Pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik Berbasis Inkuiri Terbimbing Dalam Meningkatkan Pemahaman Belajar IPS
Abstract
The research goal is to development students worksheet base on guided inqury to incrase understanding learning social studies. Research method that used is development model of Borg & Gall and combine with Dick and Carey development model use: research and collection, planning, initial product development, testing introduction, revision of the main product, and main trial. Collecting data use observation, interviews, questionnaires, documentation and result of study test. Evaluative formatife are: 1) test of expert material, desaign expert, and languist 2) individual test and small group test consisting of high, medium and low ability 3) field test consist of two clases use pretest-postest group desaign method, analysis data use T test to know effectiveness of product product. Base on result of effectivenessof. Can be conclude: result of expert validity, student worksheet on guided inquiry include on kind categorize and proper used in increase understanding learning social studies base guided inquiry.
Penelitian ini bertujuan mengkaji pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) berbasis Inkuiri Terbimbing dalam meningkatkan pemahaman belajar IPS. Metode penelitian yang digunakan ialah model pengembangan Borg & Gall dan dikombinasi dengan desain pengembangan Dick & Carey yaitu: penelitian dan pengumpulan, perencanaan, pengembangan produk awal, uji coba pendahuluan, revisi terhadap produk utama, dan uji coba utama. Pengumpulan data menggunakan obeservasi, wawancara, angket, dokumentasi dan tes hasil belajar. Evaluasi formatif yaitu: 1) uji ahli materi, ahli desain dan ahli bahasa 2) uji perorangan dan kelompok kecil terdiri dari sembilan siswa berkemampuan tinggi, sedang dan rendah 3) uji lapangan terdiri dari dua kelas menggunakan metode pretest-posttest group design, analisis data menggunakan t-test untuk mengetahui efektifitas produk. Berdasarakan hasil pengujian efektifitas produk dapat disimpulkan: Hasil validasi ahli menunjukkan LKPD berbasis inkuiri terbimbing termasuk pada kategori baik dan layak digunakan dalam meningkatkan pemahaman belajar IPS berbasis inkuiri terbimbing,
Kata Kunci : Pengembangan, LKPD, Inkuiri Terbimbing
Full Text:
PDFReferences
Bilgin, I. 2009. The effects of guided
inquiry instruction incorporating a cooperative learning approach on university students’ achievement of acid and base concept and attitude toward
Guided unquiry instruction, Academic Journal of turkey, Scientific Recearch and Essay. Vol.4 (10): 1038-1046. Turki
Djamarah, S.B dan Zain Aswan .2006. Strategi Belajar Mengajar. Rineka Cipta, Jakarta
Farjar, Arnie. 2005. Portofolio Dalam Pembelajaran IPS. PT Remaja Rosdakaya, Bandung
Mudyahardjo, Rehja. 2001Pengantar Pendidikan Sebuah Studi Awal tentang Dasar-Dasar Pendidikan Pada Umumnya dan Pendidikan di Indonesia. PT Raja Grafindo Persada, Jakarta
Olibie Eyiuche Ifeoma, dkk . 2013. Effects of Guided Inquiry Method on Secondary School Students’ Performance in Social Studies Curriculum in Anambra State, Nigeria British Journal of Education, Society & Behavioural Science 3 (3): 206-222, 2013
Pargito. 2010. Penelitian Dan Pengembangan Bidang Pendidikan. Universitas Lampug:Program Pascasarjana Pendidikan IPS. 50 pp
Prastowo, A. 2011. Panduan Kreatif Membuat Bahan Ajar Inovatif. Diva Press, Yogyakarta.
Sagala. syaiful, 2013 Konsep dan makna Pembelajaran. Alfabeta, Bandung
Setyosari. Punanji, 2015 Metode Penelitan Pendidikan & Pengembangan. Prenada Media Group, Jakarta
Sugiyono. 2011. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Cetakan ke – 13. Alfabeta, Bandung.
Trianto 2010. Mendesain Model Pembelajaran Inovatif, Progesif. Kencana Jakarta
DOI: http://dx.doi.org/10.23960%2Fjss.v8i1.20439
Refbacks
- There are currently no refbacks.

The copyright is reserved to The Jurnal Pendidikan Progresif that is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Address:
The Building N FKIP University of Lampung
Jl. Prof. Dr. Soemantri Brojonegoro No. 1 Bandar Lampung City
Lampung Province, Indonesia