EFEKTIVITAS PENERAPAN STRATEGI METAKOGNITIF DITINJAU DARI KEMAMPUAN BERPIKIR REFLEKTIF

Pentatito Gunowibowo, Sri Hastuti Noer, Santy Setiawati, Tia Agnesa

Abstract


Abstract

This study aims to determine the effectiveness of metacognitive strategies in improving students' reflective thinking skills. The research design was the one-group pretest-posttest design. The population of this research was students of class VIII SMPN in Bandar Lampung. The subjects of this study were 28 students of class VIII.9 at SMPN 2 Bandar Lampung as an experimental class. The instrument was a test of students' reflective thinking skills. The results showed that the proportion of students who had good mathematical reflective thinking skills in the class that followed the metacognitive strategy learning was more than 60% of the total number of students. Metacognitive strategies are effective in terms of the mathematical reflective thinking skills of class VIII students of SMPN 2 Bandar Lampung.

 

Keywords: effectiveness; metacognitive; reflective thinking

 

Abstrak

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui efektivitas strategi metakognitif terhadap peningkatan kemampuan berpikir reflektif siswa. The one group pretest-posttest design adalah desain yang digunakan. Populasi penelitian ini yaitu siswa kelas VIII SMP Negeri di Kota Bandar Lampung. Siswa kelas VIII.9di SMPN 2 Bandar Lampung dijadikan subjek penelitian dan sebagai kelas eksperimen dengan jumlah siswa 28 orang. Instrumen penelitian ini adalah tes kemampuan berpikir reflektif siswa. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pada kelas yang mengikuti pembelajaran strategi metakognitif, proporsi siswa yang memiliki kemampuan berpikir reflektif matematis terkategori baik yaitu lebih dari 60% dari jumlah siswa. Penerapan strategi metakognitif efektif ditinjau dari kemampuan berpikir reflektif matematis siswa kelas VIII SMP Negeri 2 Bandar Lampung.

 

Kata Kunci: berpikir reflektif; efektivitas; metakognitif  

 

 

DOI: http://dx.doi.org/10.23960/mtk/v10i1.pp53-59


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Indexing by:

      

                               

        

 

 

 

Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-NonKomersial-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.