergarten 14 Jati Agung Lampung Selatan. This research used experimental design with one-group pre-experiment and post-experiment. Data were collected by observation and analyzed by using wilcoxon test. The results showed that painting activities can improve children soft motoric skill aged 5-6 years in Al-Azhar kindergarten 14 Jati Agung.

Kemampuan motorik halus anak terlihat masih rendah, hal ini terlihat pada saat kegiatan pembelajaran yang monoton. Masalah dalam penelitian ini adalah terdapat anak-anak yang kemampuan motorik halusnya masih rendah. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kegiatan melukis terhadap peningkatan motorik halus anak usia 5-6 tahun di TK Al-Azhar 14 Jati Agung Lampung Selatan. Penelitian ini menggunakan metode experiment dengan desain One-Group Pre-Experiment Post-Experiment. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan pedoman observasi, dokumentasi dan analisis data menggunakan uji wilcoxon. Hasil penelitian ini menunjukkan adanya pengaruh kegiatan melukis terhadap peningkatkan motorik halus anak usia 5-6 tahun di TK Al-Azhar 14 Jati Agung.

Kata Kunci: anak usia dini, kegiatan melukis, motorik halus


References


Depdiknas. 2008. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka.

Mahendra. 1998. Teori Belajar dan Pembelajaran Motorik. Bandung: CV Andira Bandung.

Muawanah. 2014. Meningkatkan Kemampuan Motorik Halus Melalui Teknik Melukis Dengan Jari (Finger Painting) Pada Anak A Di Tk Darussalam Tenaru Driyorejo Gresik. http://ejournal.unesa.ac.id/index.php/paud-teratai/article/view/8430 di akses pada tanggal 22 Agustus 2015.

Prasetyono. 2007. Membedah Psikologi Bermain Anak. Jogjakarta: Think Jogjakarta.

Rosanti, M. 2015. Pengaruh Kegiatan Melukis Bermedia Kapas Terhadap Kemampuan Motorik Halus Anak. http://ejournal.unesa.ac.id/index.php/paud-teratai/article/view/12062 di akses pada tanggal 22 Agustus 2015.

Sugiyono. 2013. Metode Penelitian Pendidikan. Jakarta: Alfabeta.

Sujiono, Y.N. 2007. Konsep Dasar PAUD. Jakarta: UNJ.

Sumantri. 2005. Model Pengembangan Keterampilan Anak Usia Dini. Jakarta: Depdiknas, Dirjen Dikti.

Suyadi. 2010. Psikologi Belajar PAUD. Yogyakarta: PT Pustaka Insan Madan, Anggara IKAPI.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
Jurnal Pendidikan Anak under by Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Web Analytics

View My Stats