HUBUNGAN KEKUATAN OTOT LENGAN DAN OTOT TUNGKAI DENGAN HASIL RENANG GAYA DADA

Eko Supriyanto, Suranto Suranto, Heru Sulistianta

Sari


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara kekuatan otot lengan dan kekuatan otot tungkai dengan hasil belajar renang gaya dada. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 40 orang dengan teknik total sampling atau populasi sampel yaitu seluruh siswa kelas V SD AR-Raudah. Teknik pengambilan data untuk tes kekuatan otot lengan menggunakan Push Up, tes kekuatan otot tungkai menggunakan leg dynamometer test, dan untuk tes renang gaya dada menggunakan tes renang gaya dada dengan jarak 20 meter. Teknik analisis data menggunakan analisis korelasi ganda (multiple corelation).

The aim of this research is to find out the influence of arm muscle strength and leg muscle strength toward breast store. The sample that is used in this research is the students of SD Ar-Raudah with 40 students who are chosen as the sample through total sampling or population sample technique. Data collecting technique used for arm muscle test was by doing Push Up, while leg muscle test was by using leg dynamometer test, and breast stroke test by using breast stroke 20 meter. The data analysis technique that is used is multiple corelation.

Kata kunci : kekuatan, otot lengan, otot tungkai, renang gaya dada


Teks Lengkap:

PDF (English)

Referensi


A. Hamidsyah. 1996. Kepelatihan Dasar. Jakarta : Depdikbud.

Arikunto, Suharsimi. 2006. Prosedur penelitian suatu pendekatan praktek. Jakarta: PT. Rineka Cipta.

Bomba. 1990. Theory And Metodology Of Training. Publishing Company, Dubugue, Lowa.

Depdiknas. 2000. Pelatihan Kebugaran Tingkat Dasar. Jakarta ; FKUI

Depdiknas. 2004. Belajar Gerak (makalah). Menpora, Jakarta

Gabbard, dkk. 1987. Keterampilan Belajar Gerak. Surabaya: Giri Surya.

Harsono. 1988. Coaching dan Aspek-Aspek Psikologi Dalam

Choaching. Jakarta: Depdikbud, Dirjen Dikti P2LPTK

Ismail Umarella. 1983. Renang dan Metodik. Jakarta : Eka Sari.

Kasiyo Dwijowinoto, Djeman, Sugiharto. 1995. Penataran Pelatih Renang Guru Olahraga Se-Kodia Semarang. Semarang.

Kravitz, Len. 1997. Science and Sport. Faber & London.

Lutan Rusli dan Agung Suherman. (1998). Perencanaan Pembelajaran Penjaskes, Depdikbud, Jakarta.

Margono, S. 2005. Metodologi Penelitian Pendidikan. Rineka Cipta. Jakarta

M. A. Kadir. 1992. Pengukuran Jasmani. Jakarta;CV Tambak Kurnia.

Riduwan M. B. A. 2005. Belajar Mudah Penelitian Untuk Guru, Karyawan,Dan Peneliti Pemula. Bandung ; Alfabetha.

Soemasardjuno, Sadoso. 1992. Biomekanik (Buku Pegangan Kuliah). Surakarta ; Sebelas Maret Univercity.

Sajoto, Muhamad. 1995. Circuit Training. Surabaya: Giri Surya

Soejoko Hendromartono. 1992, Olahraga Pilihan Renang. Jakarta : Depdikbud

Suharno Hp. 1985. Ilmu Kepelatihan Olahraga. Yogyakarta: FPOK IKIP Yogyakarta

Sudjana. 2006. Metode Statistika. Bandung: Tarsito.

Sumarno. 1999. Olahraga Pilihan II. Jakarta : Depdikbud. Universitas Terbuka

Syaifuddin. 1997. Anatomi Fisiologi. EGC. Jakarta

Thoha Cholik Mutohir. 2004. Tes Dan Pengukuran. Jakarta ; PT. Rajagrafindo Persada.

Tri Tunggal Setiawan. 2004. Renang Dasar I. Semarang : UNNES

Unila, 2008. Panduan Umum Universitas Lampung. Bandar Lampung: Universitas Lampung.

Wahjoedi. 2001. Landasan Evaluasi Pendidikan Jasmani. Jakarta: PT. Rajagrafindo Persada.

Wilmore. 1986. Training For Sport and physical Activitiy. Boston : Allyn and Bacon, Inc

Wirjasantosa, Ratal. 1984. Supervisi Pendidikan Olahraga. Jakarta : UI-Press


Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


##submission.copyrightStatement##



Gedung H, FKIP Universitas Lampung.

Jln. Prof. Dr. Soemantri Brojonegoro No.1 Rajabasa

Kota Bandar Lampung, Provinsi Lampung

Indonesia

 

Published by Mason Publishing, part of the George Mason University Libraries.

Mason Publishing Logo