PERBEDAAN PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA MENGGUNAKAN PEMBELAJARAN KOOPERATIF
Abstract
This research is subjected to analyze: 1) the interaction between the cooperative learning and level of learning motivation on the development of students achievement in learning mathematics; 2) the difference between the development of students achievement in learning mathematics through TPS cooperative learning and STAD cooperative learning. The method used in the research is experiment with a balanced design and use factorial planning 2X2. The study population was all of students in grade XI IPS, amounting to 4 classes.The result shows that: 1) there is an interaction between the cooperative learning and students learning motivation towards the development of students achievement; 2) the average of the development of the students achievement in learning mathematics through TPS cooperative learning is higher than that though STAD cooperative learning.
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis: 1) ada tidaknya interaksi antara pem-belajaran dan tingkat motivasi belajar dalam peningkatan prestasi belajar matematika siswa; 2) perbedaan peningkatan prestasi belajar matematika siswa yang dibelajarkan menggunakan pembelajaran kooperatif tipe TPS dan STAD. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah eksperimen dengan desain berimbang dan menggunakan rancangan faktorial 2x2. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas XI IPS MA Maarif Katibung tahun 2011 yang berjumlah 4 kelas. Teknik analisis data menggunakan Analisis Varians dua jalur dan uji t.Hasil penelitian menunjukkan 1) terdapat interaksi penggunaan pembelajaran dan motivasi belajar terhadap prestasi belajar; 2) rerata peningkatan prestasi belajar yang menggunakan pembelajaran kooperatif tipe TPS lebih tinggi dari pebelajaran kooperatif tipe STAD
Kata kunci: motivasi belajar, pembelajaran kooperatif dan peningkatan prestasi belajar
Full Text:
PDFReferences
Asari, Abdurrahman.2003. Pembelajaran Matematika dengan Kooperatif Learning.Makalah
Fajri, Em Zul, dkk. 2003. Kamus Lengkap Bahasa Indonesia. Yogyakarta: Difa Publisher.
Mariana. 1999. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta : Rineka Cipta
Mulyasa.2006.KURIKULUM Yang Disempurnakan: Pengembangan Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar. Bandung: Remaja Rosdakarya.
Prawiradilaga, Dewi Salma.2008.Prinsip Desain Pembelajaran. Jakarta:Kencana Prenada Media Group.
Slavin.2008.Cooperatif Learning. Bandung: Nusa Media.
Refbacks
- There are currently no refbacks.