Penggunaan Metode Take and Give pada Pelajaran Seni Tari Kelas X1 SMK Negeri 1 Krui
Abstract
This study aims to describe the use of take and give methods in dance lessons at SMK Negeri 1 Krui. The method in the research is qualitative descriptive. The data collection techniques are observation, interview, and documentation. The data sources are cultural arts teachers and 39 X 1 grade students of office administration. The results of this research was good enough because the teacher had been done the seven from eight components of the use of take and give methods for four meetings.
Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan penggunaan metode take and give pada pelajaran seni tari di SMK Negeri 1 Krui. Metode pada penelitian yaitu deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data yaitu observasi, wawancara, dan dokumentasi. Sumber data yaitu guru seni budaya dan 39 siswa kelas X 1 administrasi perkantoran. Hasil penelitian ini adalah cukup baik karena guru telah melaksanakan tujuh komponen dari delapan komponen penggunaan metode take and give selama empat pertemuan.
Kata kunci: pembelajaran, penggunaan, metode, take and give.
Full Text:
PDFReferences
Huda, Miftahul. 2013. Model-Model Pengajaran dan Pembelajaran. Yogyakarta: Pustaka Pelajar. 265 hlm.
Mustika, I Wayan. 2013. Teknik Dasar Tari Lampung. Bandar Lampung: Anugrah Utama Raharja. 106 hlm.
Rumpaka, Vidya. 2017. ‘Upaya Peningkatan Keaktifan dan Hasil Belajar PKN Melalui Metode Take and give Kelas IV SDN 1 Buntu’. dalam jurnal pendidikan dasar. Volume 9. Nomor 2. Tahun 2017. Bandung: Universitas Kristen Satya Wacana. 127 hlm.
Sukmadinata. 2009. Metodelogi Penelitian Pendidikan. Bandung: PT Remaja Rosdakarya. 487 hlm.
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2019 Jurnal Seni dan Pembelajaran