LKS Asam Basa Berbasis Pendekatan Ilmiah dalam Meningkatkan KPS Berdasarkan Kognitif Siswa
Abstract
Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan efektivitas LKS pendekatan ilmiah dalam meningkatkan KPS berdasarkan kognitif siswa. Metode penelitian menggunakan kuasi eksperimen dengan desain faktorial 2x2. Populasi penelitian seluruh siswa kelas XI IPA di SMAN 15 Bandarlampung tahun 2016/2017. Sampel penelitian ini kelas XI IPA 4 dan kelas XI IPA 2 yang diambil dengan teknik purposive sampling. Data penelitian dianalisis menggunakan uji two ways ANOVA dan uji t. Hasil penelitian menunjukan tidak terdapat interaksi antara pembelajaran menggunakan LKS terhadap KPS berdasarkan kemampuan kognitif, pembelajaran menggunakan LKS pendekatan ilmiah efektif untuk meningkatkan KPS, KPS siswa kognitif tinggi dan rendah dengan pembelajaran menggunakan LKS pendekatan ilmiah lebih tinggi dibandingkan LKS konvensional, KPS siswa kognitif tinggi lebih tinggi dibandingkan KPS siswa kognitif rendah menggunakan LKS pendekatan ilmiah.
Kata kunci: LKS, Pendekatan ilmiah, KPS, kemampuan kognitif
Full Text:
PDFReferences
Abidin, Y. 2013. Desain Sistem Pembelajaran dalam Konteks Kurikulum 2013. Bandung: Refika Aditama.
Aida, E.N. 2016. Efektifitas Lembar Kerja Siswa (LKS) Berbasis Scientific Approach dngan Model Kooperatif Tipe Think-Talk-Write Terhadap Keterampilan Komunikasi Siswa. Jurnal Pendidikan Sains 3 (3): 1
Amunga, J. K., Amadalo, M. M., & Musera, G. (2011). Disparities in chemistry and biology achievement in secondary schools: Implications for vision 2030. Journal of Humanities and Social Science,1 (18): 226-236.
Anderson, L.W., dan D. Krathwohl. 2001. A Taxonomy for Learning, Teaching, and Assesing: A Revision of Blooms Taxonomy of Educational Objectives. New York: Addison Wesley Longman, Inc.
Aryani, A.I. 2011. Analisis Lembar Kerja Siswa MGMP Matematika Kabupaten Pati Kelas XI SMP Semester Gasal Tahun Ajaran 2013/2014 Berdasarkan Taksonomi Bloom Dua Dimensi. Skripsi. Semarang: UIN Wali songo.
Badan Standar Nasional Pendidikan. 2013. Standar Proses Pendidikan Dasar dan Menengah. Jakarta: Kemendikbud.
Dwijono. 2016. Pembelajaran Biologi Melalui Inkuiri Terbimbing dan Inkuiri Bebas Termodifikasi Ditinjau dari Keterampilan Proses Sains dan Kreativitas Siswa. Jurnal Edukasi Matematika dan Sains, 8 (2): 15-20.
Etikasari, M. 2015. Efektivitas Pendekatan Ilmiah pada Materi Asam Basa dalam Meningkatkan Ketrampilan Mengorganisasikan. Jurnal pendidikan, 4 (1): 7-9
Eva. M.N. 2016. Pembelajaran Berbasis Masalah Melalui Think Pair Share terhadap Hasil Belajar Biologi dan Retensi Siswa. Jurnal Konstruktivisme, 8 (2): 5-10.
Faizanah, L. 2005. Pemanfaatan Bahan Ajar Lembar Kerja Siswa (LKS) Untuk Meningkatkan Efektivitas Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Kelas VII di SMP Negeri 3 Malang. Skripsi. Malang: Fakultas Tarbiyah Universitas Islam Negeri (UIN) Maulana Malik Ibrahim.
Fraenkel,J.R., N.E.Wallen dan H.H. Hyun. 2012. How to Design and EvaluateResearche in Education. Eight Edition. New York: Mc Graw-Hill Inc.
Hosnan, M. 2014. Pendekatan Saintifik dan Kontekstual dalam Pembelajaran Abad 21. Jakarta: Ghalia.
Howell, D.C. 2011. Fundamental Statistics for Behavioral Sciences, Seventh Edition. Belmont CA: Wadsworth Cengage Learning.
Jegede, S.A. 2007. Students anxiety towards the learning of chemistry in some Nigerian secondary schools. Journal of Educational Research and Review, 2 (7): 193-197.
Karsli & Sahin. 2009. Developing Worksheet Based on Science Process Skills: Factors Affecting Solubility. Journal Asia-Pasific Forum on Science Learning and teaching, 10 (1):15.
Kerlinger. 2010. AsasAsas Penelitian Behaviour Edisi 3, Cetakan 7. Yogyakarta: UGM Press.
Musaropah, N. 2014. Pengembangan Lembar Kerja Siswa Berbasis Pendekatan Scientific pada Sub Tema Gaya dan Gerak. Jurnal Pendidikan, 2 (2): 74-76.
Nbina, J. B. and Wagbara O. S. 2012. Relationship between some effective factors and students performance in secondary school chemistry in Rivers State, Nigeria. Journal of Africa Contemporary Research, 7 (1): 19-24.
Nugraha, A.W. 2005. Penerapan Pendekatan Keterampilan Proses IPA pada Praktikum Kimia Fisika II melalui Kegiatan Praktikum Terpadu. Journal Penelitian Bidang Pendidikan, 11 (2): 107-112.
Rohaeti, E. 2009. Pengembangan Lembar Kerja Siswa (LKS) Mata Pelajaran Sains Kimia untuk SMP. Jurnal Pendidikan (Online). Tersedia: http://staff. uny.ac.id/sites- /default/files/ penelitian /%, Diakses 3 Mei 2017.
Ruwanto, B., Sudjoko &Yanustiana, N.P. 2012. Efektivitas Pendekatan Inkuri Terbimbing Terhadap Keterampilan Proses Sains Dan Kemampuan Kognitif C1 C3 Siswa Smp Dalam Pembelajaran Ipa Materi Pemanasan Global. Journal, 1 (1): 12.
Sari, Y.S. 2015. Pengembangan Lembar Kerja Siswa Berbasis Pendekatan Ilmiah pada Materi Asam Basa. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Kimia, 4 (1): 34-46.
Sudjana. 2005. Metode Statistika Edisi Keenam. Bandung: PT.Trasito.
Tria,K.S. 2015. Efektivitas Pendekatan Ilmiah pada Materi Asam Basa dalam Meningkatkan Keterampilan Membedakan. Jurnal Pendidikan, 4 (1): 6-8.
Trianto. 2013. Mendesain Model Pembelajaran Inovatf -Progresif. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.
Ukozor F. I. 2011. Effect of constructivist teaching strategies on senior secondary school studentsachievement and self efficacy in physics. Journal of Science, Technology and Mathematics Education. 1 (1): 141-160.
Wahono, W.(2009). Tinjauan tentang Keterampilan Generik. Skripsi. Medan: Unimed.
Zamista, A.A., dan Ida, K. 2015. Pengaruh Model Pembelajaran Process Oriented Guided Inquiry Learning Terhadap Keterampilan Proses Sains Dan Kemampuan Kognitif Siswa Pada Mata Pelajaran Fisika. Artikel pendidikan, 7 (2): 191-201.
Refbacks
- There are currently no refbacks.