PENGEMBANGAN MODUL BERBASIS REPRESENTASI KIMIA PADA MATERI TEORI TUMBUKAN

Nurma Achmaliya, Ila Rosilawati, Nina Kadaritna

Abstract


This research use R&D method had been done with aim to describe the validity and practically of module based on chemical represntation on collision theory. Validator gave valid judgement to content suitability, contruction, and readibility aspects of module which has been developed with the percentage of each in very high category. In preliminary field testing which conducted in SMAN 13 Bandar Lampung, teacher gave responses to content suitability, construction, and readibility aspects in very high criteria. In other hands, studentsresponses to readibility and attractiveness also very high criteria. Based on it, module which has been developed can be said in high validity and practically.

Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode penelitian dan pengembangan (R&D) yang bertujuan untuk mendeskripsikan validitas dan kepraktisan pada modul berbasis representasi kimia pada materi teori tumbukan. Hasil penilaian yang diberikan validator terhadap aspek kesesuaian isi, konstruksi, dan keterbacaan dari modul hasil pengembangan sudah valid dengan persentase dari masing-masing aspek berkategori tinggi. Studi lapangan awal dilakukan di SMAN 13 Bandar Lampung, hasil tanggapan yang diberikan guru terhadap aspek kesesuaian isi, konstruksi, dan keterbacaan berkriteria sangat tinggi. Di samping itu, tanggapan siswa terhadap aspek keterbacaan dan kemenarikan juga memiliki kriteria sangat tinggi. Berdasarkan hasil tersebut, modul hasil pengembangan memiliki validitas dan kepraktisan yang tinggi.

Kata kunci: modul, representasi kimia, teori tumbukan.


Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.