PERAN GURU MENERAPKAN PEMBELAJARAN SENI BUDAYA DI SMA NEGERI 1 SEPUTIH BANYAK

Nike Sri Utami, Susi Wendhaningsih, Agung Kurniawan

Abstract


This research aimed to describe teachers role in applying arts and culture learning in SMA Negeri 1 Seputih Banyak of Central Lampung and describe the suitability of educational background with the subject applied in the class. This research used descriptive method with qualitative approach. The sources of the data were taken from the teacher of arts and culture subject and students of XII IPS 2 who followed the arts and culture class in SMA Negeri 1 Seputih Banyak of Central Lampung. There were 31 students which consisted of 14 female students and 17 male students who were involved. This research used observation, interview, and documentation as the data collecting techniques. The results of this Teachers Role in Applying Arts and Culture Learning in SMA Negeri 1 Seputih Banyak of Central Lampung research showed that the teacher was appropriately able to operate 7 of 9 teachers roles which have to be operated in arts and culture learning.

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan peran guru dalam pembelajaran seni budaya di SMA Negeri 1 Seputih Banyak Lampung Tengah dan untuk mendeskripsikan kesesuaian latar belakang pendidikan dengan materi yang akan diterapkan di kelas. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif melalui pendekatan kualitatif. Sumber data dalam penelitian ini adalah guru seni budaya dan siswa yang mengikuti pembelajaran seni budaya di kelas XII IPS 2 SMA Negeri 1 Seputih Banyak Lampung Tengah yang berjumlah 31 siswa yang terdiri dari 14 siswa perempuan dan 17 siswa lakilaki. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian dari peran guru dalam pembelajaran seni budaya di SMA Negeri 1 Seputih Banyak Lampung Tengah menunjukan bahwa guru berperan sudah sesuai, dimana guru dapat menjalankan 7 dari 9 peran guru yang harus dijalankan dalam pembelajaran seni budaya.

Kata kunci: peran guru, pembelajaran, seni budaya


Full Text:

PDF

References


Abdi. 2006. Seni Budaya. Demak: Erlangga.

Hamalik, Oemar. 2011. Kurikulum dan Pembelajaran. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Narbuko, Cholid dan Achmadi, Abu.H, 2012. Metodologi Penelitian. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Soehardjo. 2011. Pendidikan Seni: Strategi Penataan dan Pelaksanaan Pembelajaran Seni. Malang: Bayu Media Publishing.

Sugiyono, 2013. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif Dan R & D. Bandung: PT Alafabeta.

Sugiyono, 2012. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: PT Alfabeta.

Uno, Hamzah B. 2012. Profesi Kependidikan. Jakarta: PT Bumi Aksara.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2016 Jurnal Seni dan Pembelajaran