KONTRIBUSI POWER OTOT TUNGKAI, KEKUATAN OTOT PERUT DAN KELENTUKAN TERHADAP HASIL HEADING
Sari
This study aimed at determining the contribution of leg muscle power, abdominal muscle strength, and flexibility towards heading results of the students in Football River School Natar. The method used descriptive correlational because the basic aim of this research was to determine the contribution of relation among the variables. The population was all the football players of Football River School Natar consisting of 28 students. Total sampling used to take the sample. The results showed that leg muscle power contributes 45.2%; abdominal muscle strength contributes 51.2%; flexibility contributes 58%; leg muscle power, abdominal muscle strength, and flexibility contribute 67.4%. It can be concluded that leg muscle power, abdominal muscle strength, and flexibility have contributed significantly towards heading results of the students in Football River School Natar.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui besarnya kontribusi power otot tungkai, kekuatan otot perut dan kelentukan terhadap hasil menyundul bola pada siswa Sekolah Sepakbola River Natar. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif korelasional, Karena pada dasarnya penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kontribusi hubungan antara variabel-variabel. Populasi penelitian ini semua pemain sekolah sepakbola River Natar yang berjumlah 28 orang. Pengambilan sampel penelitian dengan menggunakan teknik total sampling. Hasil penelitian menunjukan bahwa power otot tungkai memiliki kontribusi sebesar 45,2%, kekuatan otot perut memiliki kontribusi sebesar 51,2%, kelentukan memiliki kontribusi sebesar 58,0%, power otot tungkai, kekuatan otot perut dan kelentukan memiliki kontribusi sebesar 67,4%. Kesimpulan penelitian ini menunjukan bahwa power otot tungkai, kekuatan otot perut dan kelentukan memiliki sumbangan yang berarti terhadap hasil menyundul bola pada siswa Sekolah Sepakbola River Natar.
Kata kunci : kontribusi, power , kekuatan , kelentukan, heading
.Teks Lengkap:
PDF (English)Referensi
Arikunto, S. 2002. Prosedur Penelitian . Yogyakarta : PT. Rineka Cipta.
________________. 2010. Prosedur Penelitian. Jakarta : PT. Rineka Cipta.
________________. 2013. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik . Yogyakarta: Rineka Cipta.
Luxbacher, A.J. 2001. Sepakbola, Edisi Pertama. Jakarta : PT. Raja Grafindo Persada.
Mielke, D. 2007. Dasar-dasar Sepakbola. Klaten : Pakar Raya.
Raven, P.H. 1981. Advances in Legume Systematics. Part 1. Royal Botanic Gargens. Kew.
Sugiyono. 2008. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R & D Bandung : Remaja Rosdakarya.
_________. 2011. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R & D Bandung : Remaja Rosdakarya.
Sukardi. 2003. Metodologi Penelitian Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.
Sumosardjuno, Sadoso. 1997. Panduan Lengkap Bugar Total/Len Kravitz. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.
Surisman. 2012. Tes dan Pengukuran. Bandar Lampung : FKIP Universitas Lampung.
Widiastuti. 2011. Tes dan Pengukuran Olahraga. Jakarta : PT. Bumi Timur Jaya.
Refbacks
- Saat ini tidak ada refbacks.
##submission.copyrightStatement##